Perpres Nomor 44 Tahun 2016 tentang DNI

PRESIDEN
REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 44 TAHUN 2016
TENTANG
DAFTAR BIDANG USAHA YANG TERTUTUP DAN BIDANG USAHA YANG
TERBUKA DENGAN PERSYARATAN DI BIDANG PENANAMAN MODAL
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,
Menimbang

a. bahwa untuk melaksanakan Pasal 12 ayat (4) dan Pasal
13 ayat (1) Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2007
tentang Penanaman Modal telah ditetapkan Peraturan
Presiden Nomor 39 Tahun 2014 tentang Daftru· Bidang
Usaha yru1.g Tertutup dan Bidang Usaha yang Terbuka
Dengan Persyaratan di Bidang Penanaman Modal;
b.

bahwa untuk lebih meningkatkan kegiatan penanaman

modal baik dari dalam negeri maupun dari luar negeri
untuk

percepatan

pembangunan

dengan

tetap

meningkatkan perlindungan bagi Usaha Mikro, Kecil,
dan Menengah, serta Koperasi dan berbagai sektor
strategis

nasional

ekonomi

dalam


serta

meningkatkan

menghadapi

daya

Masyarakat

samg

Ekonomi

ASEAN dru1 dinamika globalisasi ekonomi, dipandang
perlu mengganti ketentuan n1engenai daftar bidang
usaha yang tertutup dan bidang usaha yang terbuka
dengan persyaratan di bidang penanaman modal;
c. bahwa sehubungan dengan hal sebagaimana dimaksud

pada huruf a dan huruf b eli atas, perlu menetapkan
Peraturan Presiden tentang Daftar Bidang Usaha yang
Tertutup dan Bidang Usal1a yang Terbuka Dengan
Persyaratan eli J?idang Penanaman Modal;
Mengingat ...

PRESIDEN
REPUBLIK INDONES IA

-2Mengingat

1.

Pasal 4 ayat (1) Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945;

2. Undang-Undang

Nomor


25

Tahun

2007

tentang

Penanaman Modal (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2007 Nomor 67, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4724);
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : PERATURAN PRESIDEN TENTANG DAFTAR BIDANG USAHA
YANG TERTUTUP DAN BIDANG USAHA YANG TERBUK.A
DENGAN PERSYARATAN DI BIDANG PENANAMAN MODAL.
BAB I
KETENTUAN UMUM
Pasal 1
Dalam Peraturan Presiden ini yang dimaksud dengan:
1. Bidang Usaha adalah segala bentuk kegiatan usaha yang


dilakukan untuk memproduksi barang atau jasa pada
sektor-sektor ekonomi.
2. Bidang Usaha Yang Terbuka adalah Bidang Usaha yang
dilakukan tanpa persyaratan dalam rangka Penanaman
Modal.
3. Bidang Usaha Yang Tertutup adalah Bidang Usaha
tertentu yang dilarang diusahakan sebagai kegiatan
Penanaman Modal.
4. Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan adalah
Bidang Usaha tertentu yang dapat diusahakan untuk
kegiatan Penanaman Modal dengan persyaratan, yaitu
dicadangkan ...

PRESIDEN
REPUBLIK INDONESIA

-3 dicadangkan untuk Usaha Mikro, Kecil, dan Menenga h
serta Koperasi, Kemitraan, kepemilikan modal, lokasi
tertentu, perizinan khusus, dan penanarn modal dari

negara Association of Southeast Asian Nations (ASEAN).
5. Pena.naman

Modal

adalah

sega.la

bentuk

kegiatan

mena.nam modal, baik oleh Penanam Modal dalam negeri
maupun Penanam Modal asing untuk melakukan usaha
di wilayah nega.ra Republik Indonesia.
6. Penanarn Modal adalah perseorangan atau badan usaha
yang melakuka.n penanaman modal yang dapat berupa
penanam modal dalam negeri dan penanam modal asing.
7. Kemitraan adalah kerjasama dalam kegiatan penanaman


modal untuk Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan
Persyaratan baik langsung maupun tidak langsung, a.tas
dasar

prinsip

memperkuat,

saling

dan

memerlukan,

menguntungkan

mempercayai,

yang


melibatkan

pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah dengan usal1a
besar.
8. Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah a.dalah usaha mikro,
kecil, menengah sebagaimana diatur dalam UndangUndang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro,
Kecil, dan Menengah.
9. Koperasi adalah koperasi sebagain1ana diatur dalam

Undang-Undang

Nomor

25

Tahun

1992


tentang

Perkoperasian.
BAB II

BIDANG USAHA
Pasal2
(1) Bidang Usaha dalam kegiatan Penanan1.an Modal terdiri

.. .

atas:

a. Bidang ...

