06 BERITA ACARA LELANG GAGAL

PEMERINTAH KOTA BONTANG
UNIT LAYANAN PENGADAAN
Jl. HM. Ardans, Kelurahan Satimpo, Bontang Selatan Telp. (0548) 26551
Bontang - Kalimantan Timur

BERITA ACARA LELANG GAGAL
Nomor : : 060/006/X/ULP/Rehab-SMPN8.Disdik /2015

Pada hari ini Jum’at Tanggal Tiga Puluh Bulan Oktober Tahun Dua Ribu LIma Belas, bertempat di
Unit Layanan Pengadaan (ULP) Jl. HM. Ardans (Komplek Kantor Perpustakaan) Bontang, kami
Pokja Pekerjaan Konstruksi ULP Pemerintah Kota Bontang telah melaksanakan e-Lelang
Pemilihan Langsung Pascakualifikasi Metoda Penyampaian Satu File dan hasilnya diupload melalui
aplikasi SPSE (http://lpse.bontangkota.go.id) untuk:
Paket Pekerjaan

: Rehabilitasi Sedang / Berat Bangunan Sekolah SMPN 8

Bidang/ Sub

: Bidang Konstruksi Bangunan, Sub Klasifikasi : Jasa Perawatan Gedung
dan Bangunan (SP016) yang masih berlaku


HPS

: Rp. 458.780.000,00
( Empat Ratus Lima Puluh Delapan Juta Tujuh Ratus Delapan Puluh Ribu
Rupiah)

1. Penyedia yang lulus evaluasi kualifikasi: Tidak ada
Oleh karena itu sesuai hasil evaluasi kualifikasi diatas maka pokja ULP menyatakan bahwa Lelang
Gagal dan sebagai tindak lanjut seleksi gagal tersebut pokja ULP akan mengembalikan paket
pekerjaan tersebut ke SKPD pengguna jasa, mengingat keterbatasan waktu pelaksanaan pekerjaan.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Hormat Kami
Ttd
Pokja Pekerjaan Konstruksi
ULP Pemerintah Kota Bontang