KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Ny. K Dengan Gangguan Jiwa : Perilaku Kekerasan Di Ruang Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

KARYA TULIS ILMIAH
ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K DENGAN GANGGUAN JIWA :
PERILAKU KEKERASAN DI RUANG SRIKANDI
RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

Disusun Oleh :
DEVI WAHYU INDRIYANI
J 200 090 092

KARYA TULIS ILMIAH
Diajukan Guna Melengkapi Tugas – Tugas dan Memenuhi
Syarat – Syarat Untuk Menyelesaikan Program
Pendidikan Diploma III Keperawatan

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

LEMBAR PERSETUJUAN


Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan di depan Tim Penguji
Karya Tulis Ilmiah dengan judul “ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K
DENGAN GANGGUAN JIWA: PERILAKU KEKERASAN DI RUANG
SRIKANDI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA” Progam Studi
Diploma III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah
Surakarta.

Pembimbing

Wachidah Yuniartika, S.Kep.Ns

MOTTO

“Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak
menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka
menyerah”.
(Thomas alva Edison)

“Orang yang berhasil akan mengambil manfaat dari kesalahankesalahan yang ia lakukan, dan akan mencoba kembali untuk
melakukan dalam suatu cara yang berbeda”.

(Dale Carnegie)

“Pendidikan bukanlah sesuatu yang diperoleh seseorang, tapi
pendidikan adalah sebuah proses seumur hidup”.
(Gloria Steinem)

“Bukan kurangnya pengetahuan yang menghalangi keberhasilan, tetapi
tidak cukupnya tindakan. Dan bukan kurang cerdasnya pemikiran yang
melambatkan perubahan hidup ini, tetapi kurangnya penggunaan dari
pikiran dan kecerdasan”.
(Mario Teguh)

PERSEMBAHAN

Karya Tulis Ilmiah ini saya persembahkan untuk :
1.

Bapak dan Ibu tercinta yang telah memberikan kasih sayang dan
perhatiannya selama ini. Saya mengucapkan terima kasih untuk
doa,


saran,

nasihat

dan

motivasinya

sehingga

saya

bisa

menyelesaikan karya tulis ilmiah ini.
2.

Seseorang yang selalu setia mendengar keluh kesahku, selalu
menemaniku dan memberiku semangat.


3.

Adikku tercinta (Nova dan Ninda) yang selalu memberikan doa dan
semangat.

4.

Sahabatku (Ndandha, Alfi, Olivia, Riza, Maftuhah) kalian memang
sahabat terbaikku.

5.

Teman-teman kelas B D3 keperawatan angkatan 2009, terima kasih
atas bantuan dan dukungan kalian semua.

6.

Teman-teman praktek klinik di RSJD Surakarta yang selalu bersama
dalam suka maupun duka.


7.

Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu. Saya
mengucapkan terima kasih atas semuanya.

KATA PENGANTAR

Assala mu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillahirobil’alamin, segala puji dan syukur penulis panjatkan
kehadirat Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya
kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan tugas akhir ini
dengan judul “ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K DENGAN
GANGGUAN JIWA : PERILAKU KEKERASAN DI RUANG SRIKANDI
RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA”.
Karya tulis ini disusun dan diajukan guna melengkapi salah satu syarat
menyelesaikan Pendidikan Program Diploma III Keperawatan di Fakultas Ilmu
Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Dalam menyusun laporan tugas akhir ini penulis menyadari masih

mengalami banyak kesulitan dan hambatan, tetapi berkat bantuan dan bimbingan
dari berbagai pihak maka tugas akhir ini dapat terselesaikan.
Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih banyak kepada :
1. Prof. Dr. Bambang Setiadji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
2. Arif Widodo, A.kep, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta dan sebagai penguji Karya Tulis

Ilmiah mahasiswa program studi Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammmadiyah Surakarta.
3. Winarsih Nur Ambarwati, S.Kep, Ns, ETN, M.Kep selaku Ketua jurusan
Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.
4. Arina Maliya, SsiT.,Msi.Med selaku sekertaris keperawatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
5. Wachidah Yuniartika S.Kep., Ns selaku pembimbing yang telah berkenan
meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan dorongan sampai
terselesainya karya tulis ini.
6. Kartinah S.Kep selaku Pembimbing Akademik
7. Segenap dosen Fakultas Ilmu Kesehatan khususnya Jurusan Keperawatan
yang telah banyak membekali ilmu keperawatan.

8. Kepala instansi dan dan semua staff Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.
Penulis menyadari dalam penulisan tugas akhir ini masih banyak kekurangan,
untuk itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari
pembaca. Harapan penulis, semoga tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi pembaca
pada umumnya dan pada penulis khususnya.
Atas bantuan yang telah diberikan, penulis mengucapkan banyak terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Surakarta, Juli 2012
Penulis
Devi Wahyu Indriyanti
J 200 090 092
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...............................................................................
LEMBAR PERSETUJUAN ....................................................................
HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................
HALAMAN MOTTO ..............................................................................
HALAMAN PERSEMBAHAN...............................................................
KATA PENGANTAR ..............................................................................
ABSTRAK ................................................................................................

DAFTAR ISI .............................................................................................
DAFTAR TABEL.....................................................................................
DAFTAR GAMBAR ................................................................................
DAFTAR SINGKATAN ..........................................................................
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................
BAB I
PENDAHULUAN ................................................................
A. Latar Belakang Masalah.....................................................
B. Identifikasi Masalah ..........................................................
C. Tujuan Penulisan ...............................................................
D. Manfaat Penulisan ..............................................................
BAB II TINJAUAN PUSTAKA ........................................................
A. Pengertian .........................................................................
B. Rentang Respon Marah .....................................................
C. Etiologi .............................................................................
D. Tanda dan Gejala ...............................................................
E. Psikopatologi .....................................................................
F. Pohon Masalah ..................................................................
G. Diagnosa Keperawatan ......................................................
H. Intervensi Keperawatan .....................................................