PRES I DEN
REPUBLIK INDONESIA

- 4-


a. Bidang Usaha Yang Terbuka;
b. Bidang Usaha Yang Tertutup; dan
c.

Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan.

(2) Bidang

Usaha

Yang

Terbuka

Dengan

Persyaratan

sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf c terdiri atas:
a. Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan:

yang dicadangkan atau kemitraan dengan Usaha
Mikro, Kecil, dan Menengah serta Koperasi; dan
b. Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan
terten tu yai tu:
1) batasan kepemilikan modal asing;
2) lokasi tertentu;
3) perizinan khusus;
4) modal

dalam

negeri

100%

(seratus

kepemilikan

modal

dalam

persen);

dan jatau
5) batasan

kerangka

kerjasama Association of Southeast Asian Nations
(ASEAN).

Pasal 3
Bidang Usaha yang tidak tercanturn dalam Bidang Usaha
Yang Tertutup dan Bidang UsE).ha Yang Terbuka Dengan
Persyaratan merupakan Bidang Usaha Yang Terbuka.
Pasal 4
Bidang Usaha Yang Tertutup sebagaimana d imaksud dalam
Pasal 2 ayat (1) huruf b tercantum dalam Lampiran I dan
merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Presiden
ffil.

Pasal 5 ...

PR ESIDEN
REPUBLIK INDONES IA

-5Pasal5
(1) Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan: yang
dicadangkan atau Kemitraan dengan Usaha Mikro, Kecil,
clan Menengah serta Koperasi sebagaimana dimaksud
d alam Pasal 2 ayat (2) huruf a tercantum dalam Lamp iran
II

dan

merupak an

bagian

tidak

terpisahkan

dari

Peraturan Presiden ini.
(2) Kemitraan

sebagaimana

dimaksud

pacta

ayat

(1)

dilakukan oleh Penanam Modal dengan Usaha Mikro,
Kecil, dan Menengah serta Koperasi dengan pola: inti
plasma,

subkontrak ,

keagenan,

waralaba,

dan

pola

Kemitraan lainnya.
Pasal6
Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan tertentu
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (2) huruf b
tercantum dalam Larnpiran III dan merupakan bagian tidak
terpisahkan dari Peraturan Presiden ini.

BAB III
PELAKSANAAN PENANAMAN MODAL

PADA BIDANG USAHA
Pasal 7
(1) Bidang

Usaha

Yang

Terbuka

Dengan

Persyaratan

se bagaimana dima ksud dalam Pasal 2 ayat (2) harus
memenuhi persyaratan lokasi sebagaimana d iatur dalam
peraturan

perundang-undangan

di

bidang

penataan

ruang dan perat.uran perundang-undangan di bidang
pengelolaan lingkungan hidup.

(2) Dalam ...

PRES! DEN
REPUBLIK INDONESIA

- 6-

(2) Dalam hal izin Penanaman Modal untuk Bidang Usaha
Yang

Terbuka

Dengan

Persyaratan

sebagaimana

dimaksud pada ayat (1) telah ditetapkan lokasi usahanya
dan

Penanam Modal bermaksud memperluas usaha

dengan melakukan k.egiatan usaha yang sama di luar
lokasi yang sudah ditetapkan dalam izin Penanaman
Modal

tersebut,

Penanam

Modal

harus

memenuhi

persyaratan lokasi sebagaimana dimaksud pada ayat (1).
(3) Untuk

memenuhi

persyaratan

lokasi

sebagaimana

dimaksud pada ayat (2), Penanam Modal tidal< diwajibkan
untuk mendirikan badan usaha baru, kecuali ditentukan
lain yang ditetapkan dengan undang-undang.

