Di Balik Pohon di Pinggir Jalan.

Senln

U Selifsa

4

5
20

o

--~u

Mar

6
21

0

Apr


~

7
22

0

~,~
9

23
Mel

0

Jufnar

10
24


Jun

11
25

0

~

Jut

:iaDru

12
26

0

Ags


13
27

0

U

M/n

14
28

Sep OOkt

15
29

16
30


31

0 Nav 0 Des

Di Balik Pohon di Pinggir Jalan
----

Oleh

IDEN
~'"''''''''''

WILDENSYAH
------

eberapa ruas jalan di Kota Bandungterasa teduh oleh
banyaknya pohon di pinggir jalan, seperti Jalan Cipaganti, Jalan Cilaki, Jalan Diponegoro, dan sebagian
Jalan Ir H Djuanda (Dago). Namun, beberapa ruas jalan lainnya terasa sangat gersang, panas, dan tidak nyarnan bagi
pejalan kaki, pengendara sepeda, dan pengendara

motor.

B

Ruas jalan yang tidak nyaman
dan tidak bersahabat ini terutama
bisa dilihat dan dirasakan sepanjang Jalan Soekarno-Hatta, dari
ujung barat di Cimindi sampai
ujung tirnur di Cibiru. Kondisi
yang kontras ini menunjukkan
bahwa pohon di pinggir jalan sangat penting bagi pengguna jalan,
baik pejalan kaki maupun pengendara kendaraan bennotor.
Melihat kondisi seperti itu,
penghijauan masih sangat dibutuhkan terutama untuk wilayah
yang pepohonannya sudah berkurang karena lahan yang digunakan
sudah terganti oleh bangunan dan
jalan. Penghijauan untuksuatu kota yang padat penduduknya akan
sangat menolong orang di sekitarnya karena meneduhkan jalan-jalan, ataupun mengurangi pantulan
jalan cahaya dari bangunan di sekitarnya. Selain itu, pohon juga dapat menjadi penyaring debu polusi
udara yang dikeluarkaTIkendaraan-kendaraan dan mengurangi kebisingan yang ditirnbulkan oleh

suara kendaraan. Pohon juga berfungsi menahan suhu dari bangunan bertingkat yang banyak
menggunakan kaca yang menyebabkan kenaikan suhu di lingkungan sekitar.
Menurut Sobirin dari Dewan
Pemerhati Kehutanan dan Lingkungan Tatar Sunda,pohon adalah
makhluk hidup yang tidak bisa
beIjalan, tetapi memberikan peran yang penting bagi makhluk
yang beIjalan. Beberapa fungsi pohon di atas tanah, di antaranya
pertama, menghasilkan oksigen
1,2 kilogram per pohon per hari.
Kedua, membuat teduh atau sejuk
dan menyerap panas delapan kali

lebih banyak.
Ketiga, menjaga
kelembaban,
menguapkan tiga
perempat air hujan
ke atmosfer. Keempat, menyerap debu. Kelima, mengundang burung, dan keenam, membuat lingkungan menjadi indah.
Fungsl pohon
Di bawah tanah, akar pohon

berfungsi menyerapkan air ke tanah, mengikat butir-butir tanah,
dan mengikat air di pori tanah dengan kapilaritas dan tegakan permukaan. Diatas pennukaan tanah,
pohon bisa menjadi peneduh dan
penyerap karbon dioksida. Penanaman pohon dan
penghijauan
kembali lahan
yang
gersang
memberikan banyak hal positif bagi lingkungan
sekitarnya.
Kalau melihat ke belakang,usaha penghijauan kota ini sudah dilakukan sejakzaman penjajahan Belanda. Sampaisaatini tanaman-tanaman yang ditanam pada zaman
tersebut masih banyakditemukan,
terutama di Kota Bandung bagian
utara, misalnya sederet pohon kenari dan pohon mahoni trembesi
atau kihujan yang indah dan kokoh. Apabila kita amati, sebagian
besar tanaman tersebut tennasuk
jenis tanaman yang tidak selalu
tumbuh dengan cepat, tetapi
mempunyai umurpanjang dan batang kokoh.
Seperti kita ketahui, letak geografts Kota Bandung merupakan


Kliping Humas Unpad 2010
-- --

dasar dari
cekungan
yang dikelilingi
gunung-gunung sehingga dibutuhkan banyak air dan udara
' [,
bersih. Saat ini semakin ba'~
nyak udara kotoryang dike- I/ (L
luarkan. Bila payung udara \

~

"

-

"


~
,

,

i;

~

_~v-~

'

,

", ,

\ ":'
;


'<

" ,
'J~'-

W'

' ['

,
' ., '
..-"",..
,
.~"-~\t'\\:..,

~/

"


''\

i

)/;:-i"\\
l...,) i

~

'

< /'
,

,
,/

,,~

1/

"
'~

/,/'\

~

"
Sejuknya kota dan nyamannya menjadl pejalan
kaki atau pengendara akan
kita rasakan blla kota hijau
dan tertata dengan balk.

kotor ini dibiarkan, itu sangat berpengaruh bagikehidupan Cekungan Bandung. Satu-satunya cara
adalab penghijauan dan perencanaan kota yangbaik.

-

---

Pohon peneduh
Menurut Sobirin, ada 14 hal
yang menjadi"pedoman memilih
pohon peneduh, antara lain, pohon harus bisa tumbuh pada tanah
padat; akar pohon tidak menonjol
di permukaan tanah; pohon tahan
terhadap embusan angin kuat; dahan dan ranting tidak mudah patah; pohon tidak mudah tumbang;
buah tidak besar; guguran daun sedikit; dan pohon menyerap unsurunsur pencemar udara dari kendaraan bermotor.
Pohon peneduh ditanam berba-

-

--

ris pada jalur tanaman di sepanjang jalan; percabangan 2 meter
di atas tanah; bentuk percabangan
tidak merunduk; dan bermassa
padat. Jenis tanamannya adalah
kiara payung (Filicium decipiens), tanjung (Mimusops
elengil),angsana (Ptherocarphus indicus). (Kompas, 8/9/2007)
Jika ditempatkan
dengan bail