005 Pengumuman Lelang gagal SMPK PLus

PENGUMUMAN LELANG GAGAL
KU.103/ULP/005/MTjR-2014

Berkenaan dengan lelang secara elektronik (LPSE BMKG) yang dilakukan oleh
Unit Layanan Pengadaan Stasiun Meteorologi Tjilik Riwut Palangka Raya tahun anggaran
2014 untuk kegiatan :
Paket

: Pengadaan Peralatan Stasiun Kerjasama Agroklimat ( SMPK Plus)
Kab. Lamandau, Kalimantan Tengah.

Kode Lelang : 790524
Nilai HPS

: Rp. 425.000.000,- (Empat Ratus Dua Puluh Lima Juta Rupiah)

Sumber Dana : APBN 2014

Berdasarkan

Berita


Acara

Evaluasi

Penawaran

Pengadaan

Nomor

KU.103/ULP/004/MTjR-2014 tanggal 4 Juni 2014, tidak ada peserta yang memenuhi
kualifikasi yang di persyaratkan, maka lelang dinyatakan gagal.
Sebagai tidak lanjut pelelangan gagal, akan dilakukan pelelangan ulang melalui
LPSE BMKG.
Demikian pengumuman dibuat dengan sebenarnya untuk dapat diketahui.

Palangka Raya, 04 Juni 2014

TTD

Unit Layanan Pengadaan
Stasiun Meteorologi Palangka Raya