Pasal 8
( 1) Dalam hal pelaksanaan kegiatan Penanarnan Modal pad a
Bidang

Usaha

Yang

Terbuka

Dengan

Persyaratan

sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (1) huruf c
dilakukan secara tidak langsung atau portofolio yang
transaksinya dilakukan

melalui pasar modal dalam

negeri, Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (1) huruf c
menjadi Bidang Usaha Terbuka.
(2) Dalam hal pelaksanaan kegiatan Penanaman Modal pada
Bidang

Usaha

Yang

Terbuka

Dengan

Persyaratan

st:: bagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (2) dilakukan
di kawasan ekonomi khusus, Bidang Usaha tersebut

menjadi Bidang Usaha Terbuka kecuali Bidang Usaha
yang

dicadangkan

untuk

Usaha

Mikro,

Kecil,

dan

Menengah serta Koperasi.

Pasal9 ...

PRESIDEN
REPUBLIK INDONES IA

-7Pasal 9
Dalam hal terjadi perubahan kepemilikan modal akibat
penggabungan ,

pengambilalihan,

perusahaan Penanaman Modal

atau

peleburan

dalam

yang bergerak eli Bidang

Usaha yang sama, b erlaku ketentuan sebagai berikut:
a. batasan kepemilikan modal Penanam Modal asing dalam
perusahaan

Penanaman

penggabungan

adalah

Modal

yang

sebagaimana yang

dalam izin Penanaman Modal dan/ a tau

menerima
tercantum
izin usaha

perusal1.aan terse but;
b. batasan kepemilikan modal Penanam Modal asing dalam
perusahaan Penanaman Modal yang diambil alih adalah
sebagaimana tercantum dalam izin Penanaman Moda l
dan/ a tau izin usaha perusahaan tersebut; dan/ a tau
c.

b atasan kepemilikan modal Penanam-Modal asing dalam
perusahaan baru hasil peleburan a dalah sebagaimana
ketentuan

yang

berlaku

pada

saat

terbentuknya

perusahaan baru hasil pelebu.ran dimaksud.

Pasal 10
{1) Dalam h al Penanaman Modal asing melakukan perluasan

k egia tan us aha dalam Bicla n g Usaha yang sama dan
perluasan

kegiatan

usal1a

tersebut

membutuhkan

penambahan modal melalui p enerbitan saham dengan
h ak memesan efek terlebih dahulu (rights issue) dan
Penanam Moda l dala m negeri tidak dapat berpartisipasi
dalam

penambahan

modal

tersebut,

maka

berlaku

ketentuan mengenai hak mendahului bagi Penanam
Moda l

asmg,

sesuai

dengan

ketentuan

peraturan

perundang-undangan di bidang perseroan terbatas.
(2) Dalarn ...

PRESIDEN
REPUBLIK INDONESIA

-8(2) Dalam hal penambahan modal sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) mengakibatkan jumlah kepemilikan modal
asing melebihi batasan mal_10.000.000.000,00
138. Per dagangan Eceran Melalui Pemesanan Pos dan Internet
135.

Kemitraan

"

"v

Se)ctqr

Perindustrian
Perindustrian
Perindustrian

""

Perindustrian

Peke:rjaan Umum

Perindustrian

0 0000

"

-

00000

..J

-

Peke:rjaan Umum

-

..J

Perdagangan

v

-

Pariwisata dan Ekonomi
Kreatif
Pariwisata dan Ekonomi
Kreatif

139 .

Agen Pe:rjalanan Wisata

47911
4791 2
47913
47914
791 11

140.

Pondok Wisata (Homestay)

55130

セ@

-

--

--

··-

----

141. Sanggar ...

PRESIDE N
REPUBLI K IN D ONE S IA

11
P ersraratan
No.

Bidang Usaha

..

.... ..

KBLI

Dicadangpn untuk
UMKMK

Remitraa_n

141

Sanggar $eni

90001

-.J

-

142.

Usaha Jasa Pramuwisata

79921

-.J

-

143.

Lembaga Penyiaran Komunitas (LPK) Radio dan Televisi

-.J

-

144.

lnstalasi Kabel ke Rumah dan Gedung

60 102
60202
43212

-.J

-

145.

