BKPP Dumai PENGUMUMAN NOMOR :002 PANSEL JPTP DMI 2017 TENTANG HASIL SELEKSI ADMINISTRASI JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA SEKRETARIS DAERAH KOTA DUMAI Q Kompetensi Dumai

Seleksi JPT PratamaSekda/Dumai/2017

BADAN KEPEGAWAIAN,
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH
PROVINSI RIAU

Pas foto
berwarna
3X4

UPT. ASSESSMENT DAN PEMBINAAN ROHANI
PEGAWAI

JL. Cut Nyak Dien Pekanbaru – 28126 Telp. (0761)21172, 28997, 33073

FORMULIR
Q - KOMPETENSI
I. IDENTITAS PESERTA
1.

Nomor


: ..................................................................

2.

Nama

: ………………………………………………

3.

Tempat/Tgl. Lahir

: ………………………………………………

4.

Jabatan saat ini

: ………………………………………………


II. PEKERJAAN
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini sesuai dengan tempat yang sudah
disediakan. (apabila tempat yang disediakan kurang, Saudara dapat menggunakan
lembar sebaliknya)
1. Ceritakan mengenai permasalahan terbesar yang pernah Saudara temui dalam
menjalankan tugas! Apa yang menjadi penyebabnya danbagaimana cara
Saudaramengatasi atau memecahkan permasalahantersebut?

1

Seleksi JPT PratamaSekda/Dumai/2017

2.

a. Ceritakan pengalaman yang pernah Saudara lakukan di instansi tempat
Saudara bekerja terkait dengan penyusunan rencanakerja yang berdampak
strategis!

b. Ceritakan bagaimana cara Saudara membuat perencanaan tersebut serta

pertimbangan apa saja yang menjadi dasar dari perencanaan Saudara!

c. Ceritakan bagaimana cara Saudara memastikan rencana yang sudah dibuat
dapat terlaksana dengan baik!

2

Seleksi JPT PratamaSekda/Dumai/2017

3. Upaya apa saja yang pernahSaudaralakukan untuk mencapai hasil kerja yang
lebih baik?

4. a. Ceritakan mengenai keputusan yang pernah Saudara lakukan dan berdampak
besar/luas bagi instansi!

b. Ceritakan bagaimana cara Saudara mengambil keputusan tersebut?

3

Seleksi JPT PratamaSekda/Dumai/2017


5. Ceritakan pengalaman Saudara terkait pengelolaan terhadap risiko yang muncul
dari keputusan tersebut!

6. Bagaimana cara Saudara memenuhikebutuhan stakeholder unit kerja Saudara,
berikan pengalaman yang pernah Saudara alami!

7. a. Sebut dan ceritakan bentuk kerjasama yang pernah Saudara lakukan baik
nasional/internasional yang berdampak strategis bagi instansi/organisasi
tempat Saudara bekerja!

b. Bagaimana cara Saudara melakukan kerjasama tersebut?

4

Seleksi JPT PratamaSekda/Dumai/2017

c. Apa yang menjadi kendala dalam menjalin kerjasama tersebut dan
bagaimana cara mengatasinya?


8. Ceritakan pengalaman konkret Saudara mengenai hal baru yang pernah dibuat
atau dikembangkan terkait dengan pekerjaan Saudara?

9. Ceritakan pengalaman Saudara terkait dengan perubahan yang telah diciptakan
dan diterapkan pada organisasi/unit kerja Saudara!

10. Ceritakan pengalaman Saudara dalam upaya untukmenggerakkan dan
mengelola komponen-komponen yang ada di unit kerja agar bekerja sesuai
dengan target yang telah ditetapkan!

5

Seleksi JPT PratamaSekda/Dumai/2017

11. Ceritakan pengalaman Saudara dalam meyakinkan pihak lain dalam mencapai
kesepakatan!

12. Pemikiran/usulanapa saja yang pernah Saudara berikan terkait dengan
pencapaian visi organisasi? Bagaimana implementasinya?


13. Berikan pengalaman yang pernah Saudara alami terkait dengan penanganan
konflik di antara orang-orang dan menyelesaikan persoalan-persoalan yang
sensitif?

14. Berikan pengalaman Saudara dalam mengelola keberagaman dalam pelaksanaan
tugas yang menjadi tanggung jawab Saudara?

6

Seleksi JPT PratamaSekda/Dumai/2017

................................, ...... Oktober 2016
Yang membuat,

(

)

7