PENGUMUMAN PELELANGAN SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI

PENGUMUMAN PELELANGAN SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor: 458/ULP.DAG/P/POKJA-IV/6/2013
Pokja IV ULP pada Kementerian Perdagangan akan melaksanakan Pelelangan Sederhana dengan pascakualifikasi
secara elektronik untuk paket pekerjaan pengadaan barang sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan
Nama paket pekerjaan
Lingkup pekerjaan
Nilai total HPS
puluh
Sumber pendanaan

: Pengadaan Alat Pengolah Data
: Pengadaan, Instalasi, Uji Coba
: Rp. 771.989.130,- (Tujuh ratus tujuh puluh satu juta sembilan ratus delapan
sembilan ribu seratus tiga puluh rupiah)
: DIPA BP2KP Kementerian Perdagangan Tahun Anggaran 2013

2. Persyaratan Peserta
Paket pengadaan ini terbuka untuk penyedia barang yang teregistrasi pada Layanan Pengadaan Secara
Elektronik ( LPSE ) dan memenuhi persyaratan.
3. Pelaksanaan Pengadaan

Pengadaan ini dilaksanakan secara elektronik dengan mengakses aplikasi Sistem Pengadaan Secara Elektronik
(aplikasi SPSE) pada alamat website LPSE: http://lpse.kemendag.go.id
4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
Dapat dilihat pada website LPSE
5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari
direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.
6. Dokumen Pengadaan diambil dalam bentuk softcopy melalui aplikasi SPSE.

Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Jakarta, 24 Juni 2013

Pokja IV ULP Kementerian Perdagangan