SE SEKDA NO 10 TAHUN 2016

SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI DAERAH KHUSUS
IBUKOTA JAKARTA
Jakarta,17 Maret 2016
Kepada
1. Para Walikota Provinsi DKI Jakarta
2. Bupati Kepulauan Seribu Provinsi DKI
Jakarta
3. Para Wakil Walikota Provinsi DKI Jakarta
4. Wakil Bupati Kepulauan Seribu Provinsi DKI
Jakarta
5. Para Camat Provinsi DKI Jakarta
6. Para Wakil Camat Provinsi DKI Jakarta
7. Para Lurah Provinsi DKI Jakarta

Yth.

di
Jakarta
SURAT EDARAN
NOMOR


10/5E/2016

TENTANG
PEMAKAIAN TANDA JABATAN DAN TANDA PANGKAT
Menindaklanjuti Peraturan Gubernur Nomor 38 Tahun 2016 tentang Perubah an
Atas Peraturan Gubernur Nomor 23 Tahun 2016 tentang Pakaian Dinas, dengan ini saya
sampaikan hal-hal sebagai berikut :
1. Para Walikota dan Bupati, para Wakil Walikota dan Wakil Bupati, para CamatIWakii
Camat dan para Lurah setiap hari Senin dan Selasa agar menggunakan PDH Warna
Khaki dilengkapi dengan tanda pangkat yang dipasang pad a lidah bahu dan tanda
jabatan yang dipasang di saku sebelah kanan.
2. Para Walikota dan Bupati, para Wakil Walikota dan Wakil Bupati, para CamatIWakii
Camat dan para Lurah setiap hari Rabu agar menggunakan PDH Kemeja Putih
dilengkapi dengan tanda jabatan yang dipasang di saku sebelah kanan.
3. Para Walikota dan Bupati agar melakukan evaluasi dan pelaporan apabila terdapat
para Wakil Walikota dan Wakil Bupati, para CamatIWakil Camat dan para Lurah di
wilayahnya yang tidak mengindahkan Surat Edaran ini kepada Sekretaris Daerah Provinsi
DKI Jakarta.
Edaran ini untuk menjadi perhatian dan agar dilaksanakan dengan sebaik-baiknya
dan penuh tanggung jawab.


:---