PERJANJIAN KINERJA 2017

2017

DOKUM
EN
PERJANJ
IAN
KINERJA
PENGADILAN TINGGIBANDA ACEH
Jln. Sultan Alaidin Mahmudsyah No. 10 Banda
Aceh

PERNYATAAN PERJANJIAN KINERJA

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan dan
akuntabel serta berorientasi pada hasil, yang bertandatangan di bawah ini :
Nama
: H.CHAIDIR, SH.MH
Jabatan
: Ketua Pengadilan Tinggi Banda Aceh
Selanjutnya disebut Pihak Pertama

Nama
: HERRI SWANTORO, SH.MH
Jabatan
: Direktur Jenderal Badan Peradilan Umum
Selaku atasan Pihak Pertama, selanjutnya disebut Pihak Kedua
Pihak Pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai
lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti
yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan.
Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab
kami.
Pihak Kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi
terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan
dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Pihak Kedua

Banda Aceh, Februari 2017
Pihak Pertama

HERRI SWANTORO, SH.MH

NIP : 19510806 197304 1 001

H. CHAIDIR, SH.MH
NIP : 19510806 197304 1 001

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017
SATUAN KERJA PENGADILAN TINGGI BANDA ACEH
NO

SASARAN
PROGRAM/KEGIATAN

1

Meningkatnya Penyelesaian
Perkara

2

Peningkatan Akseptabilitas

Putusan Hakim

3

Peningkatan
Pengelolaan
Perkara

Efektifitas
Penyelesaian

4

Peningkatan
Masyarakat
Peradilan
Justice )

Aksesibilitas
Terhadap

( Access To

5

Meningkatnya Kualitas
Pengawasan

6

Peningkatan Kualitas
Sumber Daya Manusia

INDIKATOR KINERJA

TARGET

Persentase Sisa Perkara Yang Diselesaikan
Persentase Perkara Yang Diselesaikan
Persentase Perkara Yang Diselesaikan Dalam Jangka
waktu Maksimal 3 (tiga) Bulan

Persentase Perkara Yang Tidak Mengajukan Upaya
Hukum Kasasi
Persentase Perkara Yang Tidak Mengajukan Upaya
Hukum Peninjauan Kembali
Persentase Berkas Pengajuan Perkara Banding Yang
Disampaikan Secara Lengkap
Persentase Berkas Yang Diregister dan Siap
Didistribusikan ke Majelis Hakim
Rasio Majelis Hakim Terhadap Perkara
Persentase Perkara Prodeo Yang Diselesaikan

100%
95%

Persentase Amar Putusan Yang Dapat Diakses Secara
Online
Persentase Pengaduan Masyarakat Yang Ditindaklanjuti
Persentase Temuan Pihak Internal/Eksternal Yang
Ditindaklanjuti
Persentase Pegawai yang lulus Diklat Teknis Yudisial

Persentase Pegawai yang lulus Diklat Non Yudisial
Persentase Pejabat yang Lulus Fit dan Proper Test
dalam rangka promosi jabatan

Kegiatan

Anggaran

1. Pembinaan Administrasi dan Pengelolaan
Administrasi Keuangan BUA
2. Pengadaan Sarana dan Prasarana di
Lingkungan Mahkamah Agung
3. Peningkatan Manajemen Peradilan Umum

Rp. 15.335.719.000,Rp.

413.500.000,-

Rp.


51.686.000,-

100%
60%
60%
100%
100%
1 : 60
100%
100%
95%
100%
100%
100%
100%

Pihak Kedua

Banda Aceh, Januari 2017
Pihak Pertama


HERRI SWANTORO, SH.MH
NIP : 19510806 197304 1 001

H. CHAIDIR, SH.MH
NIP : 19510806 197304 1 001