Faktor-Faktor Pendukung Keberhasilan Program Dokter Kecil Di Wilayah Puskesmas Tamblong.

ABSTRAK
FAKTOR-F AKTOR PENDUKUNG KEBERHASILAN PROGRAM
DOKTER KECIL DI WILA YAH PUSKESMAS TAMBLONG

INNE ANASTASIA / 0110066
PEMBIMBING : dr. Felix.K, M.Kes.

Program dokter kecil merupakan salah satu program Usaha Kesehatan Sekolah.

Pengertian " Dokter Kecil " adalah siswa yang memenuhi kriteria dan telah dilatih
untuk ikut melaksanakan sebagian usaha pemeliharaan dan peningkatan kesehatan
terhadap diri sendiri, ternan, keluarga, dan lingkungannya. Tujuan utama program ini
adalah untuk meningkatkan partisipasi siswa dalam program Usaha Kesehatan
Sekolah. Berdasarkan data yang didapat di wilayah Puskesmas Tamblong, persentase
cakupan program tersebut melebihi target yang telah ditentukan sehingga dapat
dikatakan berhasil.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor apa sajakah yang
mendukung keberhasilan program dokter kecil di wilayah Puskesmas Tamblong
tersebut dengan metode cross sectional. Pengumpulan data primer dilakukan dengan
cara wawancara dan observasi terhadap 32 dokter kecil di wilayah Puskesmas
Tamblong, yang berpedoman pada kuesioner yang telah disiapkan.

Hasil yang didapatkan dari wawancara adalah hampir 90% responden menjawab
pertanyaan tentang pengetahuan, sikap, dan perilaku sebagai seorang Dokter Kecil
dengan benar. Sedangkan dari hasil observasi didapatkan bahwa program Dokter
Kecil di wilayah Puskesmas Tamblong mencapai tujuan umum maupun tujuan
khususnya.
Kesimpulan dari penelitian ini adalah faktor pengetahuan, sikap, dan perilaku
Dokter Kecil, dan fasilitas yang tersedia mendukung keberhasilan program Dokter
Kecil di Wilayah Puskesmas Tamblong.
Saran untuk keberhasilan Program ini adalah meningkatkan penyuluhan dan
pelatihan terhadap siswa SD tentang Program Dokter Kecil .

IV

ABSTRACT

FACTORS THAT SUPPORT THE SUCCSESS OF
DOKTER KECIL PROGRAMME AT PUSKESMAS TAMBLONG AREA

INNE ANASTASIA


0110066

Dr.Felix.K, MKes

Dokter Kecil Programme is one of Usaha Kesehatan Sekolah Programme. The
meaning of Dokter Kecil is a student that fu(fill criteria and been training to be
joining part of maintenance and health increasing to themselves, family, friends, and
environment. The first aim for this programme is to increase student's participation
in Usaha Kesehatan Sekolah programme. According to the data at Puskesmas
Tamblong's area, the percentage of this programme over the limit, so it can say it
works.
The aim of this study is to know the factors which had support the success of
dokter kecil programme at Puskesmas Tamblong area with cross sectional method.
The collecting of prime data are by interview and observation to 32 dokter kecils at
Puskesmas Tamblong's area, which oriented to the prepared questioners.
The results from the interview is almost 90% respondent answered the questions
about knowledge, attitude, and behaviour as a dokter kecil truly. The result from
observation is that Dokter Kecil programme at Puskesmas Tamblong area fulfill to
general aim and special aim.
The summary of this study are factors knowledge, attitude, and behaviour of

Dokter Kecil, and facilities that supplied supporst the success of Dokter Kecil
programme at Puskesmas Tamblong area.
Suggestion to the success the Dokter Kecil programme are to increase espionage
and training to elementary students about Dokter Kecil programme.

v

DAFTAR ISI

HALAMAN
JUDUL DALAM
..

LEMBAR PERSETUJUAN

n

LEMBARPERNYATAAN

111


ABSTRAK

IV

ABSTRACT

V

PRAKATA

VI

DAFT AR ISI

Vll

DAFTAR LAMP IRAN

VllI


BAB I. PENDAHULUAN

1

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

4

BAB III. BAHAN DAN MET ODE PENELITIAN

9

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

11

BAB V. KESIMPULAN

26


DAN SARAN

DAFTAR PUSTAKA

27

RIW AYAT PENULIS

28

LAMPIRAN KUESIONER DAN DATA RESPONDEN

29

VB

DAFTAR LAMPlRAN
KUESIONER WAWANCARA


29

KUESIONER OBSERV ASI

33

DATA KARAKTERISTIK RESPONDEN

35

Vlll

RIW AYAT PENULIS

Inne Anastasia

0

Nama


0

Nomor

Pokok Mahasiswa

0

Tempat

dan tanggallahir

0

Alamat

0110066

Bandung, 9 Januari 1983
Jalan Panaitan 12, Bandung


o Riwayat Pendidikan
SDK Yahya di Kota Bandung lulus tahun 1995
SMP Aloysius di Kota Bandung lulus tahun 1998
SMU Aloysius di Kota Bandung lulus tahun 2001
o lni adalah karya tulis ilmiah pertama yang saya buat.

