Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas, dan efesiensi terhadap return on asset pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

  

PENGARUH LIKUIDITAS, KUALITAS AKTIVA, SENSITIVITAS, DAN

EFESIENSI TERHADAP RETURN ON ASSET PADA BANK UMUM

SWASTA NASIONAL DEVISA

SKRIPSI

  Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Program Studi Manajemen

  

Oleh :

ADE MITHA RETNO SANTOSA

2014210125

  

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2018

  

MOTTO

“Man jadda Wajadda (Siapa bersungguh-sungguh pasti berhasil)”

“Man Shabara Zhafira (Siapa yang bersabar pasti beruntung)”

  

“Man Sara Ala Darbi Washala (Siapa menapaki jalannya akan sampai tujuan)”

PERSEMBAHAN

  Pada skripsi ini saya persembahkan untuk kepentingan saya pribadi dan untuk orang-orang disekitar saya yang telah memberikan dukungan selama proses penulisan skripsi hingga terselesaikannya skripsi ini.

  1. Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat Allah SWT dan hidayahnya yang telah memberikan kekuatan dan kelancaran dalam penyelesaian skripsi ini.

  2. Untuk kedua orang tua saya dan keluarga saya terimakasih telah memberikan dukungan serta doa untuk kelancaran skripsi saya. Tidak ada kata lelah untuk selalu memberikan semangat kepada saya.

  3. Untuk teman-teman terdekat saya di kampus (Rafika, Santi, Hana, Puput, Nabila, Lely,) terimakasih selama kuliah telah menjadi teman yang super baik, teman yang solid, dan teman yang saling melengkapi satu sama lain.

  Terimakasih untuk 4 tahun selama dikampus semoga sikap baik kalian ke saya dibalas oleh Allah SWT. Amin Ya Robbal Alamin.

  4. Untuk sahabat saya sejak SMA (Wanda, Shanditya, Sofia) terima kasih sudah menjadi sahabat yang baik, dukungan serta doanya untuk kelancaran skripsi saya dan semoga kita tetap menjaga silaturahmi.

  5. Untuk teman se bimbingan saya (Farah dan Yunita) terimakasih atas bantuannya saat saya mengalami kesusahan dalam mengerjakan skripsi dan dapat diajak bekerja sama dengan baik. Semoga kita menjadi orang yang sukses dan tercapai cita-cita yang kita harapkan. Amin Ya Robbal Alamin.

  6. Untuk Septian terimakasih selama ini sudah menjadi teman, pacar, sahabat, dan kakak yang baik dan yang tidak pernah absen untuk memberikan semangat kepada saya yang telah mengerjakan skripsi, tidak pernah absen untuk mendoakan saya agar diberikan kelancaran pada skripsi saya.

  Terimakasih untuk perhatian yang sudah diberikan. Tetap menjadi septian yang saya kenal.

  Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat Allah SWT dan hidayahnya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini.

  Walaupun peneliti mendapatkan proses yang cukup panjang dan banyak rintangan terkait dengan penelitian ini, namun pada akhirnya peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini tepat waktu. Skripsi ini tentunya tidak lepas dari bantuan pihak-pihak yang telah memberikan dukungan dan nasihat, sehingga dalam kata pengantar ini peneliti ingin menyampaikan rasa terima kasih kepada :

  1. Dr. Drs. Emmanuel Kristijadi, M.M. selaku dosen pembimbing yang telah membantu dan memberikan pengarahan kepada peneliti dalam penulisan skripsi, sehingga skripsi ini dapat selesai dengan tepat waktu.

  2. Dr. Dra. Ec. Sri Haryati, M.M. selaku dosen wali yang selalu memberikan dukungan.

  3. Dr. Muazaroh, S.E., M.T selaku Ketua Program Studi Sarjana Manajemen STIE Perbanas Surabaya.

  4. Dr. Lutfi, SE.,M.Fin selaku ketua STIE Perbanas Surabaya.

  Akhir kata peneliti berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan.

