Undangan Nego Teknis & Biaya Supervisi SP 5.

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMERINTAH
DINAS SOSIAL, TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Jl. Ujang Dewa Gedung Gadis I Sedadap Kec. Nunukan Selatan Kab.
Nunukan

Nunukan, 03 April 2013
Nomor : DOK. III/18/PPBJ-Dinsosnakertrans/Nego- Supervisi Penyiapan Lahan-SP 5/APBN-TP/IV/2013
Lampiran : Kepada Yth :
Direktur CV. DUTA KALTIM KONSULINDO
di Tempat
Perihal

: Undangan Klarifikasi dan Pembuktian Kualifikasi

Sehubungan dengan Penetapan dan Pengumuman Pemenang Lelang Seleksi Sederhana Nomor :
DOK. III/16/PPBJ/Dinsosnakertrans/Penetapan & Penggumuman-Supervisi Penyiapan Lahan-SP 5/APBNTP/IV/2013, tanggal 1 April 2013 dan telah selesainya masa sanggah tanggal 3 April 2013, dengan tidak ada
sanggahan pada proses Seleksi Sederhana Pekerjaan Supervisi Penyiapan Lahan dan Pembangunan
Pemukiman Transmigrasi UPT Seimenggaris SP 5, maka kami Panitia Pengadaan Barang dan Jasa
Pemerintah Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmaigrasi Kabupaten Nunukan, mengundang Perusahaan
Saudara untuk menghadiri acara KLARIFIKASI DAN NEGOSIASI TEKNIS DAN BIAYA terhadap Penawaran
Teknis dan Biaya Saudara, yang direncanakan akan diadakan pada :

Hari/Tanggal
Tanggal
Pukul
Tempat

: Rabu
: 3 April 2013
: 10.00 wita s.d 15.30 Wita
: Kantor Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Nunukan
Jl. Ujang Dewa Gedung Gadis I Sedadap Kec. Nunukan Selatan Kab.
Nunukan

Sesuai dengan Dokumen Seleksi, yang dapat menghadiri acara tersebut :
1. Direktur/Direktur Umum/Pimpinan Perusahaan
2. Penerima Kuasa dari Direktur/Direktur Utama/Pimpinan Perusahaan yang nama penerima kuasanya
tercantum dalam akte pendirian atau perubahannya (dinyatakan dengan surat kuasa);
3. Kepala Cabang Perusahaan yang diangkat oleh Kantor Pusat yang dibuktikan dengan dokumen otentik;
atau
4. Pejabat yang menurut perjanjian kerja sama berhak mewakili perusahaan yang bekerja sama.


Demikian undangan kami, atas kehadiran Saudara kami ucapkan terima kasih.
PPBJ Dinsosnakertrans
Ketua
ttd
Muhammad Eko Agus Romdhanny, ST
Nip. 19800804 200604 1 017
Catatan:
1. Dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dan memperlihatkan kartu tanda pengenal.
2. Selain dokumen Asli juga membawa salinan untuk diserahkan kepada panitia dalam satu dokumen
yang telah dijilid rapi.
3. Kontak person : 081253112211