28

KUESIONER W AW ANCARA

FAKTOR FAKTOR PENDUKUNG

KEBERHASILAN

DOKTER KECIL DI WILA YAH PUSKESMAS

Responden

PROGRAM


TAMBLONG

: Siswa SD kelas IV-VI yang rnengikuti Program Dokter Kecil

Tallggal
Identitas responden
Nama
Urnur

a. < 10 tahun
b. 10 - 12 tahun
c. > 12 tahun

Jenis kelarnin : a. Perernpuan
b. Laki-laki

PENGETAHUAN RESPONDEN
I.Apa pengertian Dokter Kecil ?
a. Siswa kelas IV-VI SD / MI yang terlatih untuk rnelaksanakan sebagian usaha

perneliharaan kesehatan diri sendiri, ternan, dan keluarga.
b. Siwa kelas VI SD / MI yang terlatih untuk rnelaksanakan kesehatan diri
sendiri, ternan, dan keluarga.
c. Siswa SD yang berpakaian Dokter.
2.Tahukah syarat-syarat untuk rnenjadi Dokter Kecil ?
a. Kelas N -VI SD / MI, sehat, berprestasi, suka rnenolong, diizinkan orang tua
b. Kelas IV-VI SD / MI
c. Diizinkan orang tua

29

30

3.Tugas Dokter Kecil ?
a. Bersikap dan berperilaku sehat, membantu ternan dan pelayanan kesehatan.
b. Menolong guru dan ternan
c. Menjaga ruang UKS
4.Air bersih yang dapat digunakan untuk minum adalah ?
a. Dari sumber yang bersih dan dimasak sampai mendidih
b. Dari sumber yang bersih dan ditampung di wadah yang bersih
c. Disimpan dalam kendi
5.Apakah gunanya kita mencuci tangan dengan sabun sebelum makan ?
a. Supaya bersih dan terbebas dari kuman.
b. Supaya wangi
c. Supaya kotoran yang ada di tangan kita dapat melihat
6.Penyakit gigi dan mulut yang banyak terjadi pada murid SD adalah ?
a. Gigi berlubang dan radang gusi
b. Sariawan
c. Tumor

7.Contoh makananjajanan yang baik di sekolah ?
a. Ubi goring, pisang rebus, tahu isi, urapan.
b. Kerupuk, mie goreng, permen.
c. Es mambo, chiki
8.Salah satu penyebab gigi berlubang dan radang gusi adalah ?
a. Makanan bergula dan plak
b. Kebiasaan menggigit pensil
c. Kebiasaan menggigit jari

31

9.Sebagai Dokter Kecil di sekolah, tindakan apa yang dilakukan bila rnenernukan
ternan yang jatuh dengan luca lecet kena debu ?
a. Luka dibersihkan dengan boorwater, lalu diberi betadine, dan biarkan terbuka.
b. Luka langsung diberi betadine lalu ditutup dengan kasa steril
c. Luka dicuci saja

1O.UKS dibina oleh ?
a. Puskesrnas
b. Guru
c. Dokter

SIKAP RESPONDEN
1.Menurut pendapat anda perlukah Dokter Kecil di sekolah ?
a. Perlu
b. Tidak perlu

2.Perlukah pelatihan bagi siswa yang rnengikuti Dokter Kecil ?
a. Perlu
b. Tidak perlu

3.Menurut pendapat anda, adakah rnanfaat rnenjadi Dokter Kecil ?
a. Ada
b. Tidak
4.Perlukah penyuluhan tentang penyakit oleh Dokter dari Puskesrnas ?
a. Perlu
b. Tidak perlu

32

PERILAKU RESPONDEN
1.Apakah anda sudah rnendapatkan pelatihan Dokter Kecil ?
a. Sudah
b. Belum

2.Apakah anda rnenerapkan pola hidup sehat di rumah dan di sekolah ?
a. Ya
b. Kadang-kadang
c. Tidak

