09 BA Lelang Batal Pengawas Takalar

BERITA ACARA
PEMBATALAN LELANG
NOMOR : 09/ POKJA ULP-Setditjen Rehsos/PWS/08/2016

PEKERJAAN
Pengadaan Konsultan Pengawas Pembangunan Pusat Rehabilitasi Sosial
Sulawesi Selatan

KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN
Sekretariat Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial
Jln. Salemba Raya No. 28 Jakarta Pusat 10430

BERITA ACARA
PEMBATALAN LELANG

POKJA ULP
Setditjen Rehabilitasi Sosial
Pekerjaan

Lokasi


: Pengadaan Konsultan
Pengawas Pembangunan
Pusat Rehabilitasi Sosial
Sulawesi Selatan
: Kabupaten Takalar –
Provinsi Sulawesi Selatan

Nomor

: 09/ POKJA ULP-Setditjen
Rehsos/PWS/08/2016

Tanggal
: 16 Agustus 2016
Lampiran : 1 (satu) Set

Pada hari ini Selasa Tanggal Enam Belas Bulan Agustus Tahun Dua Ribu Enam Belas pukul
08.00 s/d 12.00 WIB telah dilaksanakan Rapat Pokja Sekretariat Direktorat Jenderal Rehabilitasi
Sosial Kementerian Sosial RI untuk E-Seleksi Umum untuk Pengadaan Konsultan Pengawas
Pembangunan Pusat Rehabilitasi Sosial Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2016 secara manual

dan e-proc melalui aplikasi SPSE di LPSE Kementerian Sosial (www.lpse.kemsos.go.id).

Berdasarkan Surat Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) Sekretariat Direktorat Jenderal
Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI Nomor : 87/Set.RS.Set/Keu.01.01/8/2016 Tanggal: 15
Agustus 2016 Perihal: Penghematan Anggaran Pada Sekretariat Ditjen Rehabilitasi Sosial
Kementerian Sosial RI, maka Pokja dengan ini menyimpulkan bahwa E-Seleksi Umum untuk
Pengadaan Konsultan Pengawas Pembangunan Pusat Rehabilitasi Sosial

Sulawesi Selatan

Tahun Anggaran 2016 dinyatakan batal.

Demikian Berita Acara ini dibuat dan untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

POKJA ULP
Setditjen Rehabilitasi Sosial

Lampiran Berita Acara Pembatalan Lelang