Toksisitas Ekstrak Etanol (80% dan 96%) Buah Leunca (Solanum nigrum L.) secara Refluks terhadap Artemia salina Leach - Ubaya Repository

TOKSISITAS EKSTRAK ETANOL (80% DAN 96%)
BUAH LEUNCA (Solanum nigrum L.) SECARA
REFLUKS TERHADAP Artemia salina Leach
Yessica, 2011
Pembimbing : Sajekti Palupi

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian Toksisitas Ekstrak Etanol (80% dan 96%) Buah
Leunca (Solanum nigrum L.) Secara Refluks Terhadap Artemia salina Leach.
Buah Leunca dikeringkan tanpa pengaruh sinar matahari secara langsung dan
diserbuk dengan mesh 30. Ekstraksi dilakukan dengan refluks menggunakan
pelarut etanol-air 80% dan 96%. Ekstrak etanol yang didapat, diuji toksisitasnya
terhadap Artemia salina Leach yang berumur 48 jam dan diberi perlakuan selama
24 jam. Data hasil kematian larva Artemia salina Leach dicatat kemudian diolah
menggunakan Probit Analysis Program untuk mengetahui nilai LC50. Hasil
penelitian menunjukkan bahwa ekstrak etanol buah Leunca (Solanum nigrum L.)
mempunyai efek toksik menurut Brine Shrimp Lethality Test dengan nilai LC50
untuk ekstrak etanol 80% sebesar 76,8376 µg/mL dan untuk ekstrak etanol 96%
sebesar 55,7442 µg/mL, ekstrak etanol 96% memberikan aktivitas toksik yang
lebih besar daripada etanol 80%.


Kata kunci : Solanum nigrum L., Artemia salina Leach, buah Leunca,
toksisitas, Brine Shrimp Lethality Test
 


 

Dokumen yang terkait

Uji toksisitas akut ekstrak etanol 96% biji buah alpukat (persea americana mill.) terhadap larva artemia salina leach dengan metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT)

0 10 64

Toksisitas Ekstrak Etanol 60%, 80% dan 96% daun Srikaya (Annona squamosa L.) Hasil Maserasi Kinetik terhadap Larva Artemia salina Leach - Ubaya Repository

0 0 1

Toksisitas Ekstrak Etanol 60%, 80% dan 96% Kulit Buah Manggis (Garcinia mangostana L.) Hasil Maserasi Kinetik terhadap Larva Artemia salina Leach - Ubaya Repository

0 0 1

Toksisitas Ekstrak Daun Pecut Kuda (Stachytarpheta jamaicensis (L.) Hasil Refluks dengan Pelarut Etanol-Air (60%, 80%, 96%) terhadap Artemia salina Leach - Ubaya Repository

0 0 1

Toksisitas Ekstrak Etanol (80% dan 96%) Buah Terung Ungu (Solanum melongena L.) hasil Refluks terhadap Artemia salina Leach - Ubaya Repository

0 0 1

Toksisitas Ekstrak Etanol (80% dan 96%) Buah Terung Ungu (Solanum melangena L.) Hasil Maserasi Kinetik terhadap Artemia salina Leach - Ubaya Repository

0 0 1

Toksisitas Ekstrak Etanol (80% dan 96%) Buah Leunca (Solanum ningrum L.) Hasil Maserasi Kinetik terhadap Artemia salina Leach - Ubaya Repository

1 1 1

Toksisitas Ekstrak Etanol (80 dan 96) Daun Alnda cathartica Linn terhadap Larva Artemia salina Leach - Ubaya Repository

0 0 1

Toksisitas Ekstrak Etanol hasil Refluks dan Maserasi Kinetik Tanaman Tali Putri (Cassytha Filliformis L.) terhadap Larva Artemia salina Leach - Ubaya Repository

0 0 1

Perbedaan Toksisitas Ekstrak Etanol Daun dan Buah Bintaro (Cerbera Manghas L.) terhadap Larva Artemia Salina Leach - Ubaya Repository

1 1 1