Contoh Soal UKK SD Kelas 1, 2, 3, 4, 5 Lengkap UKK PLH KLS 1

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT
DINAS PENDIDIKAN
UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN PAMEUNGPEUK

SD NEGERI MANCAGAHAR 1
Alamat : Jl. Cilauteureun Desa Mancagahar Kecamatan Pameungpeuk

Latihan Ulangan Kenaikan Kelas (UKK)
Tahun Pelajaran 2015 – 2016
No
: ..................................................
Nama : ..................................................
SD
: ..................................................
Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Hari/ Tanggal
Waktu

: Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH)
: I (Satu)/ 2 (Dua)

: ..................................
: 90 menit

A. Isilah titik-titik dibawah ini dengan tepat!
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.


Bencana alam berupa air yang banyak disebut .....
Untuk mencegah banjir, maka buanglah sampah pada .....
Kalau Gunung meletus mengeluarkan ......... yang sangat panas.
Ketika gempa bumi terjadi kita tidak boleh .....
Korban bencana harus kita .....
Ember bekas bisa kita manfaatkan untuk .....
Benda yang sudah tidak terpakai sebaiknya kita ......
Tempat tinggal korban bencana alam disebut .....
Kita bisa memanfaatkan sampah menjadi .......
Sampah basah dan sampah kering harus kita ....
Setelah dipisah-pisahkan sampah basah dapat kita buat menjadi ......
Sampah kering bisa kita daur ulang kembali untuk bahan-bahan .....
Kompos merupakan pupuk yang dibuat dari .....
Kompos sangat bermanfaat untuk .......tumbuhan.
Membuat tas bisa dari bahan plastik detergen bekas yang diambil dari
sampah.....

II. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat!
1.


Apa yang menyebabkan banjir?

2.

Mengapa kita tidak boleh membuang sampah ke sungai?

3.

Apa yang disebut pengungsian?

4.

Apa manfaat sampah basah setelah diolah kembali?

5.

Apa yang dimaksud dengan bencana alam?