BAB III TINJAUAN KASUS ..............................................................
A. Pengkajian Umum Pasien .................................................
B. Analisa Data Pasien ...........................................................
C. Pohon Masalah ................................................................
D. Diagnosa Keperawatan .....................................................
E. Rencana Keperawatan ......................................................
F. Implementasi Keperawatan ..............................................
G. Evaluasi Tindakan .............................................................
BAB IV PEMBAHASAN ....................................................................
A. Pengkajian Keperawatan ..................................................
B. Diagnosa Keperawatan ......................................................
C. Pelaksanaan Tindakan .......................................................
D. Evaluasi ............................................................................
BAB V PENUTUP ...............................................................................
A. Simpulan ..........................................................................
B. Saran ..................................................................................
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
DAFTAR TABEL


Halaman
i
ii
iii
iv
v
vi
viii
x
xi
xii
xiii
xiv
1
1
4
5
5
7
7

8
9
11
12
12
12
13
23
23
31
32
32
32
36
40
43
43
46
48
51
54
54
55

Halaman
Tabel 1

Pemeriksaan Lab .....................................................................

30

Tabel 2

Analisa Data Pasien ................................................................

31

Tabel 3

Rencana Keperawatan ..............................................................

32

Tabel 4

Implementasi Keperawatan ......................................................

36

Tabel 5

Evaluasi ...................................................................................

40

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 1 Rentang Respon Masalah ........................................................

8

Gambar 2 Pohon Masalah ........................................................................

12

Gambar 3 Genogram ................................................................................

25

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Laporan Pendahuluan (LP)
Lampiran 2. Asuhan Keperawatan
Lampiran 3. Strategi Pelaksanaan ( SP )
Lampiran 4. Fotocopy Lembar Konsultasi
Lampiran 5. Daftar Riwayat Hidup

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K DENGAN GANGGUAN JIWA :
PERILAKU KEKERASAN DI RUANG SRIKANDI
RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA
( Devi Wahyu Indriyani, 2012, 56 halaman )

ABSTRAK
Latar Belakang : Terdapat 450 juta orang di seluruh dunia terkena dampak
permasalahan jiwa, di Indonesia sendiri ada 50 juta atau 25 % dari jumlah
penduduk Indonesia mengalami gangguan jiwa. Penderita gangguan jiwa
berdasarkan asal Jawa Tengah RSJD Surakarta pada tahun 2011 ada 22.050
orang yang mengalami gangguan jiwa dan di RSJD Surakarta pada tahun 2011
ada 2572 orang yang mengalami gangguan jiwa. Sedang setiap tahun di RSJD
Surakarta khususnya pasien dengan gangguan jiwa perilaku kekerasan selalu
mengalami peningkatan.
Tujuan : Untuk mengetahui asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan
jiwa perilaku kekerasan meliputi pengkajian, intervensi, implementasi, dan
evaluasi keperawatan.
Hasil : Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 3x24 jam didapatkan hasil
klien bisa membina hubungan saling percaya, klien dapat mengungkapkan
penyebab perasaan jengkel/kesal, klien dapat menyimpulkan tanda-tanda ketika
jengkel/kesal, klien dapat menjelaskan akibat dari cara yang digunakan, klien
dapat melakukan cara berespon terhadap kemarahan secara konstruktif, klien
dapat mendemonstrasikan cara mengontrol perilaku kekerasan dengan cara fisik
dan cara verbal.
Kesimpulan : Kerjasama antar tim kesehatan dan pasien sangat diperlukan untuk
keberhasilan asuhan keperawatan pada pasien, komunikasi terapeutik dapat
mendorong pasien lebih kooperatif, cara fisik ( tarik nafas dalam ) merupakan cara
kontrol marah dan cara ini cara yang disukai klien.
Kata kunci : Gangguan jiwa, perilaku kekerasan.

Dokumen yang terkait

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Ny. W DENGAN PERILAKU KEKERASANDIRUANG SRIKANDI Asuhan Keperawatan Jiwa Pada Ny. W Dengan Perilaku Kekerasan Diruang Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 5 15

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA NY. FDENGAN RESIKO PERILAKU KEKERASAN DI RUANG Asuhan Keperawatan Pada Ny. F Dengan Resiko Perilaku Kekerasan Di Ruang Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 2 16

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Ny. R Dengan Gangguan Defisit Perawatan Diri Di Ruang Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 2 15

PENDAHULUAN Asuhan Keperawatan Pada Ny. K Dengan Gangguan Jiwa : Perilaku Kekerasan Di Ruang Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 0 7

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Ny. K Dengan Gangguan Jiwa : Perilaku Kekerasan Di Ruang Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 1 15

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Ny. S Dengan Gangguan Perilaku Kekerasan Di Ruang Shinta Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 1 13

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Sdr. Y Dengan Gangguan Perilaku Kekerasan Di Ruang Amarta Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 2 16

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Sdr. Y Dengan Gangguan Perilaku Kekerasan Di Ruang Amarta Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 3 14

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Ny.S Dengan Gangguan Konsep Diri : Harga Diri Rendah Di Bangsal Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 1 13

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Ny.S Dengan Gangguan Konsep Diri : Harga Diri Rendah Di Bangsal Srikandi Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 3 16