Warung Internet

61994

-.J

-

-

-----------

Sektor
Pariwisata dan Ekonomi
Kreatif
Pariwisata dan Ekonomi
Kreatif
Komunikasi dan
Informatika
Komunikasi dan
lnformatika
Komunikasi dan
Informatika

Catatan:

1.

...J =

Mengikuti persyaratan kolom tersebut.

2. Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana termaksud dalam
Lampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha terse but.
3. Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) adalah orang perorangan atau badan usaha yang memen uhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah.

4. Kemitraan ...

PRE SI DEN
REPUBLIK INDONESIA

12

4. Kemitraan adalah sebagaimana d.iatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2013 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008
tentang Usaha Mikro, Kecil, d an Menengah.

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,
ttd.

JOKO WIDODO

Salinan sesuai dengan aslinya
SEKRETARIAT KABlNET RI

Deputi Bidang Perekonomian,

aァオウセスヲNゥャ@


PRE SIDEN
REPUBLIK IND O N ES IA

LAMPIRAN III
PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 44 TAHUN 2016
TENTANG
DAFTAR BIDANG USAHA YANG TERTUTUP DAN BIDANG
USAHA YANG TERBUKA DENGAN PERSYARATAN DI
B I DANG PENANAMAN MODAL

4jo .

DAFTAR BIDANG USAHA Y ANG TERBUKA DENGAN PERSYARATAN TERTE NTU

A. Sekto r P e rta n ian

Z セゥ エN ャ セ セ _W

セ ᄋM NM Nᄋ@ セ Z ⦅ B ZセGM ᄋZ M ] Z [@ .· M セM M セ[ ⦅ エ[セ⦅ [ セ セ セ⦅ZN ᄋ ZMN

b セ Zセ Lセ

Zセ エj[

[ M ··_
.セ M

·,··:. . Nセ@ :.ᄋ _セZ

Z@ ·:. · ... ·· . .-.

! ••· -

N ⦅Z ZN Mᄋ ヲ セ

NL Z[M

F.--:·;.:·'

M[ イ セ@ [ZLᄋ ᄋ ⦅ セ@ セ\サZ

ᄋ ᄋ ZセM MZᄋ_ セ



[Gヲ

N Zサ Z Z Zᄋ [ [ᄋ セNᆪ@

LZサ[ ᄋL ス][Zセゥ [ セ@

Usaha P erbenihan/ P embibitan T ana.man P a n gan Poko k deng an Luas lebih
dari 25 1ia:

1.

IPadi

01121

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%
Pena:naman Modal Asing Maksimal 49%

2.

Jagung

01122
0 1111

3.

Kedelai

01113

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

4.

Kacang Tanah

01114

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

5.

Kacang Hijau

01115

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

6.

Tanaman Pangan Lainnya (ubi kayu dan ubi jalar)

01135

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

0 1 121
0 1 122

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

Usaha Budidaya T a n a m a n P angan Pokok d engan Lu as l ebih dari 2 5 Ha:
7.

Padi

8. Jagung ···

PRESIOEN
REPUBLIK INDONES IA

2
· Bida:ng Usah a

No.

1

J{BLI

Persyaratan

8.

Jagung

01111

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

9.

Kedelai

0111 3

Penanaman Modal Asing Maksi.mal 49%

10.

Kacang Tanah

01114

Pena naman Modal Asing Maksimal 49%

11.

Kacang Hijau

01115

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

12.

Tanaman Pangan Lainnya (ubi kayu dan ubi jalar)

01135

Penanaman Modal Asing Ma.ksimal 49%

a

Usaha Industri Perbenihan Perkebunan dengan Luas 25 Ha atau Lebih:
13.

Tanaman Jarak Pagar

01299

14.

Tanaman Pemanis Lainnya

01137

15.

Tanaman Tebu

01140

16.

Tanaman Tembakau

01150

17.

Tanaman Bahan Baku Tekstil dan Tanaman Kapas

01160

18.

Tanaman Jambu Mete

01252

19.

Tanaman Kelapa

01261

20.

Tanaman Kelapa Sawit

01262

21.

