S STR 1205004 Appendix

LAMPIRAN – LAMPIRAN

Fitri Kurniati, 2016
TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Lampiran 1

NARASUMBER

1. Nama

: Sudrajat

Umur

: 56 Tahun

Jabatan

: Pimpinan sekaligus koreografer sanggar Dapur Seni Fitria

Kota Cimahi.

2. Nama

: Nanu Munajar Dahlan

Umur

: 56 Tahun

Jabatan

: Koreografer sekaligus penasehat di sanggar Dapur Seni
Fitria Kota Cimahi.

3. Nama

: Rian Andriani

Umur


: 39 Tahun

Jabatan

: Kordinator Kosmik di sanggar Dapur Seni Fitria
Kota Cimahi.

4. Nama

: Naufal Restu Adittyawan

Umur

: 18 Tahun

Jabatan

: Penari laki – laki tari Ceta Gejul.


5. Nama

: Rosi Rosmawati

Umur

: 16 Tahun

Jabatan

: Penari perempuan tari Ceta Gejul.

Fitri Kurniati, 2016
TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Lampiran 2

INSTRUMEN WAWANCARA


1. Sejak tahun berapakah Dapur Seni Fitria ini berdiri?
2. Kegiatan apa saja yang dilakukan di sanggar ni?
3. Berapa banyak siswa yang belajar di sanggar ini?
4. Jadwal latihan di sanggar ini dilakukan pada hari apa saja?
5. Tari kreasi apa saja yang sudah di ciptakan oleh Dapur Seni Fitria ?
6. Bagaimana latar belakang terciptanya tari Ceta Gejul?
7. Pada tahun berapakah tari Ceta Gejul ini diciptakan?
8. Tampil dalam event apa sajakah tari Ceta Gejul?
9. Apa isi dan makna dari tari Ceta Gejul?
10. Berapa jumlah penari tari Ceta Gejul?
11. Bagaimana koreografi tari Ceta Gejul?
12. Gerak mana saja yang merupakan gerak yang memiliki arti/makna?
13. Bagaimana kostum yang digunakan dalam tari Ceta Gejul?
14. Apa saja kostum yang digunakan dalam tari Ceta Gejul?
15. Bagaimana rias yang digunakan dalam tari Ceta Gejul?
16. Bagaimana alat musik pengiring tari Ceta Gejul?
17. Bagaimana kesan dan pesan yang di dapat ketika menarikan tari Ceta
Gejul ini?

Fitri Kurniati, 2016

TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Lampiran 3

Gambar 1
Penerimaan penghargaan partisipan dalam kegiatan Pagelaran Seni di
Teater tertutup Dago Tea House kepada pimpinan Dapur Seni Fitria oleh
Kepala Pengelolaan Taman Budaya Jawa Barat
(Dokumentasi, Dapur Seni Fitria 2013)

Gambar 2
Piala penghargaan Dapur Seni Fitria Kota Cimahi
(Foto Kurniati, 2016)

Fitri Kurniati, 2016
TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Gambar 3

Wawancara dengan narasumber Abah Nanu Munajar Dahlan
(Foto Kurniati, 2016)

Gambar 4
Penari perempuan dan penari laki – laki beserta pimpinan sanggar
Dapur Seni Fitria Kota Cimahi
(Foto Kurniati, 2016)

Fitri Kurniati, 2016
TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR RIWAYAT HIDUP KOREOGRAFER

Nama

: Nanu Munajar Dahlan, S.Sn., M.Hum.

Tempat, tanggal lahir : Subang, 6 Desember 1960
Alamat


: Baleendah Bandung, Jawa Barat

Pendidikan terakhir

: S2 (Universitas Gajah Mada)

Prestasi

: - Juara pada Festival Parade Tari Nusantara di
Jakarta (1990)
- Penata Tari Terbaik Festival Kesenian Nasional
(1995)
- Penasihat Komunitas Peduli Jaipongan Jawa
Barat
- Kurator Balai Pengelola Taman Budaya Jawa
Barat
- Ketua Asosiasi Tari Bandung
- Penasihat Pedepokan Kalang Kamuning
Bandung Barat

- Penasihat Dapur Seni Fitria Cimahi

Fitri Kurniati, 2016
TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR RIWAYAT HIDUP NARASUMBER

Nama

: Sudrajat, S.Hum.

Tempat, tanggal lahir : Bandung, 10 Juni 1960
Alamat

: Jln. Hj. Gofur No.134 Cimahi, Jawa Barat

Pendidikan terakhir

: S1 (Universitas Islam Nusantara)


Prestasi

: - Juara 1 tari Jaipong tunggal dan pasangan Se Jabar & DKI (1982).
- Juara 1 tunggal putra se – Jabar (1985).
- Juara 1 tunggal putra se – Kota Cimahi (1993).
- Juara 1 koreografer kaulinan barudak se – Jabar
(2011).
- Koreografer terbaik Halaran Kota Cimahi
(2012).
- Penyaji terbaik dan koreografer terbaik tari
Jaipong tingkat Kota Cimahi (2004).
- Menjadi Wakil Ketua Komunitas Peduli
Jaipong Jawa Barat (KPJJB).

Fitri Kurniati, 2016
TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR RIWAYAT HIDUP


Peneliti bernama lengkap Fitri Kurniati, lahir di Kota Cimahi, pada tanggal
26 Februari tahun 1995. Peneliti merupakan anak kedua dari pasangan Sudrajat
dan Imas Siti Quraisyn, dengan kakak laki – laki yang bernama Irvan Firmansyah.
Peneliti berasal dari salah satu wilayah di Kota Cimahi dengan alamat Jl. Hj.
Gofur, Kp. Tegal Kawung No. 134 RT.04 RW.08 Kelurahan Cipageran,
Kecamatan Cimahi Utara 40511, Jawa Barat – Indonesia. Pendidikan formal
yang ditempuh oleh peneliti dimulai pada tahun 2001-2006 yaitu bersekolah di
tingkat dasar di SD Negeri Harapan 1 Cimahi, selanjutnya peneliti melanjutkan ke
tingkat sekolah menengah pertama di SMP Negeri 6 Cimahi pada tahun 20062009, kemudian peneliti melanjutkan ke tingkat sekolah menengah atas di SMA
Negeri 1 Cimahi pada tahun 2009-2012 dan sampai pada akhirnya peneliti
melanjutkan jenjang pendidikannya ke tingkat perguruan tinggi negeri, dan
tercatat sebagai mahasiswi Departemen Pendidikan Seni Tari, Universitas
Pendidikan Indonesia pada tahun 2012. Karena peneliti memiliki hobi dalam
dunia seni, cukup banyak prestasi yang telah diraih oleh peneliti, salah satunya
adalah menjadi Mojang Jaipong Jawa Barat di Pasanggiri Mojang Jaipong Jawa
Barat pada tahun 2012 yang bertempat di Yayasan Pusat Kebudayaan (YPK).

Fitri Kurniati, 2016
TARI CETA GEJUL DI DAPUR SENI FITRIA KOTA CIMAHI

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu