Undangan Shot List Supervisi BM Seleksi Umum

PEMERINTAH KABUPATEN SINTANG

UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH
JALAN PIERRE TANDEAN NO. 01

SINTANG - 78611
Nomor
Lampiran
Perihal

: 602.1/06/POKJA-KONSL-DPU/PTPJK-BM/VI/2013
: 1 (satu) Berkas
: Undangan Mengikuti Seleksi Umum

Sintang, 12 Juni 2013

Kepada Yth : 1 Direktur Utama CV. TRIWAHA KONSULTAN
Jalan A.R. Saleh Gang Pembangunan
2 Direktur Utama PT. BAHANA CITRA KHATULISTIWA
Jalan Gusti Hamzah No, 51 b Pontianak
3 Direktur Utama PT. MITRA NAZLA CONSULTANT

Jalan Tekam Komplek Griya Pratama Blok H No. 09 A Pontianak
CV. BASIS KONSULTAN
4 Direktur
Jalan Tebu Komplek Tebu Raya Asri B/8 Pontianak
5 Direktur
CV. GLOBAL KHATULISTIWA KONSULTAN
Jalan Tebu Komp. Mitra Utama III No. A/27 Pontianak
Di PONTIANAK

Berdasarkan Pengumuman Kelompok Kerja pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sintang Tahun
Anggaran 2013 Nomor : 602.1/05/POKJA-KONSL-DPU/PTPJK-BM/VI/2013, tanggal 03 Juni 2013,
tentang Pengumuman Hasil Prakualifikasi dan telah berakhirnya masa sanggah pada tanggal 11 Juni
2013, dimana tidak ada terdapat sanggahan dari penyedia Jasa Konsultansi lainnya, maka dengan ini
kami beritahukan bahwa Perusahaan Saudara yang telah dinyatakan Lulus Prakualifikasi kami
undang untuk mengikuti kelanjutan dari proses Seleksi Umum Jasa Konsultansi pada :
Kegiatan
Pekerjaan
Lokasi
HPS
Sumber Dana

Tahun Anggaran

:
:
:
:
:
:

Pengawasan Tertib Penyelenggara Jasa Konstruksi Bidang Bina Marga
Jasa Konsultan Pengawasan Bidang Ke Bina Margaan
Tersebar di Kecamatan Kabupaten Sintang
Rp. 315.944.000,00
APBD Kabupaten Sintang
2013

Dengan ketentuan sebagai berikut :
1 Pengambilan Dokumen Seleksi / Pemilihan :
Hari
: Rabu s/d Kamis

Tanggal
: 12 Juni 2013 s/d 13 Juni 2013
Pukul
: 09.00 s/d 12.00 WIB - 13.00 s/d 14.00 WIB
Tempat
: Kantor Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Sintang dengan alamat
Jalan Pierre Tandean No. 01 Sintang
2 Penjelasan Kegiatan (Aanwizjing)
Hari
: Kamis
Tanggal
: 13 Juni 2013
Pukul
: 09.00 WIB - Selesai
Tempat
: Kantor Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Sintang dengan alamat
Jalan Pierre Tandean No. 01 Sintang

3 Pemasukan Dokumen Penawaran
Hari

: Senin
Tanggal
: 17 Juni 2013
Pukul
: 09.00 s/d 10.00 WIB
Tempat
: Kantor Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Sintang dengan alamat
Jalan Pierre Tandean No. 01 Sintang
4 Pembukaan Dokumen Penawaran Sampul I (Usulan Administrasi & Teknis)
Hari
: Senin
Tanggal
: 17 Juni 2013
Pukul
: 10.15 s/d 15.00 WIB
Tempat
: Kantor Unit Layanan Pengadaan (ULP) Kabupaten Sintang dengan alamat
Jalan Pierre Tandean No. 01 Sintang
Jika terjadi perubahan dari jadwal tersebut di atas akan diberitahukan sebagaimana mestinya.
Demikian agar mendapat perhatian dan menjadi bahan selanjutnya.


KELOMPOK KERJA PADA
DINAS PEKERJAAN UMUM KABUPATEN SINTANG
TAHUN ANGGARAN 2013
Ketua,

DARWIS
Nip. 19681111 200604 1 005