3.Apakah anda selalu membuang sampah pada tempatnya ?
a. Ya
b. Kadang-kadang
c. Tidak

4.Apa tindakan anda bila ternan anda rnendapat kecelakaan ?
a. Membantu dan rnernbawanya ke rurnah sakit terdekat
b. Menolong bila sempat
c. Melihat saja

KUESIONER
FAKTOR FAKTOR PENDUKUNG

OBSERV ASI
KEBERHASILAN

DOKTER KECIL DI WILA YAH PUSKESMAS

PROGRAM

TAMBLONG

Objek observasi : Siswa SD kelas IV-VI yang mengikuti Program Dokter Kecil
Tanggal
Identitas Responden
Nama
Usia
Jenis kelamin
Bahan observasi

Ya

Tidak

1. Bersikap dan berperilaku sehat

0

0

2. Menggerakkan ternan untuk menyehatkan diri

0

0

3. Menciptakan kesehatan lingkungan di sekolah

0

0

4. Mernbantu guru dan petugas kesehatan di sekolah

0

0

5. Berperan aktif dalam acara Pekan Pembersihan

0

0

6. Berperan aktif dalam acara Pekan Gizi

0

0

7. Berperan aktif dalam acara Penimbangan BB, TB

0

0

8. Berperan aktif dalarn acara Pekan Kesehatan Mata

0

D

9. Memperhatikan kebersihan ruang UKS

0

0

10. Mernperhatikan kebersihan warung sekolah

0

-0

11. Memperhatikan higiene sanitasi halarnan sekolah

0

0

12. Memperhatikan higiene sanitasi ruang kelas

0

0

33

34

Ya

Tidak

13. Memperhatikan higiene sanitasi tempat euei, we

D

D

14. Memperhatikan higiene sanitasi tempat sampah

D

D

15. Memperhatikan higiene sanitasi persediaan air bersih

D

D

16 Memperhatikan higiene sanitasi saluran pembuangan

D

D

17. Memperhatikan higiene sanitasi Pemberantasan Sarang Nyamuk

D

D

18. Membuat Buku Harian Dokter Keeil

D

D

19. Melaporkan hal-hal khusus pada Guru UKS

D

D

DATA KARAKTERISTIK

RESPONDEN

Pengisian data kuesioner wawancara Iangsung dan observasi partisipatif didapat dari
32 responden yang perincian data karakteristiknya sebagai berikut :
o 4 dokter keciI keIas IV SD berusia 12 tahun)

35

BABI
PENDAHULUAN
1.1. LA TAR BELAKANG PENELITIAN
Program "Dokter Kecil" merupakan salah satu program Usaha Kesehatan Sekolah.
Usaha Kesehatan Sekolah adalah upaya terpadu lintas program dan lintas sektoral
dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan serta membentuk perilaku hidup sehat
anak usia sekolah yang berada di sekolah dan perguruan agama.
Menurut UU RI No.23 tahun 1992 tentang kesehatan sekolah disebutkan bahwa
"Kesehatan sekolah diselenggarakan untuk meningkatkan kemampuan hidup sehat
peserta didik dalam lingkungan hidup sehat sehingga peserta didik dapat belajar,
tumbuh dan berkembang secara harmonis dan optimal menjadi sumber daya yang
berkualitas". (Nardho Gunawan, 1994).
Ditinjau dari sudut pembangunan di bidang kesehatan, Usaha Kesehatan Sekolah
(UKS) adalah salah satu usaha strategi untuk mencapai kemandirian masyarakat
khususnya peserta didik dalam mengatasi masalah kesehatan, dan menolong dirinya
sendiri di bidang kesehatan, yang selanjutnya akan mengahasilkan derajat kesehatan
yang optimal.
Sehubungan dengan hal tersebut di atas maka Program Dokter Kecil merupakan
suatu upaya untuk meningkatkan partisipasi siswa dalam program UKS.
Berdasarkan data yang didapat di Puskesmas Tamblong, terbukti bahwa program
ini berhasil, dilihat dari persentase angka melebihi target yang ditentukan (> 10%).
Dengan latar belakang data tersebut maka penulis memilih judul penelitian
"Faktor - Faktor Pendukung Keberhasilan Program Dokter Kecil Di Wilayah
Puskesmas Tamblong".

1

2

1.2. IDENTIFlKASI

MASALAH

Berdasarkan uraian yang telah disebutkan dalam latar belakang, maka dapat
dirumuskan masalah penelitian adalah untuk mengetahui faktor-faktor apa sajakah
yang mendukung keberhasilan Program

Dokter Kecil Ji Wilayah Puskesmas

Tamblong.

