877523687.doc 65.68KB 2015-10-12 00:18:21

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
JUDUL PROGRAM
KI DAWA (KERIPIK DAUN DEWA) ANEKA RASA SEBAGAI CEMILAN
MENYEHATKAN
BIDANG KEGIATAN:
PKM-K
Diusulkan oleh:
1. Leni Lestifahmawati Ningsih

(4111414008/2014)

2. Idayanti

(4201414014/2014)

3. Shinta Hardiyanti

(4611414008/2014)

4. Aini Maria Ulfa


(4401412048/2012)

5. Siva Safitri

(3201412163/2012)

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
SEMARANG
2014

PENGESAHAN USULAN PKM- KEWIRAUSAHAAN
1. JudulKegiatan
2. BidangKegiatan
3. KetuaPelaksanaKegiatan
a. NamaLengkap
b. NIM
c. Jurusan
d. Universitas
e. AlamatSementaradan No Tel./HP
f. Alamat email

4. AnggotaPelaksanaKegiatan/Penulis
5. DosenPendamping
a. NamaLengkapdanGelar
b. NIDN
c. AlamatRumahdan No Tel./HP
6. BiayaKegiatan Total
7. JangkaWaktuPelaksanaan

: Ki Dawa (Keripik Daun Dewa)
Aneka Rasa sebagai Makanan
Menyehatkan
: PKM-K
: Leni Lestifahmawati Ningsih
: 4111414008
: Matematika
: UniversitasNegeri Semarang
: Kos Azolla gang pisang 02/03
sekaran, gunngpati, Semarang /
085741214471
: lenilestifahmawatin@gmail.com

: 4 orang
:
:
:
: Rp 2.018.000,00
: 6 bulan
Semarang, Juni 2015

Menyetujui
Ketua Jurusan
Matematika FMIPA Unnes

Ketua pelaksana kegiatan

Arief Agoestanto
NIP.

Leni Lestifahmawati Ningsih
NIM. 4111414008


Pembantu Rektor III
Bidang Kemahasiswaan UNNES

Dosen Pembimbing

Prof. Dr. Masrukhi, M.P
NIP. 196205081988031002

NIP.

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
Makanan ringan atau yang lebih sering dikenal dengan cemilan sudah menjadi
makanan wajib yang harus dimiliki di rumah sebagai teman menonton TV atau
belajar. Bahkan di kamar pribadi disediakan cemilan khusus sebelum tidur.
Banyak jenis cemilan yang biasa dikonsumi oleh masyarakat, mulai dari snack
yang mengandung banyak perasa buatan bahkan pewarna sitensis yang tidak baik
untuk kesehatan kita. Padahal masih banyak jenis cemilan lain yang sehat bagi
tubuh kita, seperti keripik daun dewa, cemilan ini tentu lebih menyehatkan

dibanding dengan cemilan yang mengandung zat-zat berbahaya. Sekarang ini
belum ada usaha kecil dan menengah yang memproduksi makanan ringan atau
cemilan berbahan baku daun dewa, tanaman dewa ini menginspirasi kami untuk
memanfaatkan daun dewa untuk diolah sebagai keripik, yang biasanya daun dewa
tersebut dikenal masyarakat sebagai jamu atau obat. Bila di masyarakat telah
dikenal tanaman dewa sebagai jamu atau obat, maka kami berinovasi untuk
menghasilkan cemilan dari daun dewa dengan nama KI DAWA “Keripik Daun
Dewa” Aneka Rasa sebagai Camilan Menyehatkan. Cemilan ini merupakan salah
satu jawaban atas keinginan masyarakat yang menginginkan cemilan yang lezat,
enak, dan berbeda dengan yang lain namun tetap memperhatikan aspek
kesehatannya, karena tidak mengandung zat-zat berbahaya. KI DAWA “Keripik
Daun Dewa” Aneka Rasa sebagai Camilan Menyehatkan ini dibuat dari daun
dewa yang biasanya hanya diolah sebagai jamu atau obat. Cemilan ini akan kami
kemas semenarik mungkin agar mampu menarik minat masyarakat untuk
mencobanya dan akhirnya menjadikan KI DAWA “Keripik Daun Dewa” Aneka
Rasa sebagai cemilan menyehatkan di rumah mereka. Produk yang kami tawarkan
adalah cemilan baru dan tentunya lebih sehat dibandingkan cemilan-cemilan yang
ada di pasaran karena tidak mengandung bahan kimia yang berbahaya bagi
kesehatan. Di samping itu, kami berusaha menyajikan produk dengan penyajian
menarik dan kemasan yang higienis. Dengan demikian kami dapat memenuhi


