Pawitra Using Ergonomics Abstracts 2002

USING ERGONOMICS APPROACH T O IMPROVE PRODUCTIVITY OF
PT SINAR SURYA, SIDOARJO
Theresia Pawitra, Amelia and Henry
Work Design and Ergonomics Laboratory
Industrial Engineering Department-University of Surabaya
Abstract
Improving productivity is an activity that needs to be conducted continuously in order
to strengthen an organization's competitive edge. High productivity resulted in optimal
fulfillment of market demand. PT. Sinar Surya, a company that is involved in producing
cassava's chip, discovered that its production is under capacity. This problem resulted from
the working facilities in the grating, drying, packaging department; drying methods in the
drying department; and high absenteeism. This paper purpose is to describe how an
ergonomics approach can be utilized to improve the productivity of PT. Sinar Surya, Sidoarjo.
The study showed that the productivity increased by re-designing the handle and angle of the
grater- a tool for peeling the cassava's skin; using a diesel-oven to dry the cassava's batter
instead of the sun shine; providing canvass and a supporting wood-chair to reduce the number
of crushed chips in the drying department; and providing a scraper to unload the chips
packages in the packaging department. These improvement efforts increased the productivity
into of PT Sinar Surya 140.83% more than the best-period that they have achieved.
Keywords: e r g o n o m i cproductivity,
s,

anthropometric
PENDAHULUAN
Di era globalisasi dan perekonomian yang kurang menunjang ini, tingkat persaingan
antar perusahaan semakin ketat dalam hal harga maupun kualitasnya. Tantangan bukan hanya
datang dari perusahaan pesaing, tetapi pemsahaan juga dituntut bagaimana dapat bertahan
dengan cara mengandalkan efisiensi dan efektif di segala bidang. Kemampuan untuk
berproduksi secara efisiensi dan efektif dapat dicapai perusahaan melalui perbaikan dan
peningkatan produktivitas perusahaan.
Perusahaan krupuk Sinar Surya terletak di Desa Balong Gabus, Candi-Sidoarjo berdiri
tahun 1990. Perusahaan yang memiliki 83 orang pekerja ini bergerak di bidang pangan,
memproduksi krupuk krupuk/ceriping pedas merk Unyil dan merek Panda dengan bahan baku
singkong. Saat ini pemsahaan merasa bahwa hasil produksinya belum optimal. Berdasarkan
observasi awal diketahui bahwa departmen yang hasil nya belum optimal adalah departmen
pemarutan, pengeringan batangan dan pengovenan. Makalah ini menggambarkan bagaimana
pendekatan ergonomi dapat dipergunakan untuk meningkatkan produktifitas di ketiga
departemen tersebut.
METODOLOGI PENELITIAN
Pengamatan kondisi awal perusahaan
Kondisi nyata yang dihadapi perusahaan adalah perusahaan tidak dapat memenuhi
demand secara optimal dan tepat waktu. Masih banyak cacat proses produksi seperti di oven