Perda No 7 Tahun 2009 Pengelolaan Barang Milik Daerah1

PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH
PERDA NOMOR 7 TAHUN 2009
PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGGAI
PENGELOLAAN BARANG MILIK DAERAH

Abstrak

KEPULAUAN

TENTANG

: 1. Bahwa barang milik daerah sebagai salah satu unsur penting dalam
penyelenggaraan pemerintahan daerah, pembangunan daerah, dan pelayanan
masyarakat, perlu dikelola secara tertib agar dapat dimanfaatkan secara
optimal dalam rangka mendukung penyelenggaraan Otonomi Daerah
sebagaimana diatur di dalam Peratura Pemerintah Nomor 6 Tahun 2006
tentang Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah
2. Bahwa guna menjamin terlaksananya tertib administrasi dan tertib pengelolaan
barang milik daerah, maka diperlukan suatu kesamaan persepsi dan langkah
secara integral dan menyeluruh dari unsur-unsur yang terkait dalam
pengelolaan barang milik daerah.

Dasar Hukum Peraturan Daerah ini adalah :
UU Nomor 5 Tahun 1960; UU Nomor 51 Tahun 1999; UU Nomor 17 Tahun 2003;
UU Nomor 1 Tahun 2004; UU Nomor 32 Tahun 2004; UU Nomor 33 Tahun 2004;
PP Nomor 46 Tahun 1971; PP Nomor 40 Tahun 1994; PP Nomor 40 Tahun 1996;
PP Nomor 24 Tahun 2005; PP Nomor 58 Tahun 2005; PP Nomor 6 Tahun 2006.
Dalam Perda Kabupaten Banggai Kepulauan ini diatur tentang:
1. Pengelolaan Barang Milik Daerah
2. Isi dari Peraturan Daerah ini yaitu :
a.
b.
c.
d.
e.
f.
g.
h.

Bab I
Bab II
Bab III

Bab IV
Bab V
Bab VI
Bab VII
Bab VIII

: Ketentuan Umum
: Maksud dan Tujuan
: Ruang Lingkup dan Azas Pengelolaan Barang Milik
:
:
:
:
:

Daerah
Pejabat Pengelola Barang Milik Daerah
Perancanaan Kebutuhan dan Penganggaran
Pengadaan
Penerimaan dan Penyaluran

Penatausahaan

i.
j
k.
l.
m.
n.
o.
p
q.
r.
s
Catatan

:

Bab IX
Bab X
Bab XI

Bab XII
Bab XIII
Bab XIV
Bab XV
Bab XVI
Bab XVII
Bab XVIII
Bab XIX

:
:
:
:
:
:
:
:
:
:
:


Penggunaan
Pemanfaatan
Pengamanan dan Pemeliharaan
Penilaian
Penghapusan
Pemindahtanganan
Pengendalian dan Pengawasan
Pembiayaan
Tuntutan Ganti Rugi
Ketentuan Lain-Lain
Ketentuan Peralihan

Sejak berlakunya Peraturan Daerah Kabupaten Banggai Kepulauan ini maka
1. Peraturan Daerah ini berlaku pada tanggal diundangkan;
2. Mengundangkan Peraturan Daerah ini dengan menempatkannya dalam
Lembaran Daerah Kabupaten Banggai Kepulauan agar setiap orang
mengetahuinya.