harapan masyarakat dalam menyajikan cemilan yang menyehatkan dan bebas dari
bahan kimia yang berbahaya bagi kesehatan manusia.
B. Perumusan Masalah
1. Bagaimanakah usaha untuk menciptakan cemilan baru, yaitu KI DAWA
“Keripik Daun Dewa” sebagai cemilan yang sehat untuk dikonsumsi?
2. Bagaimana metode pelaksanaan produksi cemilan KI DAWA “Keripik Daun
Dewa” ini?
3. Bagaimana stategi pemasaran yang akan kami gunakan untuk mengembangkan
dan memperkenalkan produk baru kami kepada masyarkat?
C. Tujuan
1. Menciptakan cemilan baru, yaitu KI DAWA “Keripik Daun Dewa” sebagai
cemilan yang sehat untuk dikonsumsi.
2. Melaksanakan metode pelaksanaan produksi cemilan KI DAWA “Keripik Daun
Dewa”.
3. Mengetahui dan menerapkan strategi pemasaran yang akan digunakan untuk
mengembangkan dan memperkenalkan produk baru kepada masyarakat.
D. Luaran yang Diharapkan
Dengan usaha ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan masyarakat terutama
kalangan pencinta cemilan. KI DAWA “Keripik Daun Dewa” ini akan dihadirkan

dengan berbagai macam rasa seperti rasa BBQ, rasa keju, rasa jagung bakar, serta
balado. Konsumen yang pertama dibidik adalah mahasiswa karena lokasi yang
berada di sekitar kampus. Kami optimis dengan keunggulan usaha kami ini,
karena kami menawarkan harga yang lebih terjangkau oleh mahasiswa.
E. Kegunaan
Manfaat utama yang ingin didapat dari usaha ini adalah pengalaman
berwirausaha. Selain itu, kami mengharapkan usaha kami ini mampu
mendatangkan nilai ekonomis bagi barang yang selama ini banyak dianggap telah
tidak bermanfaat bagi manusia. Selain itu usaha kami ini nanti akan menjadi salah
satu upaya untuk memberikan inovasi berupa sumber makanan baru bagi
masyarakat, dengan bahan baku dari kulit singkong.

BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

Usaha ini dimulai dengan menjalin kerjasama dengan pihak-pihak yang
memproduksi keripik dengan berbagai macam bahan baku. Bahan baku yang telah
diperoleh akan dipusatkan di salah satu rumah dari anggota kelompok kami untuk
melalui proses pembersihan dan proses produksi. Dalam proses produksi kami
dibantu oleh dua orang karyawan. Alternatif ini kami ambil dikarenakan proses

menghilangkan costa daun dewa, pencucian, pengirisan hingga penggorengan dari
daun dewa ini memerlukan waktu yang cukup lama. Selain itu, kami dapat lebih
fokus pada proses promosi dan pemasaran produk. Langkah yang kami tempuh
dalam pengelolaan produksi antara lain:
1. Desain produk
Untuk kemasan produk, kami memilih untuk menggunakan plastik untuk
yang akan dititipkan ke warung atau kantin, serta kantong kertas
pembungkus makanan untuk pemasaran di outlet KOPMA. Selain terjaga
kehigienisannya, plastik ini juga membuat tampilan penyajian lebih
menarik dan lebih praktis.
Untuk meningkatkan kualitas output, kami akan mencoba resep-resep baru
dan mencoba untuk selalu mengikuti perkembangan selera masyarakat.
Akan tetapi kami akan tetap konsisten pada tujuan memenuhi kebutuhan
masyarakat pencinta jenis makanan ringan.
2. Pertimbangan utama penentuan lokasi usaha.
Lokasi usaha yang kami pilih adalah dekat dengan lingkungan kampus dan
pemukiman kost mahasiswa, dengan pertimbangan lokasi tersebut dekat
dengan konsumen yang akan dituju.
3. Pengawasan kualitas
Untuk proses pengawasan, dilakukan terhadap bahan baku, proses dan

juga produk jadi. Pengawasan bahan baku dilakukan dengan menjaga
kesegaran bahan baku yang digunakan untuk pembutan KI DAWA
“Keripik Daun Dewa” dengan cara memetik langsung daun dewa di kebun
pribadi. Untuk pengawasan proses akan dilakukan dengan memperhatikan
kebersihan dapur dan juga alat-alat yang digunakan. Sedangkan pada
pengawasan produk jadi dilakukan rasa standar pada makanan-makanan
yang diolah. Selain itu kami akan memastikan tidak digunakannya bahanbahan aditif yang membahayakan kesehatan pelanggan. Produk yang akan
kami tawarkan adalah KI DAWA “Keripik Daun Dewa” dengan empat

variasi rasa, yaitu rasa BBQ, rasa keju, rasa jagung bakar dan rasa keju.
Produk ini disajikan dalam ukuran yaitu 300 gram. Produk yang berukuran
300 gram dijual dengan harga Rp 5.000,00.

