PengumumanLelang GagalBenih Padi

PEMERINTAH KABUPATEN SUKAMARA

SUKAMARA
SUKAMARA

UNIT LAYANAN PENGADAAN
Jalan Tjilik Riwut Km.7 Telp.(0532) 26658 Fax.26021 Kab. Sukamara KP. 74714
E – mail : ulpkabsukamara@gmail.com

PENGUMUMAN LELANG GAGAL
Nomor: 100/95-PS/PNK – II/X/2014

Kode Lelang
Kegiatan
Pekerjaan

:
:
:

Lokasi

Sumber Dana
Tahun Anggaran

:
:
:

768414
Pengembangan Cadangan Pangan Daerah
Pengadaan Benih Padi Lahan Sawah(keg SLPTT)untuk Poktan Tekad Bersama
Sei Tabuk,Gapoktan Nibung Sejahtera P.Nibung,Poktan Karya Bersama Sei
Pasir,Poktan Mekar Jaya I dan II Sedawak,Gapoktan Karya Bersama Sei Damar,
Gapoktan Tani Mulya Kecamatan Jelai, Gapoktan Pelita Harapan Sei
Bundung (Lelang Ulang)
Kabupaten Sukamara
DPA Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Sukamara
2014

Bersama ini kami sampaikan bahwa berdasarkan Hasil Evaluasi Penawaran yang
dilaksanakan dari Tanggal 13 s/d 14 Oktober 2014 bertempat di Sekretariat ULP Pemerintah

Kabupaten Sukamara, POKJA NON KONSTRUKSI II ULP Pemkab Sukamara memutuskan
Pelelangan Sederhana dengan Pascakualifikasi Satu File - Sistem Gugur melalui E-Proc
Pekerjaan Pengadaan Benih Padi Lahan Sawah (keg SLPTT) untuk Poktan Tekad Bersama
Sei Tabuk, Gapoktan Nibung Sejahtera P.Nibung, Poktan Karya Bersama Sei Pasir, Poktan
Mekar Jaya I dan II Sedawak, Gapoktan Karya Bersama Sei Damar, Gapoktan Tani Mulya
Kecamatan Jelai, Gapoktan Pelita Harapan Sei Bundung (Lelang Ulang), Kode Lelang
768414 dinyatakan GAGAL.
Penyebab gagalnya Lelang Sederhana tersebut dikarenakan tidak ada penyedia yang lulus
Evaluasi Penawaran. Berdasarkan Perpres nomor: 70 Tahun 2012 Pasal 83 ayat 1 “ Kelompok
Kerja ULP Menyatakan Pelelangan Gagal, apabila: huruf d “tidak ada penawaran yang lulus
evaluasi penawaran”.
Demikian pemberitahuan ini disampaikan sebagai laporan. Atas perhatiannya diucapkan
terima kasih.

Sukamara, 14 Oktober 2014
Pokja Non Konstruksi II
Tahun Anggaran 2014
Ketua,

BASRI PANDI, A.Md

NIP. 19750712 200501 1 013