Pemerintah Provinsi Sumatera Utara - PPID Kabupaten Kota 1

BIJ P,ATI H Ur,fi BANG !-{AS

Ll

fl'.n

ffi [,i'ii,erfll#

KEPUTUSAN BUPATI HUMBANG HASUNDUTAN
NOMOR 22JL TAHUN 2012
TENTANG
PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN OOKUMENTASI DI LINGKUNGAN
PEMERINTAH KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN

BUPATI HUMBANG HASUNDUTAN,

Ir,'lenimbang .

a.

b


Mengingat :

1.

t.

t:
t,

a

bahwa Lrerclasarkan ketentuan Pasal 7 Peraturan

Menteri Dalam lrlegeri

llomor 35 Tahun 2010 tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan

dan
Dokumentasi di Lingkungan Kementerian Dalam Negeri dan Pemerintahan Daerah

menjelaskan bahwa untuk mengelola Pelayanan lnformasi dan Dokumentasi di
Lingkungan Kementerian Dalam Negeri dan Pemerintahan Daerah ditetapkan
Pejabat Pengelolaan lnformasi dan Dokumentasi;
bahwa dalam rangka Pengeiolaan Pelayanan tnformasi dan Dokumentasi cli
l.ingkr.rngan Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan, rnaka Pemerintah
Kabrupaten Hr.rmbarrg Hasundutan perlu menetapkan Pejabat Pengelola Pelayanan
lnformasi dan Dokumentasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Humbang
l-{asundutan;
bahwa berdasarkan pertinlbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf
b, perlu menetapkan Keputusan Bupati Humbang Hasundutan tentang Pejabat
Pengelola lnformasi dan Dokumentasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten
Humbang Hasundutan;

I

Tahun zAW tentang Pembentukan Kabupaten
tJndang-{-lndang Nomor
Samosir dan Kabupaten Serdang Bedagai di Provinsi $umatera Utara (Lembaran
Negara Republik lndonesia Tahun 2003 Nomor 51, Tambahan Lembaran Negara
Repubiik lndonesia 4346);

t,lndang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran
Negara Republik lndonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara
Republik lndonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir
dengan Undang-Undang Nomor '12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas
Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran
Negara Republik lndonesia Tahun 2008 Nomor 6l,Tambahan Lembaran Negara
Republik indonesia Nomor 4846);
Llndang'Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan lnformasi Fublik
(Lembaran Negara Republik lndonesia Tahun 2008 Nomor 61, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor a846);
L,lndang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Putrlik (Lembaran
Negara Republik lndonesia Nomor 112, Tarnbahan Lembaran Negara Republik
lndonesia Nomor 5038);
Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan
Perundang-undangan (Lernbaran Negara Republik lndonesia Tahun 2004 Nomor
82, Tambahan Lembaran Negara Republik lndonesia Nornor 52U)',
l"eraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat
Oaerah (Lembaran Negara Republik lndonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan
l*ernbaran hJegara Republik lndonesia Nomor a7a1);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 35 Tahun 2010 tentang Pedornan

Pengelolaan Pelayanan lnformasi dan Dokumentasi di Lingkungan Kementerian
Dalam Negeri dan Pemerintahan Daerah;
Peraturan Gubernur Surnatera Utara Nomor 63 Tahun 2011 tentang Pedoman
Pengelolaan Pelayanan lnformasi dan Dokumentasi di Lingkungan Pemerintah
ProvinsiSunratera Utara (Berlta Daerah Provinsi Sumatera Utara Nomor &3);
l-tei"aturan Daerah Kabupaten Humbang l-lasundutan Nomor 6 Tahun 20CB tentang
Crgariisasr dan Tata Kerja Sekretariat Daerah, Sekretariat Dewan Perurakilan
[lakyat dan $taf Ahli Kabupaten Humbang Hasundutan (Lembaran Daerah
Kabupaten l-iumbang Hasundutan Tahun 2008 Nomor 6);
10. Peraturan.,........l

,ii.[)oioks;:rnggui-Sibo.o,'rgborong

Kompleks Perkantoran 13ukit

]-elp.(0633)31

1

01,


3

f

i

04.

!rr:,1-:i ,i,:,i

F;rks {0ti33) 3f i (lli, :,r l,'

L]oi()ksaiiqqut

".1'. 317 4,4.

Website hftp:/iw'w',,r.itumbantlhasriFd1,'r'nr''l: .,:.i(

;


10. Peraturan Bupati Humbang l{asundutan lriomor 11 Tahun 2008 tentang Rincian

Tugas Pokok dan Fungsi Masing-masing .Iabatan pada Sekretariat Daerah
Kabupaten Humbang Hasundutan (Berita Daerah Kabupaten Humbang

Hasundutan Tahun 2008 Nomor 1 1);
fuIEMUTUSKAN:
MENETAPKAN

: KEPUTUSAN BUPATI HUMBANG HASUNDUTAN TENTANG PEJABAT
PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH
KABUPATEN HUMBANG HASUT-IDUTAN.

KESATU

:

KEDUA


:

KETIGA

:

Pejabat Pengelola lnformasi dan Dokumentasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten
Humbang Hasundutan sebagaimana tercantum pada lampiran yang merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari Keputusarr Brrpati ini.
Pejabat sebagaimana dimaksud dalarn Diktum KESATU terdiri dari Pembina Fejabat
Pengelola lnformasi dan Dokumentasi, Pejabat Pengelola lnformasidan Dokumentasi
Utama, Fejabat Pengelola lnfornrasi dan Dokumentasi Pelaksana, dan Pejabat
Pengelola lnformasi dan Dokumentasi Pendukung.
Pembina Pejabat Pengelola lnformasidan Dokumentasi (PPID) mempunyaitugas:
1. Memberikan arahan kepada PPID Utama;
2. Membahas dan memberikan pertimbangan atas jenis informasi yang dikecualikan
di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Hurnbang Hasundutan;
3. Membahas dan memberikan arahan dan pertimbangan dalam Pelaksanaan
Layanan lnformasi Publik;
4.


Melakukan pemantauan

dan evaluasi terhadap Pelaksanaan

Pengelolaan

lnformasi dan Dokumentasi;

Memberikan masukan tentang Kebrlakan dan Strategi dalam Pelaksanaan
Layanan Informasi;
Pejabat Pengelola lnformasi dan Dokumentasi (pplD) utama mempunyai tugas:
1. ftlerencanakan, mengorganisasikan, melaksanakan, mengawasi, dan
mengevaluasi Felaksanaan Kegiatan Pengelolaan dan Layanan lnformasi publik di
t-ingkungan Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan;
5.

KEEMPAT

2. Mengkoordinasikan PPID Pelaksana dan PPID Pendukung dalam mernberikan

Layanan dan Pengelolaan lnformasi, Dokumentasi serta Pengaduan dan
Penyelesaian Sengketa lnformasi publik;

3. Memberikan layanan dan/atau tanggapan atas Permohonan lnformasi yang

"et

y'\

diajukan publik;
4. Menyusun petunjuk teknis prosedur pelayanan lnformasi publik;

5. Mengelola, memelihara, menyimpan dan melakukan Pemutakhiran Data dan

I{ELIMA

KEENAI\I4

lnformasi untuk bahan Layanan lnformasi publik;
Dalam melaksanakan tugasnya sebagaimana tersebut pada Diktum

KEEMpAT, pplD
Utama dibantu oleh PPID pelaksana;

2. bidang Pengelolaan lnformasi;
3. bidang Dokumentasi;
4. bidang Pengaduan dan penyelesaian Sengketa.
Dalam rangka melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Diktum

KEEMPAT, PPID Utama benruenang :
1' Menolak memberikan informasi yang dikecualikan sesuai dengan pertimbangan
Pembina PPID dan dengan memperhatikan ketentuan Peraturan
Perundangl-Jndangan;

2' Meminta dan memperoleh informasi dari seluruh Satuan Kerja perangkat
Daerah
di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Humlrang Hasundutan;