BAB III
METODE PELAKSANAAN
Metode pelaksanaan dalam program ini adalah:
1. Identifikasi Masalah

Masalah utama yang menjadi dasar dalam pelaksanaan kegiatan ini adalah
tanaman dewa yang banyak khasiatnya biasanya hanya diolah sebagai

jamu atau obat sekarang penulis mencoba menginovasi tanaman dewa
sebagai cemilan menyehatkan. Adapun analisis SWOT dari usaha kami
sebagai berikut:
a. Strength (Kekuatan)
Kemampuan yang dimiliki adalah:
1) Bahan baku mudah diperoleh
2) Produk yang ditawarkan unik dan beraneka ragam
3) Proses pembuatannya cukup mudah
b. Weakness (Kelemahan)
Kekurangan yang dimiliki adalah kurangnya kemampuan manajerial
c. Opportunities (Peluang)
Faktor eksternal yang mendukung kelancaran bisnis antara lain:
1) Masyarakat di lingkungan sekitar yang cenderung konsumtif
2) Daya beli masyarakat yang relatif tinggi
3) Belum banyak pesaing
d. Threat (Hambatan)
Faktor eksternal yang harus diatasi adalah kepercayaan masyarakat
tentang kelayakan konsumsi masih kurang.
2. Perencanaan Pemasaran
a. Analisis Peluang Pasar

1) Kandungan gizi dalam tanaman dewa
Sifat kimiawi dan efek farmakologis dari tanaman dewa adalah
netral,

rasa

hipoglikemik

khas.
dan

Antikolesterol,

antipiretik,

antiinflamasi. Anti

hipotensif,

koagulan,

stimulasi

sirkulasi, mencairkan bekuan darah, menghentikan perdarahan.
Membersihkan racun dan menghilangkan panas. Kandungan
kimia dari tanaman dewa adalah steroid, saponin, flavonoid
minyak atsiri, dan lain-lain.
Daun dewa bersifat antikoagulan (mencegah pembekuan darah)
dan pengencer darah, melancarkan sirkulasi, luka terpukul,
menghentikan perdarahan (Batuk darah, muntah darah, mimisan),
pembengkakan

payudara,

tidak

datang

haid,

infeksi

kerongkongan, digigit binatang berbisa (Suryani, 1991).
2) Gaya hidup masyarakat
Makanan ringan kerap kali menjadi makanan wajib dalam
keluarga, sehingga KI DAWA “Keripik Daun Dewa” aneka rasa

merupakan salah satu alternatif makanan ringan yang bisa
dijadikan sebagai cemilan.
b. Penentuan Daerah Pemasaran
Pemasaran dari produk KI DAWA “Keripik Daun Dewa” aneka rasa
akan dimulai di KOPMA UNNES. Di tempat ini kami akan menyewa
sebagian teras untuk memasarkan produk. Jika produk kami telah
diterima masyarakat kami akan membuat brand untuk produk tersebut
sebagai hak paten.
c. Strategi Produksi
Dalam strategi poduksi, kami membangun kerjasama dengan pengusaha
keripik yang menggunakan berbagai macam bahan baku seperti
singkong, kentang, bayam, dan lain-lain. Selain itu, KI DAWA “Keripik
Daun Dewa” aneka rasa dikemas dengan plastik sehingga menjaga
kehigienisan produk.
d. Strategi Promosi dan Pemasaran
Strategi yang akan kami lakukan dalam promosi dan pemasaran antara
lain:
1) Menjaga kualitas dan kehigienisan produk dengan mencuci
bersih daun dewa yang akan diproduksi dan mengemas produk
dengan plastik.
2) Menjaga kebersihan lokasi produksi maupun tempat penyajian
termasuk alat-alat yang digunakan.
3) Promosi yang menarik namun tetap sesuai dengan realita seperti
menyebarkan pampflet, promosi dari mulut ke mulut dan media
elektronik (SMS, email, facebook)
4) Meningkatkan teknologi pengelolaan

dan

kemampuan

manajerial.
3. Metode Pelaksanaan Produksi
Langkah-langkah pembuatan KI DAWA “Keripik Daun Dewa” aneka rasa
adalah:
1) Daun dewa dibersihkan dari kotoran sampai benar-benar bersih.
2) Daun dewa tersebut dicuci sampai bersih dan tulang tengah
daun (costa) dihilangkan.
3) Buat adonan dengan bahan dasar tepung beras, air, bawang putih
halus, garam, dicampur hingga merata.
4) Daun dewa yang sudah bersih dan sudah dihilangkan costanya
dicampurkan ke adonan tersebut.

