144209 AKJ 2006 03 29 International Networking Tropical Architecture

NASKAH APA KABAR JOGJA
Judul
: international networking for tropical architecture
Lokasi
: ukdw
Reporter & Camerawan : yoi

Tanggal Liptan

:

Bambu sudah dikenal sejak lama / sebagai salah satu bahan bangunan yang harganya sanga murah dan tersedia dengan
melimpah / khususnya di indonesia // menurut sejarah / pohon bambu yang sering dijumpai sekarang ini / pada masa lalu
sangatlah bermanfaat / dan sering dimanfaatkan masyarakatnya / untuk keperluan sehari-hari // namun pada kenyataannya /
pada kehidupan sekarang ini / keberadaan tanaman bambu / sudah mulai disingkirkan // lebih-lebih / dalam hubungannya dengan
pemukiman // namun dapat disadari / dewasa sekarang ini / keberadaan bambu mulai diperlukan // hanya saja / pemanfaatannya
belum begitu berkembang / dengan ide-ide baru yang diterapkan pada keberadaan bambu untuk desain bangunan //
Dalam 5 dasa warsa ini / keberadaan tanaman bambu / yang ada di dunia / baik yang beriklim tripis / maupun subtropis /
mengalami pertumbuhan ekonomi dan pembangunan fisik yang sangat pesat // banyak kota-kota besar / telah berubah menjadi kotakota modern / yang ditandai dengan hadirnya banyak bangunan / yang berlanggam arsitektur international style / dengan bahan dasar
bambu //
Meskipun pembangunan kota yang demikian pesat dan perubahan tata nilai kehidupan yang mengacu pada globalisasi /

namun / pada kenyataannya / masih banyak diantara mereka / dalam memberi sentuhan / dalam mewujudkan ide-idenya / mengacu
pada konsep back to nature //
Untuk itulah / dalam rangka pengenalan aplikasi arsitektur disain dari berbagai jenis bambu / pihak Universitas kristen duta
wacana atau UKDW / melalui kerjasamanya dengan negara luar / melalui fakultas teknik / jurusan arsitektur / mengadakan pameran /
dengan mengangkat tema architectural bamboo applications / pada tanggal 3-6 april mendatang //
Dalam kesempatannya / Ir. Henry Feriadi, M.Sc., Ph.D / selaku ketua panitia / mengatakan bahwa / pameran ini sangatlah
penting // peran tanaman bambu / yang sementara ini / jarang dimanfaatkan secara maksimal / ternyata / pada perkembangannya /
menjadi daya tarik tersendiri / dan menghiasi arsitektur bangunan // tidak hanya murah // peran bambu / ternyata menghasilkan
komponen / seperti bangunan / yang mempunyai ciri khas // selain itu / melalui pameran ini pula / pihak UKDW / mengharapkan
jaringan kerja / khususnya dengan negara asing / dalam pemanfaatan bambu / sebagai bahan dasarnya //
----state---Ir. Henry Feriadi, M.Sc., Ph.D
Ketua panitia pameran (kacamata, baju kotak-kotak ungu)
Sementara itu pula Ir. Eko agus prawoto menegaskan / bahwa dengan pameran ini / diharapkan dapat memperkenalkan betapa
pentingnya peranan tanaman bambu / kedepan //
----state---Ir. Eko Agus Prawoto, M.Arch (kacamata, baju putih)
panitia
dijelaskan pula / dengan adanya kerjasama dan jaringan diantara UKDW dan negara-negara luar / setidaknya / mengangkan peran
UKDW / kedepan // dengan jalinan hubungan diantara negara-negara luar / setidaknya / perkembangan / yang ada / dapat ditularkan
ke pihak universitas // sementara itu / menurut Dra Jeanny Dhewayani, M.A. / selaku kordinator pengembangan sumber daya manusia
dan hubungan luar negeri atau PSDM dan HLN UKDW / dengan adanya hubungan dengan luar negeri / merupakan kesempatan yang

baik sekali //
----state---Dra. Jeanny Dhewayani, M.A.(cewek kurus)
PSDM & HLN UKDW
Dengan pameran ini / setidaknya / peranan tanaman bambu yang ada / akan semakin bermanfaat / dalam penggunaannya / selain
sebagai penghias / bambu dapat dimanfaatkan / sebagai bahan baku / untuk bangunan / dengan menampilkan berbagai ragam bentuk
//
Demikian yogi melaporkan ///

ACC

Redaktur

Narator

Editor

1