3. Menentukan..-.-;

3. Menentukan atau menetapkan suatu informasidapat/tidaknya diakses oleh publik;

4. Menugaskan PPID Pelaksana dan PPID Pendukung untuk membuat,
Mengumpulkan, serta Memelihara lnformasi dan Dokumentasi untuk Kebutuhan

5. Menugaskan PPID Pelaksana dan PPID Pendukung untuk menyampaikan
lnformasi dan Dokumentasi kepada PPID Utama secara berkala dan sesuai
KETUJLJH

kebutuhan,
Pejabat Pengelola lnformasi dan Dokumentasi (PPID) Pelaksana mempunyaitugas
1. Melaksanakan Pelayanan lnformasi Publik;
2. Mengelola lnformasi Publik, mengelola Dokumentasi;

:

3. Mener,ima Pengaduan dan Menyelesaikan Sengketa lnformasi Publik.
KHDELAPAN

KESEMBILAN
,(ESEPULUH

PPID Pendukung mempunyai tugas:
1. Menyiapkan Data dan lnformasi di Lingkungan Kerja SKPD dan menyampaikan
Kepada PPID Utama;
2. Menyampaikan laporan secara berkala kepada PPID utama tentang Pelaksanaan
Layanan dan Dokumentasi.
Biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan pada Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan.

Keputusan ini mulai berlaku pada tanggat ditetapkan, dengan ketentuan apabila
dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan di dalam Keputusan ini, maka akan
diperbaiki sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Doloksanggul
pada tanggall J nes emb er 2A12

.
.
@3 .
4,

ffi
iit

iil

lil
rtl

iI
iil
iil
ltt

lil

iti

lil
Itl
l11

Menteri Komunikasi dan lnformatika Rl di Jakarta;
tu'lenteri Dalam Negeri Rl di Jakarta:

Gubernur Sumatera Utara di Medan:
Ketua DPRD Kabupaten Humbang Hasunduian cii Dotoksanggul,
!a4g bersanqku_tan untuk diketahui dan dilaksanakan,

F.

f'

LAMP]RAN KEPI.'TUSAN t}UPATI'{UMBANG I.IASUIIDUTAN
:2X,2
t3 DEsEt\tgER 2012
TANGGAL :
TENTANG : PEJABAT PENGEL,OLA INFORMASI DAN
DOKUMENTASI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH
KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN

NOMOR

SUSUNAN PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN POKUMENTA$I DI LINGKUNGAN
PEMERINTAH KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN
Fernbina PFID
[(etua
l\nggota

:
:

Sekretaris Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan ,
'1. Asisten Pemerintahan
Setdakab l-{umbang Hasundutan;

2. Asisten Perekonomian
l-iasundutan;

dan pembangunan setdakab Humbang

3. Asisten Administrasi umum dan Kesejahteraan Rakyat setdakabHumbang Hasundutan;

PPIP LJTAMA
PPID PELAKSANA
l(oordinator
Bidang Pelayanan lnfonmasi
tsidang Pengeloiaan
lnformasi
Bidang Dokumentasi

Bidang Pengaduan dan
Penyelesaian Sengketa
PPID PENDUKUNG

Kepaia Bagian Hubungan Masyarakat setdakab Humbang Hasundutan;-

Kepala Bidang Komunikasi' dan lnformatika Dinas perhubungan,".
Komunikasi dan lnforrnatika Kabupaten Humbang Hasundutan;
["prt? sub Bagian pembinaan pers pada Bagian Hubungan Masyarakat
Setdakab Humbang Hasundutan;

Kepala

sub Bagian publikasi dan Dokumentasi pada Bagian

Hubungan Masyarakat Setdakab Humbang Hasundutan;

["pit3 .sub Bagian..protokorer pada Bigian Hubungan

Masyarakat

Kepala Bagian Hukum dan organisasisetdakab Humbang
Hasundutan;
Pejabat yang menduduki jabatan sebagai sekretaris/Tata
Usaha pada
masing-masing sKpD di Lingkungan pemerintah Kabutaten
Humbant
Hasundutan.

HASUNDUTAN,

. ---'