5) Daun dewa kemudian digoreng ke dalam minyak panas dengan
api sedang.
6) Setelah matang, daun dewa diangkat dan ditiriskan. Kemudian
daun dewa diberi bumbu perasa sesuai dengan pilihan rasa.
7) Keripik daun dewa dikemas dengan menggunakan plastik.

BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
A. Rancangan Anggaran Biaya
1. Alat-Alat untuk Produksi
Investasi
Alat

Satua
n

Gerobak

1

Wajan

2

Serok

4

Solet
Kompor
Gas

4

Tabung Gas

1

Panci

2

Mesin Pres
Pisau

1
3

1

Harga Satuan
Rp
750.000
Rp
70.000
Rp
10.000
Rp
7.500
Rp
245.000
Rp
150.000
Rp
20.000
Rp
250.000
Rp

Jumlah
Rp
750.000
Rp
140.000
Rp
40.000
Rp
30.000
Rp
245.000
Rp
150.000
Rp
40.000
Rp
250.000
Rp

Telenan

3

Ember

2

3.000
Rp
15.000
Rp
15.000

9.000
Rp
45.000
Rp
30.000
Rp
1.729.000

Total

2. Bahan habis pakai untuk 50 bungkus KI DAWA

Daun Dewa
Tepung beras
Bumbu perasa
Minyak goreng
Garam
Ketumbar
Bawang Putih
Kertas Label
Total

Biaya Produksi
Tanam sendiri
Rp
40.000
Rp
80.000
Rp
80.000
Rp
9.000
Rp
10.000
Rp
20.000
Rp
50.000
Rp
289.000

B. Jadwal Kegiatan Program
Jadwal kegiatan yang akan dilaksanakan telah dirinci dan ditetapkan sebagai
berikut: Kegiatan ini berlansung selama 6 bulan yaitu dibagi menjadi perminggu
mulai bulan September hingga Maret.
Kegiatan
N
o
1
2
3
4
5

Uraian
Persiapan kegiatan dan
perencanaan kebutuhan
produksi
Pengadaan kebutuhan bahanbahan produksi
Pengadaan peralatan produksi
Penyiapan lokasi
Produksi keripik daun dewa dan

Bulan ke1

2

3

4

5

6

pengemasan
6 Pemasaran produk dan promosi
7 Evaluasi
8 Pembuatan laporan

LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua Serta Anggota Kelompok
1. Biodata Ketua Pelaksana
a) Identitas Diri
1
.
2
.
3
.
4
.
5
.
6
.
7
.

Nama Lengkap

Leni Lestifahmawati Ningsih

Jenis Kelamin

Perempuan

Program Studi

Matematika

NIM
Tempat, Tanggal
Lahir

4111414008

Email
No. HP

Magelang, 12 Juni 1996
lenilestifahmawatin@gmail.co
m
085741214471

b) Riwayat Pendidikan
SD

SMP

SMA

Nama Instansi
Jurusan
Tahun MasukKeluar

SDN 2
Kajeksan
2002-2008

SMPN 2 KUDUS
2008-2011

SMAN 2
KUDUS
IPA
2011-2014

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatifitas Mahasiswa Penelitian.
Semarang, 7 Juni 2015
Pengusul,

Leni Lestifahmawati Ningsih
NIM. 4111414008

2. Biodata Anggota 1
a) Identitas Diri
1
.
2
.
3
.
4
.
5
.
6
.
7
.

Nama Lengkap

Idayanti

Jenis Kelamin

Perempuan

Program Studi

Pendidikan Fisika

NIM
Tempat, Tanggal
Lahir

4201414014
Kudus, 15 Juli 1996

Email

plendpolephel@yahoo.co.id

No. HP

085728900768

b) Riwayat Pendidikan

Nama Instansi
Jurusan
Tahun MasukKeluar

SD
SD N 2 Jati
Wetan
-

SMP
SMP N 2 Kudus
-

2002-2008

2008-2011

SMA
SMA N 2 Kudus
IPA
2011-2014

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatifitas Mahasiswa Penelitian.
Semarang, 7 Juni 2015
Pengusul,

Idayanti
NIM. 4201414014

3. Biodata Anggota 2
a) Identitas Diri
1
.
2
.
3
.
4
.
5
.
6

Nama Lengkap

Shinta Hardiyanti

Jenis Kelamin

Perempuan

Program Studi

Teknik Informatika

NIM
Tempat, Tanggal
Lahir
Email

4611414008
Kudus, 12 November 1995
Shintahardianti12@gmail.com

.
7
.

