28388BAP Aanwijzing Dok Pemilihan Silo

UNIT LAYANAN PENGADAAN
Jalan M.I Ridwan Rais No. 5 Jakarta 101150
Tel. 021-5858212, Fax. 021-3812016, email:ulp@kemendag.go.id

Pekerjaan : Penyusunan SOP dan
Asistensi Operasionalisasi
Gudang Silo (Lelang Ulang)
Lokasi

: Jl. Kramat Raya No 172
Jakarta

Berita Acara Pemberian Penjelasan
Dokumen Pemilihan (AANWIJZING)

Nomor : 407/POKJA-5/BAAAN/4/2012
Tanggal : 19 Juni 2012
Lamp. : 1 (satu) berkas

Pada hari ini Selasa tanggal 19 (sembilan belas) bulan Juni tahun Dua Ribu Dua Belas,
sesuai dengan jadwal yang termuat pada website http://lpse.kemendag.go.id Pokja Badan

Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (BAPPEBTI) ULP Kementerian Perdagangan
telah mengadakan Pemberian Penjelasan (AANWIJZING) Dokumen Pemilihan Pekerjaan
Penyusunan SOP dan Asistensi Operasionalisasi Gudang Silo (Lelang Ulang) secara online
melalui SPSE (Sistem Pengadaan Secara Elektronik) berdasarkan Dokumen Pemilihan
Nomor: 252/RKS/POKJA-5/5/2012 tanggal 15 Mei 2012, dengan hasil sebagai berikut:
1. Penjelasan dimulai pada tanggal 18 Juni 2012 pukul 10.00 WIB dan diakhiri tepat pada
tanggal 19 Juni 2012 pukul 12.00 WIB.
2. Pada saat pemberian penjelasan jumlah penyedia jasa yang lulus evaluasi kualifikasi
dan masuk dalam daftar pendek ada 5 (lima) perusahaan yaitu:
a. PT. Imba Sulvari Solutions
b. PT. Tetra Data Informasi.
c. PT. Pasopati Khasanah Indonesia.
d. PT. Maxitech Utama Indonesia.
e. PT. Inline Performa Asia.
pada saat pemberian penjelasan ini ada 2 (dua) penyedia jasa yang mengajukan
pertanyaan sebagaimana terlampir.
3. Upload Dokumen Penawaran file I untuk penawaran administrasi dan teknis serta file II
untuk penawaran harga dapat dilakukan mulai tanggal 18 Juni 2012 pukul 17.00 WIB
sampai dengan tanggal 22 Juni 2012 pukul 12.00 WIB.
Demikian Berita Acara Pemberian Penjelasan ini dibuat yang merupakan satu

kesatuan yang tidak dapat dipisahkan dari Dokumen Pengadaan Pekerjaan Penyusunan
SOP dan Asistensi Operasionalisasi Gudang Silo (Lelang Ulang) dan merupakan bagian
dari persyaratan/ketentuan dalam pengadaan selanjutnyadan mempunyai kekuatan hukum
yang sama serta agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Jakarta, 19 Juni 2012
POKJA BAPPEBTI
ULP Kementerian Perdagangan RI

LAMPIRAN BERITA ACARA AANWIJZING:
Nomor
: 407 /POKJA-5/BAAAN/6/2012
Hari/Tgl
: Selasa, 19 Juni 2012

PEKERJAAN: PENYUSUNAN SOP DAN ASISTENSI OPERASIONALISASI GUDANG
SILO

Dokumen


Bab

Uraian

Pengirim

Dokumen
Lelang

Selamat Pagi, saya mau tanya apakah PT.
TETRA
DATA
dokumen lelangnya sudah ada?soalnya saya INFORMASI
belum dapat men download dokumennya di 18 Jun 2012 10:05
dalam lpse ini. terimakasih

KAK hal 45 Kualifikasi
dan RAB Tenaga Ahli
hal 62
dan tenaga

Pendukung

selamat siang, saya mau tanya tentang
tenaga ahli di KAK dan di RAB ada
perbedaan tenaga ahli. jadi yg mana harus di
jadikan acuan (di ikutin)...?

PT.
PASOPATI
KHASANAH
INDONESIA
18 Jun 2012 13:46

Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Dokumen

Bab

Uraian


Pengirim

PT. TETRA DATA INFORMASI : Terkait dengan
pertanyaan Saudara, dapat kami sampaikan
bahwa Dokumen Pemilihan sudah ada dan dapat
Saudara download pada SPSE, apabila Saudara
kesulitan dalam mendownload dokumen tersebut
dapat ditanyakan kepada LPSE Kemendag.
Berikut kami lampirkan Dokumen Pemilihan
Lelang Pekerjaan Penyusunan SOP dan Asistensi
Operasionalisasi Gudang Silo.

Badan
Pengawas
Perdagangan
Berjangka Komoditi
18 Jun 2012 11:49

PT. PASOPATI KHASANAH INDONESIA : Terkait
dengan pertanyaan Saudara mengenai Tenaga

Ahli, dapat kami sampaikan bahwa Tenaga Ahli
yang dapat dijadikan acuan adalah yang sesuai
dalam
KAK
pada
Dokumen
Pemilihan
Penyusunan SOP dan Asistensi Operasionaliisasi
Gudang Silo halaman 45 - 46. Sedangkan
Tenaga Ahli yang terdapat pada Rincian Biaya
Langsung Personil pada halaman 62 merupakan
contoh pembuatan rincian biaya personil saja
sehingga Saudara harus tetap mengacu Tenaga
Ahli yang tertera pada KAK tersebut di atas.

Badan
Pengawas
Perdagangan
Berjangka Komoditi
18 Jun 2012 14:26