Tanaman Untuk Bahan Minuman (Teh, Kopi dan Kakao)

01270

Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a. Pe nanaman Modal Asing Maksi.mal95%
b. Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a . Penanaman Modal Asing Maksimal 9 5%
b. Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b . Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a Penanaman Modal Asing Maksimal95%
b. Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b . Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a. p セ ョ。ュ@
Modal Asing Maksimal 95%
b. Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
a.

Penanaman Modal Asing Ma ksimal 95%
--··---

----···-

b. kewajiban ...

'

1

I

PRE SIDE N
REPUBLI K IND ONE SIA

3
..

No.

Bidang Usaha

KBLI

Persyaratan

b. Kewajiban Perkebunart Plasma Sebesar 20%
22.

Tanaman Lada

01281

23.

Tanaman Cengkeh

01282

24.

Tanaman Minyak Atsiri

01284

25.

Tanaman Obat/ Bahan Farmasi

26.

Tanaman Rempah Lainnya

01285
01286
01289

27.

Tanaman Karet dan Penghasil Getah Lainnya

01291

28.

Tanaman Lainnya yang 1'idak Diklasifikasikan di Tempat Lain

01299

a.
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.

Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Scbesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%

a.
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.

Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewaj iban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewa,jiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%

a.
b.
a.
b.

1

.

Usaha Perkebunan dengan Luas 25 Ha atau Lebih Sampai Luasan
Tertentu Tanpa Unit Pengolahan:

29.

Perkebunan Jarak Pagar

01299

30.

Perkebunan Pemanis Lainnya

01137

31.

Perkebunan Tebu

01140

32.

Perkebunan Tembakau

01150

-

33. Perkebunan ...

-

PRESIDEN
REPUB LIK IND ONE SIA

4
:

Z セ L qセ

N@

..

.

.

....

.

iHbセᄋ@

Bidang V.l?aha

33.

Perkebunan Bahan Baku Tekstil dan Tanaman Kapas

01160

34.

Perkebunan Lainnya yang Tidak Diklasifikasikan di Ternpat Lain

01299

.35.

Perkebunan Jambu Mete

36.

Perkebunan Kelapa

01261

37.

Perkebunan Kelapa Sawit

01262

38.

Perkebunan Untuk Bahan Minuman ('feh, Kopi dan Kakao)

01270

39.

Perkebunan Lada

01281

40.

Perkebunan Cengkeh

01282

41.

Perkebunan Minyak Atsiri

01284

42.

Perkebunan Obat/Bahan Farmasi

43.

Perkebunan Rempah Lainnya

01285
01286
01289

44.

Perkebunan Karet dan Penghasil Getah Lainnya

01291

-

..

01252

:

a.
b.
a.
b.
a.

b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.
a
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.

Pe·rsyarat;ul

Penanarnan Modal Asing Maksirnal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
KewajibRD. Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Pla sma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasm a Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksirnal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksirnal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasm a Sebesar 20%

Usaha Perkebunan dengan Luas 25 Ha atau Lebih yang Terintegrasi
d engan Unit Pengolahan dengan Kapasitas Sama atau Melebihi k。ーセゥエウ@
Te rtentu :

45. Perkebunan...

P R E S IDEN
RE P UB LI K IN D ON E SIA

5

-

No.
...:

45.

M セゥ、\Lャァ@

uセ。「L@

.

47.

Perkebunan Jambu Mete dan lndustri Biji Mete Kering dan Cashew Nut Shell
Liquid (CNSL)
Perkebunan Lada dan lndustri Biji Lada Putih Kering dan Biji Lada Hitam
Kering
Perkebunan Jar!Ak dan Industri Minyak Jarak Pagar

48.

Perkebunan Tebu, Industri Gula Pasir, Pucuk Tebu, dan Bagas

49.

Perkebunan Tembakau dan Industri Daun Tembakau Kering

50.

Perkebunan Kapas dan Industri Serat Kapas

51.

Perkebunan Kelapa dan lndustri Minyak Kelapa

52.

Perkebunan Kelapa dan Industri Kopra, Serat (fiber}, Arang Tempurun g, Debu
(dust), Nata de Coco

53.

Perkebunan Kelapa Sawit dan lndustri Minyak Kelapa Sawit {CPO)

54.