No. HP

085741734347

b) Riwayat Pendidikan

Nama Instansi
Jurusan
Tahun MasukKeluar

SD
SD N 4 Getas
Pejaten
2002-2008

SMP
SMP 2 JATI
2008-2011

SMA
SMA 2 KUDUS
IPA
2011-2014

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatifitas Mahasiswa Penelitian.
Semarang, 7 Juni 2015
Pengusul,

Shinta Hardiyanti
NIM.4611414008

4. Biodata Anggota 3
a) Identitas Diri
1
.
2
.
3

Nama Lengkap

Aini Maria Ulfa

Jenis Kelamin
Program Studi

Perempuan
Pendidikan Biologi

.
4
.
5
.
6
.
7
.

NIM
Tempat, Tanggal
Lahir

4401412048
Rembang, 6 Juli 1994

Email

ainimariaulfa@gmail.com

No. HP

085643656768

b) Riwayat Pendidikan
SD
Nama Instansi
Jurusan
Tahun MasukKeluar

SDN 1 Leran
2000-2006

SMP
SMPN 1 Lasem
2006-2009

SMA
SMAN 1
Rembang
IPA
2009-2012

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatifitas Mahasiswa Penelitian.
Semarang, 7 Juni 2015
Pengusul,

Aini Maria Ulfa
NIM.4401412048

5. Biodata Anggota 4
a) Identitas Diri

1
.
2
.
3
.
4
.
5
.
6
.
7
.

Nama Lengkap

Siva Safitri

Jenis Kelamin

Perempuan

Program Studi

Pendidikan Geografi

NIM
Tempat, Tanggal
Lahir

3201412163

Email

sivasafitri@ymail.com

No. HP

08774636690

Demak, 17 Februari 1994

b) Riwayat Pendidikan
Nama Instansi
Jurusan
Tahun MasukKeluar

SD
MI Nurul Huda
2000 - 2006

SMP
SMPN 3 Bonang
2006 - 2009

SMA
SMKN 2 Demak
TKJ
2009 - 2012

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatifitas Mahasiswa Penelitian.
Semarang, 7 Juni 2015
Pengusul,

Siva Safitri
NIM. 3201412163

6. Biodata Dosen Pendamping
a) Identitas Diri
1
.
2
.
3
.
4
.
5
.
6
.
7
.

Nama Lengkap
Jenis Kelamin
NIDP
NIP
Tempat, Tanggal
Lahir
Email
No. HP

b) Riwayat Pendidikan
S1

S2

S3

Nama Instansi
Jurusan
Tahun MasukKeluar

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatifitas Mahasiswa Penelitian.
Semarang, 7 Juni 2015
Pengusul,

NIP.

Lampiran 2. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

SURAT PERNYATAAN KERJASAMA
Yang bertanda tangan dibawah ini
a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.

Nama Lengkap
NIM
Fakultas / Prodi
Semester
Universitas
TTL
Alamat

: Leni Lestifahmawati Ningsih
: 4111414008
: FMIPA / Matematika S1
: 2 ( dua )
: Universitas Negeri Semarang
: Magelang, 12 Juni 1996
: Desa Pagongan Kidul, Kelurahan
Kajeksan, RT.03/I Kecamatan Kota,
Kabupaten Kudus
Yang selanjutnya disebut pihak pertama
a. Nama Lengkap
b. Pekerjaan
c. Alamat Lengkap

:
:
:

Yang selanjutnya disebut pihak kedua.
Mengadakan perjanjiian kerjasama. Bahwa pihak pertama memberikan
penawaran untuk pemberdayaan pemuda melalui macrame planter solusi lahan
sempit di kawasan industri jati wetan. Selanjutnya pihak kedua menerima tawaran
tersebut dan melakukan kerjasama dengan pihak pertama.
Demikian surat pernyataan kerjasama ini dibuat dengan sebenar-benarnya.
Semarang, Juni 2015
Pihak Kedua

Leni Lestifahmawati Ningsih

Pihak Pertama

Dokumen yang terkait