130144 AKJ 2006 12 29 Statement Walikota Menyongsong Tahun Baru 2007

Judul
Tempat
Rep
Tanggal

: statement walikota menyongsong tahun baru 2007
: balai kota yogyakarta
: RW
: 29 /12/2006

Di tahun 2007 /masyarakat yogyakarta mampu bersama-sama untuk menyatukan cita-cita
/meneguhkan kembali semangat kebersamaan untuk merealisasikan apa yang menjadi
cita-cita bersama untuk mewujudkan masyarakat yogya/yang lebih maju/aman dan
sejahtera//
Hal tersebut disampaikan Herry Zudianto (walikota yogyakarta) /siang tadi di kantor
balaikota yogyakarta//dalam kesempatan ini pula /herry meminta agar pemerintah
bersama masyarakat maupun tokoh masyarakat /saling asah/asih dan asuh //dan menjalin
komunikasi dan terus melakukan karya nyata untuk kota yogya tercinta ini//
===state Herry Zudianto (walikota yogyakarta )====
Herry /juga menghimbau agar masyarakat tidak merayakan pergantian tahun baru ini
dengan hura-hura /tetapi hendaknya lebih sederhana// Lebih-lebih pada saat ini/kita

tengah berupaya untuk pemulihan kondisi masyarakat setelah gempa pada 27 mei silam //
==state Herry Zudianto (walikota yogyakarta )====
Selain itu /perayaan tahun baru 2007 /yang berdekatan dengan hari raya natal dan diawali
dengan hari raya idhul adha 1427 Hijriah /hendaknya menyadarkan kita semua akan arti
qurban yaitu hubungannya dengan sang pencipta kita hendaknya iklas menjalankan
perintahnya dan hubungannya dengan sesama manusia //
Rina /wawan AKJ /RBTV ////////
News reader : statement walikota menyongsong tahun baru 2007
Di tahun 2007 ini / masyarakat yogyakarta diharapkan mampu bersama-sama untuk
menyatukan cita-cita / meneguhkan kembali semangat kebersamaan dalam
merealisasikan apa yang menjadi cita-cita bersama / untuk mewujudkan masyarakat
yogya / yang lebih maju /aman / dan sejahtera // Hal tersebut seperti yang disampaikan
Herry Zudianto (walikota yogyakarta) / di kantor balaikota yogyakarta // selain itu /
masyarakat dihimbau untuk merayakan pergantian tahun baru ini / dengan lebih
sederhana / mengingat pemulihan kondisi masyarakat / setelah terjadi gempa pada 27 mei
silam ///