4. PENJELASAN MATA ACARA KEEMPAT

MATA ACARA 4
Laporan penggunaan dana hasil penawaran umum perdana saham Perseroan pada tahun 2015.

DASAR USULAN
Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No.30/POJK.04/2015 tentang Laporan Realisasi Penggunaan Dana
Hasil Penawaran Umum

PENJELASAN
Melaporkan penggunaan dana hasil penawaran umum perdana saham Perseroan pada tahun 2015.