  Surabaya, September 2018 ADE MITHA RETNO SANTOSA

  

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ............................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ..................................................... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ............................................................ iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ........................................................... iv

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ............................................... v

KATA PENGANTAR ....................................................................................... vii

DAFTAR ISI ..................................................................................................... viii

DAFTAR TABEL ............................................................................................... x

DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN ..................................................................................... xii

ABSTRACT

  2.5 Hipotesis Penelitian ........................................................................... 34

  4.1 Gambaran Subjek Penelitian ............................................................. 50

  

BAB IV GAMBARAN SUBJEK PENELITIAN DAN ANALISA DATA ... 50

  3.7 Teknik Analisis Data ......................................................................... 43

  3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data ................................................ 42

  3.5 Populasi dan Teknik Sampling.......................................................... 40

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ................................ 37

  3.3 Identivikasi Variabel ......................................................................... 37

  3.2 Batasan Penelitian ............................................................................. 36

  3.1 Rancangan Penelitian ........................................................................ 36

  

BAB III METODE PENELITIAN .................................................................. 36

  2.4 Kerangka Pemikiran .......................................................................... 34

   ....................................................................................................... xiii

  2.3 Pengaruh Variabel Bebas Terhadap Variabel Tergantung ................ 29

  2.2 Landasan Teori .................................................................................. 18

  2.1 Penelitian Terdahulu ......................................................................... 13

  

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ....................................................................... 13

  1.5 Sistematika Penulisan Skripsi ........................................................... 10

  1.4 Manfaat Penelitian ............................................................................ 10

  1.3 Tujuan Penelitian ................................................................................ 9

  1.2 Perumusan Masalah ............................................................................ 8

  1.1 Latar Belakang Masalah ...................................................................... 1

  

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1

  4.2 Analisa Data ...................................................................................... 57

  4.3 Pembahasan ....................................................................................... 86

  

BAB V PENUTUP ........................................................................................... 100

  5.1 Kesimpulan ..................................................................................... 100

  5.2 Keterbatasan Penelitian ................................................................... 103

  5.3 Saran ................................................................................................ 104

  DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

  65 Tabel 4.6 Posisi PDN Sampel Penelitian

  79 Tabel 4.13 Kesesuaian Hasil Penelitian dengan teori

  77 Tabel 4.12 Hasil Uji Parsial (Uji t)

  73 Tabel 4.11 Hasil Perhitungan Uji F

  71 Tabel 4.10 Analisa Regresi Linier Berganda

  69 Tabel 4.9 Posisi ROA Sampel Penelitian

  68 Tabel 4.8 Posisi FBIR Sampel Penelitian

  66 Tabel 4.7 Posisi BOPO Sampel Penelitian

  63 Tabel 4.5 Posisi IRR Sampel Penelitian

  Halaman

  62 Tabel 4.4 Posisi NPL Sampel Penelitian

  60 Tabel 4.3 Posisi APB Sampel Penelitian

  58 Tabel 4.2 Posisi IPR Sampel Penelitian

  42 Tabel 4.1 Posisi LDR Sampel Penelitian

  41 Tabel 3.2 Sampel Bank Yang Menjadi Penelitian

  17 Tabel 3.1 Populasi Penelitian

  3 Tabel 2.1 Perbandingan dan Perbedaan Peneliti Terdahulu

Tabel 1.1 Perkembangan Return On Asset BUSN Devisa

  86

  

DAFTAR GAMBAR

  80 Gambar 4.3 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel IPR

  84 Gambar 4.9 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel FBIR

  83 Gambar 4.8 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel BOPO

  83 Gambar 4.7 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel PDN

  82 Gambar 4.6 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel IRR

  81 Gambar 4.5 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel NPL

  80 Gambar 4.4 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel APB

  78 Gambar 4.2 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji t Variabel LDR

  Halaman

  48 Gambar 4.1 Daerah Penerimaan dan Penolakan

  48 Gambar 3.4 Daerah Penerimaan dan Penolakan untuk Uji t dua sisi

  47 Gambar 3.3 Daerah Penerimaan dan Penolakan untuk Uji t sisi kiri

  45 Gambar 3.2 Daerah Penerimaan dan Penolakan untuk Uji t sisi kanan

  34 Gambar 3.1 Daerah Penerimaan dan Penolakan untuk Uji F

Gambar 2.4 Kerangka Pemikiran

  85

Dokumen yang terkait

Pengaruh risiko usaha terhadap return on asset (roa) pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 13

Pengaruh risiko usaha terhadap return on asset (roa) pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

Pengaruh risiko usaha terhadap return on asset (roa) pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

1 3 32

Pengaruh risiko usaha terhadap return on asset (roa) pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 8

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitifitas, efisiensi dan solvabilitas terhadap roa pada bank umum swasta nasional non devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 8

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar dan efisiensi terhadap return on equity Pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar dan efisiensi terhadap return on equity Pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 12

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar dan efisiensi terhadap return on equity Pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

2 4 25

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar dan efisiensi terhadap return on equity Pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 9

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas, dan efesiensi terhadap return on asset pada bank umum swasta nasional devisa - Perbanas Institutional Repository

0 0 17