S MTK 0800290 Abstrak

Aplikasi Model Transportasi
untuk Optimalitas Distribusi Air Galon Axogy
pada CV Tirta Berkah Sejahtera Lembang
Oleh :
Oktarido

ABSTRAK

Aplikasi Model Transportasi untuk Optimalitas Distribusi Air Galon Axogy pada CV Tirta
Berkah Sejahtera Lembang mengkaji permasalahan distribusi Air Galon dari beberapa sumber ke
beberapa daerah tujuan. Maksud pendistribusian ini adalah untuk meminimumkan ongkos yang
dikeluarkan tanpa mengurangi jumlah pengiriman, artinya semua barang yang diproduksi
terkirim semua. Permasalahan ini akan didekati dengan Vogel Aproximation Method (VAM)
untuk penyusunan tabel awal dan selanjutnya untuk pengujian optimalitas digunakan Modified
Distribution (MODI) Method. Perhitungan dibantu dengan menggunakan LINGO. Dasar
perhitungan digunakan metode Simpleks yang merupakan dasar dalam pengembangan Model
Transportasi. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh formulasi dalam meminimumkan ongkos
kirim beserta alokasi yang mesti dikirim ke masing-masing daerah tujuan.
Kata kunci

:


Model Transportasi, Optimalitas, Distribusi.

Oktarido, 2014
APLIKASI MODEL TRANSPORTASI UNTUK OPTIMALITAS DISTRIBUSI AIR GALON AXOGY PADA CV TIRTA BERKAH SEJAHTERA
LEMBANG
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Aplication of Transportation Model
for Optimality Gallon Water Distribution of AXOGY
at Tirta Berkah Sejahtera Company Lembang
by :
Oktarido

ABSTRACT

Aplication of Transportation Model for Optimality Gallon Water Distribution of Axogy at CV
Tirta Berkah Sejahtera Lembang research the problems of distribution Gallons water from
various sources to different destinations, in such away to minimize the total distribution cost.
This Model will be approached by Vogel Aproximation Method (VAM) to determine initial

basic feasible solution. Then, to give an optimality test to the solution obtained is used Modified
Distribution (MODI) Method. This formulation is assited by LINGO softwere where basic of
formulation use Simplex method. Based on research results is be obtaine minimize cost and its
allocation that should be sent to their destinations respectively.
Keywords

:

Transportation Model, Optimality, Distribution.

Oktarido, 2014
APLIKASI MODEL TRANSPORTASI UNTUK OPTIMALITAS DISTRIBUSI AIR GALON AXOGY PADA CV TIRTA BERKAH SEJAHTERA
LEMBANG
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu