Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pelayanan Umum Berbasis Webgis di Kabupaten Sumba Timur T1 682004063 BAB V

Bab 5
Kesimpulan Dan Saran
5.1

Kesimpulan
Kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian ini
adalah bahwa aplikasi Sistem Informasi Pelayanan Umum
Berbasis WebGIS di Kabupaten Sumba Timur yang
menginformasikan lokasi fasilitas-fasilitas umum telah
menjawab permasalahan pengolahan data spasial yang ada.
Karena dengan adanya aplikasi ini pengolahan data spasial
yang tadinya masih dilakukan dengan cara yang masih
sederhana

menjadi

lebih

mudah

karena


dengan

menggunakan aplikasi sistem informasi ini maka pemerintah
daerah dapat lebih mudah dalam melakukan pengolahan /
manipulasi data yang bersifat spasial secara akurat dan up to
date. Sehingga dapat lebih mudah dalam menginformasikan
data tersebut kepada user yang membutuhkan informasi.

5.2

Saran Pengembangan
Penulis menyadari bahwa masih terdapat beberapa
kekurangan dalam aplikasi ini, penulis hendak memberikan
saran bagi pengembangan dan penyempurnaan selanjutnya.
Salah satu kekurangan aplikasi ini adalah data yang
digunakan masih banyak yang tidak lengkap karena
keterbatasan sumber yang penulis miliki, selain itu untuk
pengembangan sistem selanjutnya, dapat diberikan saransaran seperti penambahan informasi mengenai berbagai
54


55

sektor pelayanan umum dengan lebih spesifik dalam cakupan
wilayah yang lebih luas lagi oleh karena itu penulis berharap
dalam pengembangannya data yang digunakan benar-benar
sangat lengkap agar informasi yang disajikan menjadi lebih
baik dan menjadi lebih maksimal lagi.

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Layanan Kesehatan di Kota Salatiga Berbasis Webgis

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Pemetaan Objek Wisata Berbasis WebGIS di Pulau Sumba

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Akademik Berbasis Web T1 672004181 BAB V

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pelayanan Umum Berbasis Webgis di Kabupaten Sumba Timur

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pelayanan Umum Berbasis Webgis di Kabupaten Sumba Timur T1 682004063 BAB I

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pelayanan Umum Berbasis Webgis di Kabupaten Sumba Timur T1 682004063 BAB II

0 0 21

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pelayanan Umum Berbasis Webgis di Kabupaten Sumba Timur T1 682004063 BAB IV

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pelayanan Umum Berbasis Webgis di Kabupaten Sumba Timur

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Geografis Pelayanan Umum Berbasis Mobile Phone (Studi Kasus : Kota Pati) T1 672007277 BAB V

0 0 2

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peran Aktor Pangadangu Mahamu dalam Upaya Adat Kematian di Desa Ramukabupaten Sumba Timur T1 BAB V

0 0 19