BERITA ACARA RAPAT PENGEMBANGAN KTSP

http://www.novaardiyani.com

BERITA ACARA
RAPAT PENGEMBANGAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
TAHUN PELAJARAN ……………
Pada hari ini ………… tanggal ………… bulan Juni tahun ………… telah dilaksanakan rapat
pengembangan kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) tahun pelajaran ………. dari pukul
09.30 sampai dengan pukul 11.00.
A. Tempat
B. Peserta Rapat
C. Materi yang Dibahas
D. Metode Rapat
E. Keputusan Rapat

: Ruang kantor SDN Mancagahar 1
: Kepala Sekolah, Guru Kelas, dan Guru Mata Pelajaran
: Mengkaji Ulang Kurikulum, Standar Isi, SK, KD, SKL
: Diskusi, ceramah
:

Setelah melalui proses curah pendapat, problemsolving, dan diskusi rapat memutuskan dan

menyepakati hal-hal sebagai berikut :
1. KTSP dikembangkan dengan berpedoman pada tujuh perinsif pengembangan yaitu :
a. Berpusat pada potensi, pengembangan, kebutuhan, dan kepentingan siswa dan lingkungan.
b. Beragam dan terpadu
c. Tanggap pada perkembangan IPTEK dan seni
d. Relevan dengan kebutuhan
e. Menyeluruh dan berkesinambungan
f. Seimbang antara kepentingan Nasional dan Daerah
2. Berdasarkan perinsif di atas, maka dikembangkan KTSP sebagai berikut :
a. Mata Pelajaran Muatan Lokal terdiri dari : 1. Bahasa Sunda 2. Pendidikan Lingkunagan
Hidup (PLH)
b. Mata Pelajaran Berbasis Keunggulan Lokal dan Global adalah Kerajinan mendaur ulang
3.
4.
5.
F.

benda/ limbah laut.
Pengembangan lebih rinci tersurat pada silabus tersendiri.
Sekolah berwenang mengundang nara sumber untuk mata pelajaran keahlian tertentu.

Biaya yang timbul dari kegiatan ini dibebankan kepada anggaran sekolah.
Situasi rapat aman, tertib, lancar, kontributif, dan kondusif.

Demikian berita acara ini dibuat dengan sesungguhnya.
Dibuat di SDN Mancagahar 1
Pada tanggal …………..
Yang membuat berita acara
Kepala Sekolah
SUPRIYATIN, S.Pd.SD
NIP. 196005131982012004

http://www.novaardiyani.com