Perkebunan Kopi dan lndustri Pengupasan, Pembersihan dan Sortasi Kopi

55.
56.

Perkebunan Kakao dan lndustri Pengupasan, Pembersihan dan Pengeringan
Kakao
Perkebunan Teh dan Industri Teb HitamfTeh Hijau

57.

Perkebunan Cengkeh dan Industri Bunga Cengkeh Kering

46.

'

Persyaratan

·KBLI
01252
10399
01281
10399
01299
20294
01140
10721
01150
12091
01 160
01261
10423
01261
10421
10773
01262
10432
01270
10399
01270
10399
01 270
10763
01 282
10772

a.
b.
a
b.
a..
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.
a
b.
a.
b.

Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
?enanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 2 0%
Penanaman Modal Asing Maksimal95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%

a.
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.
a.
b.

Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Ma.ksima195%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Ma.ksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebesar 20%
58. Perkebunan ...

PRESIDEN
REPUBLIK INDONESIA

6
•,.

bゥ、。セ@

No.

uウ。Aャ

'

セ ᄋ@

. .·... ·.
,

00

o

.

:

. KB;LI

Pe.r syaratan

0 1284
20294
01291
22121
22122
10399

a.
b.
a.
b.

Industri Minyak Ment ah (minyak makan) dari Nabati dan Hewani

10411

62.

Industri Kopra, Serat (fiber), Arang Ternp urung, Debu (dust), Nata de Coco

10421

63.

Industri Minyak Kelapa

10423

64.

Industri Minyak Kela pa Sawit

10432

a Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b . Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri
a. Penanaman Modal Asing Maksirnal95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri
a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal da ri
Kebun Sendiri
a. Pe nanarnan Modal Asing Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri

65.

Industri Pengupasan, Pembersihan, Pengeringan dan Sortasi Hasil
Perkebunan (kakao dan kopi)

10399

6 6.

Industri Gula Pasir, Pucuk Tebu , d an Bagas

10721

58.

Perkebunan Tanaman Minyak Atsiri dan Indu s tri Minyak Atsiri

59.

Perkebunan Karet dan lndustri Sheet, Lateks Pekat

6 0.

Perkebunan Biji-bijian selain Kopi dan Kakao dan lndustri Pengupasan da.'1
Pembers ihan Biji-Bijiao Selain Kopi dan Kakao
Usaha d e ngan Kapasitas Sama atau Melebihi Kapasitas Tertentu:

61.

Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plas ma Sebesar 20%
Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
Kewajiban Perkebunan Plasma Sebes ar 20%

a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b . Kewajiban Perkebunan Plasma Sebes ar 20%

a . Penanaman Modal Asing Maksimal95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri
a. Penanaman Modal Asipg Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri
67. Indus tri ...

PRE S IOEN
REPUBL IK IND O NESIA

7
.-

セᄋ@

Bidang·Usaba

Persyaratan

KBLI

67.

Industri Teh Hitam/Teh Hijau

10763

a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri

68.

Industri Tern bakau Kering (Krosok)

12091

a. Penanaman Modal Asing Maksimal95%
b . Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri

69.

Industri Minyak Jarak Kasar

20294

a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Ke bun Sendiri

70.

Industri Serat Kapas dan Biji Kapas

01630
10490

a. Penanaman Modal Asing Maksirnal95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri

·71.

Industri Karet Menjadi Sheet, Lateks Pekat

22121
22122

a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri

72.

lndustri Jambu Mete Menjadi Biji Mete Kering dan Cashew Nut Shell Liquid
(CNSL)

10614

a. Penanaman Modal Asing Maksima195%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri

73.

Industri Lada Menjadi Biji Lada Putih Kering dan Biji Lada Hitam Kering

10614

a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri

74.

-----······----

Industri Bunga Cengkeh Kering
-

01630

a. Penanaman Modal Asing Maksimal 95%
b. Bahan Baku Minimal 20% Berasal dari
Kebun Sendiri
--···-

--

75. Perbenihan ...

-

PRESI DEN
REPUBLIK INDONES IA

8
セア

:

N@

Bidan g Usaha

..

-


p ・イウケ。

KBLI

イ 。セ@

..



