BA Aanwijzing Gudang Es

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
K E G I A T A N DAK D A N P E N D A M P I N G A N
BIDANG KELAUTAN DAN PERIKANAN
DINAS KELAUTAN PERIKANAN DAN PETERNAKAN
KABUPATEN KULON PROGO
Jln. Purbowinoto No.118 Pengasih, Pengasih, Kulon Progo (0274) 773126

BERI T A ACARA PEN J ELASAN PEK ERJ AAN
(AAN WI J Z I N G) DAN AAN V OELI N G
NOMOR 03/GGE-DAK/VII/2012
TANGGAL 26 Juli 2012
Pada hari ini kamis, tanggal Dua puluh enam, bulan Juli, tahun Dua ribu dua belas,
dengan mengambil tempat di Kantor Dinas Kelautan Perikanan dan Peternakan
Kabupaten Kulon Progo, telah diadakan Rapat Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing)
Pengadaan Jasa Konstruksi Pekerjaan Pembangunan Gedung Gudang Es,
Kegiatan DAK dan Pendampingan Bidang Kelautan dan Perikanan Tahun
Anggaran 2012.
Rapat Penjelasan Pekerjaan dimulai pada pukul 09.15 WIB dengan dipimpin oleh :
Nama
Jabatan


: Ir. SUDARNA, MMA.
: Ketua Panitia Pengadaan Barang/Jasa Kegiatan DAK dan
Pendampingan Bidang Kelautan dan Perikanan, Dinas Kelautan
Perikanan dan Peternakan Kabupaten Kulon Progo Tahun
Anggaran 2012.

Penjelasan Dokumen Pelelangan Umum Pengadaan Jasa Konstruksi Pekerjaan
Pembangunan Gedung Gudang Es, Kegiatan DAK dan Pendampingan Bidang
Kelautan dan Perikanan, Dinas Kelautan Perikanan dan Peternakan Kabupaten
Kulon Progo Tahun Anggaran 2012 ini meliputi :
BAB I. UM UM
BAB II. PENGUM UM AN
BAB III. INSTRUKSI KEPAD A PESERTA (IKP)
BAB IV. LEM BAR D ATA PEM ILIHAN (LD P)
BAB V. LEM BAR D ATA KUALIFIKASI (LDK)
BAB VI. BENTUK DOKUM EN PENAW ARAN
BAB VII. PETUNJUK PENGISIAN FORM ULIR KUALIFIKASI
BAB VIII. TATA CARA EVALUASI KUALIFIKASI
BAB IX. BENTUK KONTRAK
BAB X. SYARAT- SYARAT UM UM KONTRAK (SSUK)

BAB XI. SYARAT- SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK)
BAB XII. SPESIFIKASI TEKNIS D AN GAM BAR
BAB XIII. D AFTAR KUANTITAS D AN HARGA
BAB XIV. BENTUK DOKUM EN LAIN

Pokok-pokok penjelasan dan kesepakatan-kesepakatan yang berkaitan dengan
Dokumen Pelelangan Umum tersebut di atas tertuang dalam Lampiran Berita Acara
ini (Aanvoelling).
Rapat penjelasan ini ditutup pada hari Kamis, tanggal 26 Juli 2012 pukul 13.00
WIB.

1

Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap secukupnya dan merupakan
bagian yang tak terpisahkan dari Dokumen Pelelangan Umum yang bersifat
mengikat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Panitia Pengadaan Bar ang/ Jasa
No.


Nama

Jabatan Dalam
Panitia

1.

Ir . Sudar na, MMA.

Ketua

2.

Sur yadi, S.Kel.

Sekr etar is

3.

Rr . Lely Mar w ati, S.TP.


Anggota

4.

Ir . R. Agus Saib

Anggota

5.

Sugiyanta

Anggota

Tanda tangan

Wakil Peser ta Pelelangan Umum
No.


NAMA / JABATAN / PERUSAHAAN

Tanda tangan - Cap

1.

2.

2

Lampiran : B.A. Penjelasan Pekerjaan
Nomor
: 03/GGE-DAK/VII/2012
Tanggal
: 26 Juli 2012
1.

Panitia Pengadaan Barang/Jasa telah mengadakan Penjelasan Dokumen
Pelelangan Umum Pengadaan Jasa Konstruksi Pekerjaan Pembangunan
Gedung Gudang Es Kegiatan DAK dan Pendampingan Bidang Kelautan dan

Perikanan, Dinas Kelautan Perikanan dan Peternakan Kabupaten Kulon
Progo Tahun Anggaran 2012.

2.

Aspek-aspek penjelasan dan perubahan materi Dokumen Pengadaan dimuat
dan dijelaskan dalam Aanvoelling sebagai berikut :
Bab IV. Lembar Data Pemilihan (LDP)
D. Dokumen Penawaran
1. Daftar Personil inti yang diperlukan untuk pelaksanaan
pekerjaan
Semula tertulis :
No

Jabatan

1.
2.
2.
3.

4.

Site M anager
Site Engineer
Pelaksana
Logistik
Administr asi

No

Jabatan

1.
2.
3.
4.

Site M anager
Pelaksana
Logistik

Administr asi

Pendidikan
S1 T. Sipil
S1 T. Sipil Struktur
D3 Sipil / STM
STM / Sederajat
SM A/ Seder ajat

Pengalaman
5 tahun
3 tahun
5/ 7 tahun
2 tahun
2 tahun

Syarat
SKA Str uktur
SKA Struktur
SKT


Pengalaman
5 tahun
5/ 7 tahun
2 tahun
2 tahun

Syarat
SKA Str uktur
SKT

Jumlah

1
1
1
1
1

or ang

orang
or ang
or ang
or ang

Dirubah menjadi :
Pendidikan
S1 T. Sipil
D3 Sipil / STM
STM / Sederajat
SM A/ Seder ajat

Jumlah

1
1
1
1

Maka semua dokumen yang menyebutkan Site Engineer DIHAPUS.

Bab XII. Spesifikasi Teknis dan Gambar
Ditambah gambar ilustrasi mesin chiller sbb. :

Demikian perubahan-perubahan yang ditetapkan sebagai hasil kesepakatan
rapat penjelasan pekerjaan untuk diketahui dan ditaati bersama-sama,
sedangkan segala aspek yang tidak disebutkan di atas dinyatakan TETAP.

Panitia Pengadaan Bar ang/ Jasa
No.

Nama

Jabatan Dalam
Panitia

1.

Ir . Sudar na, MMA.

Ketua

2.

Sur yadi, S.Kel.

Sekr etar is

3.

Rr . Lely Mar w ati, S.TP.

Anggota

4.

Ir . R. Agus Saib

Anggota

5.

Sugiyanta

Anggota

Tanda tangan

3

or ang
or ang
or ang
or ang