1.3. MAKSUD DAN TUJUAN PENELITIAN
1.3.1. Maksud penelitian:
Untuk mengetahui faktor-faktor pendukung keberhasilan program Dokter Kecil.
1.3.2 Tujuan ptnelitian:
Untuk mengetahui faktor-faktor pendukung keberhasilan program Dokter Kecil di
wilayah Puskesmas Tamblong melalui tinjauan tentang faktor pengetahuan, sikap,
dan perilaku Dokter kecil di wilayah tersebut.

1.4. MANF AA T KAR YA TULIS ILMIAH

- MeniIlgkatkan

keberhasilan program Dokter Kecil di Indonesia.

- Meningkatkan keberhasilan program Usaha Kesehatan Sekolah di Indonesia.
- Menambah pengetahuan umum tentang hal-hal yang berhubungan dengan
program Dokter Kecil.
- Memberi masukan dalam kemajuan program Dokter Kecil dan Usaha
Kesehatan Sekolah di Indonesia serta dalam pembuatan Karya Tulis lain
yang berhubungan.
- Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat.

3

1.5. KERANGKA PEMIKlRAN
Dengan melihat fakta berhasilnya Program Dokter Kecil di wilayah Puskesmas
Tamblong maka akan dilakukan survey yang berisi tinjauan terhadap pengetahuan,
sikap, dan perilaku para dokter kecil serta observasi langsung terhadap program
tersebut di wilayah Puskesmas Tamblong, yang diharapkan dapat mengungkap

jawaban dari pertanyaan " Faktor-faktor apa saja yang mendukung keberhasilan
Program Dokter Kecil?".

1.6. MFTODOLOGI
Jenis penelitian karya tulis ini adalah deskriptif. Rancangan penelitian yang
dipakai adalah cross sectional yaitu rancangan penelitian yang mempelajari variabel
penelitian dengan cara mengamati secara serentak pada waktu atau periode tertentu.
Penelitian survey ini dilakukan dengan cara pengambilan data secara wawancara
langsung dan observasi partisipatif terhadap sample yaitu dokter kecil. Disini
digunakan whole sample ( total populasi ), yaitu sebanyak 32 orang dokter kecil,
dengan menggunakan instrument penelitian berupa kuesioner.

1.7. LOKASI DAN WAKTU
Penelitian dilakukan di dua Sekolah Dasar yang termasuk ke dalam wilayah
Puskesmas Tamblong mulai tanggal 1 Juni 2004 sampai dengan tanggal 15 Juni
2004.

BABV
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. KESIMPULAN
Faktor-faktor

pendukung keberhasilan

Program Dokter Kecil di wilayah

Puskesmas Tamblong adalah faktor pengetahuan, sikap, dan perilaku yang baik dari
Dokter Kecil di wilayah tersebut dan fasilitas penunjangjuga memadai.

5.2. SARAN
Mempertahankan keberhasilan Program Dokter Kecil, misalnya dengan cara:
1. Meningkatkan penyuluhan dan pelatihan terhadap siswa SD tentang
Program Dokter Kecil yang dibina oleh Puskesmas, sehingga akan lebih
banyak siswa SD yang tertarik untuk mengikuti Program Dokter Kecil
clalam upaya meningkatkan partisipasi siswa dalam program UKS.
2. Meningkatkan

kualitas

hubungan

lintas

antar

sektoral

sehingga

kpmunikasi yang terbentuk antara Dinas Kesehatan Kota dengan Kepala
K;s~hatan di Sekolah menjadi lebih baik.

26

DAFTAR PUSTAKA
Ahmad Watik, dr. 2000. Dasar Dasar Metodulogi Penelitian Kedokteran Dan
Kesehatan. Jakarta: PT.Raja Grafindo Persada.
Glauz, Karen et al. 1990. Health Behavior and Health Education. San Fransisco.
Masri Singarimbun. 1989. Metode Penelitian Survey. Jakarta.
Nardho Gunawan. 1994. Pedoman Pelatihan, Modul. dan Materi Dokter
Jakarta.

Kecil.

Roos, Helen and Paul Mico. 1980. Theory and Practise ;12Health Educaticn. Polo
.

Alto California: Mayfield Publishing Company.
Soekidjo Notoatmodjo. 2002. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka
Cipta.
Soekidjo Notoatmodjo. 1997. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan dalam Ilmu
Kesehatan Masyarakat. Jakarta: Rineka Cipta.
Soekidjo Notoatmodjo. 1993. Pengantar Pendidikan dan Perilaku Kesehatan.
Yogyakarta: Andi Offset.

27