75.

Perbenihan Tanaman Buah Semusim

01139

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

76.

Perbenihan Anggur

01 2 10

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

77.

Perbenihan Buah Tropis

01220

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

78.

Perbenihan J eruk

01230

Penan_a man Modal Asing Maksimal 30%

79.

Perbenihan Apel dan Buah Batu (Pome and Stone Fruit)

01240

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

80.

Perbenihan Buah B eri

01251

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

81.

Perbenihan Tanaman Sayuran Semusim

01139

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

82.

Per benihan Tanaman Sayuran Tahunan

01253

Penanaman Modal Asing Maksimal 3 0%

83.

Per benihan Tanaman Obat

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

84.

Perbenihan J amur

01285
01286
01139

85.

Perbenihan Tanaman Florikultura

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

86.

Budidaya Buah Semusim

01194
01302
01132

87.

Budidaya Anggur

01210

Penanarnan Modal Asing Maksimal 30%

88.

Budidaya Buah Tropis

01220

Penanarnan Modal Asing Maksimal 30%

89.

Buclidaya Jeruk

01230

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

Budidaya Apel dan Buah Batu (Pome and Stone FnLit)

01240

Penanarnan Modal Asing Maksimal 30%

90.
'--

'-

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

I

-

-

I

- - ·

91. Budidaya ...

PRE SIDEN
REPUBLI K INDONES IA

9
..

No.

Bidang. Usaha

·'

KBLI

Per5yaratan

91.

Budidaya Buah Beri

01251

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

92 .

Bud.idaya Sayuran Daun (antara lain.: kubis, sawi, bawang daun, seledri)

01131

Penanaman Modal Asing Ma.ksimal 30%

93.

01134

Penanaman Modal Asing Ma.ksimal 30%

94.

Budidaya Sayuran Urn bi (antara lain: bawang merah, bawang putih, kentang,
wortel)
Budidaya Sayuran Buah (antara lain: tomat, mentimun)

01133

Penanaman Modal Asing Ma.ksimal 30%

95.

Budidaya Cabe, Paprika

01283

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

96.

Budidaya Jamur

01136

Penanaman Modal Asing Maksirnal 30%

97.

Budidaya Tanaman Hias

01193

Pcnanaman Modal Asing Maksimal 30%

98.

Budidaya Tanaman Hias Non Bunga

01301

Pena:naman Modal Asing Maksimal 30%

99.

Industri Pengolahan Hortikultura: Usaha Pasca Panen Buab dan Sayuran

Penanaman Modal Asing Maksirnal 30%

100.

Usaha Penelitian Hortikultura dan Usaha Laboratorium Uji Mutu
Hortikultura
Pengusahaan Wisata Agro Hortikultura

10311
10320
10313
10314
10330
72102
93231

Penanarnan Modal Asing Maksimal 30%

102. Usaha Jasa Pascapanen Hortikultura

01630

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

103. U saha Perangkaian Bunga/ Florist/ Dekorator

47761

Penanaman Modal Asing Maksirnal 30%

104. Konsultan Pengembangan Hortikultura

70209

Penanarnan Modal Asi_ng Maksimal 30%

101.

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

-

105. Landscaping ...

PRE S IDEN
REPUBLI K IND ONE S IA

10
..

• ':',

No.

Bidang Usaba

IQJU

,•

.

·

セ ・ イウ

ケ。

イ ゥGAM エ。ョ@

Penanaman Modal Asing Maksimal 30%

106. Jasa Kursus Hortikultura

43305
71101
81300
85499

107.

72102

Penanaman Modal A.sing Maksimal 49%

72104

Penanaman Modal Asing Maksimal 49%

01450

Lokasi Tertentu yang ditetapkan oleh
Kementerian Pertanian

105. Landscaping Hortikultura

Penelitian dan Pengem bangan ·Ilmu Teknologi dan Rekayasa Sumber Daya
Genetik Pertanian
108. Penelitian dan Pengernbangan Ilmu Tekno1ogi dan Rekayasa Produk GMO
(Rekayasa Genetika)
109. Pembibitan dan Budidaya Babi dengan Jumlah Lebih dari 125 ekor

i
I

I
Penanaman Modal Asing