Uji Antijamur Perasan Umbi Lapis Bawang Merah (Allium Copa L.) Terhadap Pertumbuhan Candida Albicans ATCC 10231 dan Kesetaraannya Dengan Ketokonazol. - Ubaya Repository

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian tentang daya antijamur perasan umbi
lapis bawang merah ( Allium cepaL. ) terhadap pertumbuhan Candida
albicans serta kesetaraannya dengan ketokonazol. Perasan dibuat
dalam beberapa konsentrasi yaitu 2O%, 4OVo,6OVo,8OVo,1O0Vo,dan
volume yang diujikan 0,2 ml. Metode yang digunakan adalah metode
cylinder cup, dan daya hambat pertumbuhan jamur merupakan dasar
pengukuran antijamur. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan
bahwa perasan umbi lapis bawang merah dapat menghambat
pertumbuhan jamur Qandida albicans. Setelah dilakukan analisis
koefisien korelasi dan perhitungan garis regresi, perasan umbi lapis
bawang merah konsenkasi ZOVo,
40%,60Vo,80Vo,dan ljO%oberturutturut setara dengan ketokonazol konsentrasi 4011,40 me/L;8774,O4
me/L; 16750,29 me/L; 21806,49 me/L; dan 26464, 41 mc/L.
Peningkatan konsentrasi perasan umbi lapis bawang merah diikuti
dengan peningkatan daya hambat pertumbuhanjamur Candidaalbicans.

lv


Dokumen yang terkait

UJI DAYA ANTIFUNGI MINYAK ATSIRI BAWANG MERAH (Allium ascalonicum) Uji Daya Antifungi Minyak Atsiri Bawang Merah (Allium ascalonicum) Terhadap Candida albicans ATCC 10231 Secara In Vitro.

0 1 16

DAFTAR PUSTAKA Uji Daya Antifungi Minyak Atsiri Bawang Merah (Allium ascalonicum) Terhadap Candida albicans ATCC 10231 Secara In Vitro.

0 2 5

UJI DAYA ANTIFUNGI MINYAK ATSIRI BAWANG MERAH Uji Daya Antifungi Minyak Atsiri Bawang Merah (Allium ascalonicum) Terhadap Candida albicans ATCC 10231 Secara In Vitro.

0 4 18

Uji Efek Antihiperkolesterollemia dari Air Perasan Umbi Lapis Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) 5 pada Tikus Putih Jantan - Ubaya Repository

0 0 1

Antibakteri Perasan Umbi Lapis Bawang Putih (Allium sativum L. var lumbu putih) Terhadap Escherichia coli ATCC 25922 - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Antibakteri Perasan Umbi Lapis BAwang Merah (Allium ascalonicum L.) terhadap Pertumbuhan Escherichia coli dan Bacillus cereus secara In Vitro - Ubaya Repository

0 0 1

Antijamur Ekstrak Etanol Umbi Lapis Bawang Putih (Allium sativum) terhadap Candida albicans dan Kesetaraannya dengan Mikonazol Nitrat - Ubaya Repository

0 1 1

Pengaruh Antioksidah Pada Aktivitas Antijamur Ketokonazol Dalam Krim Vanishing Yang Diuji Terhadap Candida Albicans ATCC 10231 - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Antijamur Dua Macam Sirih (piper betle Linn) Dengan Berbagai Macam Konsentrasi Infusa Terhadap Pertumbuhan Jamur Candida Albicans Dan Kesetaraannya Dibandingkan Dengan Ketokonazol - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Daya Antijamur Perasan Umbi Lapis Bawang Bombay (Allium Copa L. Var. Typica Backer) Terhadap Pertumbuhan Cacdida Albicans ATCC 10231 dan Kesetaraannya Dibandingkan Dengan Ketokonazol - Ubaya Repository

0 0 1