TOUS BAHASA INDONESIA PAKET 2 HARIAN KEGURUAN

(1)

LEMBARSOAL

TRAY OUT UJIAN SEKOLAH (TOUS)TINGKATSD/MI

TAHUNPELAJARAN2015/2016

PAKET

2

MataPelajaran :BahasaIndonesia AlokasiWaktu :120menit

Untukmenjawabsoalnomor1sampai5bacalahwacanaberikut!

SEJARAHOLAHRAGAFUTSAL

Pernahkah terpikir sejarah adanya permainan futsal pertama kali dimainkan? Selama ini kita hanya bermain saja tidak mengetahui bagaimana sejarahnya. Futsal diciptakan di Montevideo, Uruguay pada tahun 1930, oleh Juan Carlos Ceriani. Keunikan futsal mendapat perhatian di seluruh Amerika Selatan, terutamanya di Brasil. Keunikan lain olahraga ini dibandingkan dengan olahraga lainnya adalah keterampilan yang

dikembangkan dapat dimainkan di lapangan berukuran biasa.

Pele, bintang terkenal Brasil contohnya, mengembangkan bakatnya di futsal. Sementara Brasil terus menjadi pusat futsal dunia, permainan ini sekarang dimainkan di bawah perlindungan Fédération Internationale de Football Association di seluruh dunia, dari Eropa hingga Amerika Tengah dan Amerika Utara serta Afrika, Asia, dan Oseania.

Pertandingan futsal pertama diselenggarakan pada tahun 1965, Paraguay menjuarai Piala Amerika Selatan pertama. Enam perebutan Piala Amerika Selatan berikutnya diselenggarakan hingga tahun 1979, dan semua gelaran juara disapu habis Brasil. Brasil meneruskan dominasinya dengan meraih Piala Pan Amerika pertama tahun 1980 dan memenangkannya lagi pada perebutan berikutnya tahun 1984.

Kejuaraan Dunia Futsal pertama diselenggarakan atas bantuan FIFUSA (sebelum anggota-anggotanya bergabung dengan FIFA pada tahun 1989) di Sao Paulo, Brasil, tahun 1982, berakhir dengan Brasil di posisi pertama. Brasil mengulangi kemenangannya di Kejuaraan Dunia kedua tahun 1985 di Spanyol, tetapi menderita kekalahan dari Paraguay dalam Kejuaraan Dunia ketiga tahun 1988 di Australia.

Dikuti dari www.lombokpost.co.id 1. Siapanamatokohyangmenciptakanolahragafutsalberdasarkanbacaandiatas?

A. GabrielBatistuta B. Pele

C. Ronaldinho

D. Juan Carlos Ceriani

2. Mengapaolahragafutsaldikatakanunikdibandingkandenganolahragalainnyaberdasarkanbacaandiatas? A. Karena Pele, bintang terkenal Brasil contohnya, mengembangkan bakatnya dengan olahraga futsal. B. Karenapermainan futsal sekarang dimainkan di bawah perlindungan FIFA di seluruh dunia.

C. Karena keterampilan yang dikembangkan dalam permainan futsal dapat dimainkan di lapangan berukuran biasa.

D. KarenaKejuaraan Dunia Futsal pertama diadakan di Sao Paulo, Brasil, tahun 1982. 3. KalimatTanyayangsesuaidenganparagrafkeempatadalah….

A. Apayangmendasaridiadakannyapertandinganfutsalinternasional? B. Dimanakejuaraanduniafutsalpertamadiselenggarakan?

C. SiapanamatokohfutsaldariBrasil?

D. Bagaimanaawaldiciptakannyaolahragafutsal? 4. Idepokokparagrafketigaadalah….

A. Pertandingan futsal pertama diselenggarakan pada tahun 1965.

B. Kejuaraan Dunia Futsal pertama diselenggarakan atas bantuan FIFUSA. C. Pele, bintang terkenal Brasil mengembangkan bakatnya di futsal.

D. Brasil menjadi pemenang di Kejuaraan Dunia futsal kedua tahun 1985 di Spanyol. 5. Kalimatberikutyangsesuaidenganisiparagrafpertamaadalah….

A. Paraguay menjuarai Piala Amerika Selatan pertama pada tahun 1965.

B. Brasil menjadi pusat futsal dunia. Karena Negara tersebut selalu mendapat juara di setiap pertandingan futsal.

C. Futsal diciptakan di Montevideo, Uruguay pada tahun 1930, oleh Juan Carlos Ceriani.

D. Permainan futsal sekarang dimainkan di bawah perlindungan Fédération Internationale de Football Association di seluruh dunia.


(2)

6. Penggunaanobattetesmatadisampingyangtepatadalah…. A. Diteteskan3tetessetiap2kalisehari

B. Diteteskan3tetessetiap1kalisehari C. Diteteskan2tetessetiap2kalisehari D. Diteteskan2tetessetiap3kalisehari 3xsehari2tetes

7. PetunjukPenggunaanKipasAngin (1) Periksamenutombol

(2) Tekantombolkecepatansesuaiyangdiinginkan (3) Pasangstekkerpadastopkontak

(4) Tekanatautariktomboluntukmenentukanarahyangdiinginkan Urutanyangtepatpenggunaankipasangindiatasadalah….

A. (1)(3)(2)(4) B. (3)(1)(4)(2) C. (2)(4)(3)(1) D. (4)(3)(1)(2) 8.

9.

Akhir-akhirinipencuriankendaraanbermotorsemakinmerajalela.Dimall,perkantoran,pasar,rumah sakit, dan tempat umum lainnya, bahkan di sekolah tidak luput dari ancaman curanmor. Kapolres Matarammenghimbaukepadaseluruhmasyarakatuntukberhati-hatidengantindakkejahatantersebut… Kalimatsaranyangtepatberdasarkanrubrikdiatasadalah….

A. Hendaknyamasyarakatselaluwaspadadanmemasangkuncipengamanpadakendaraannya

B. Sebaiknyamasyarakatyangmempunyaikendaraandiharapkanparkirditempatyangramaisupayatidak memikirkankendaraannya.

C. Alangkah baiknya jika diadakan ronda malam oleh petugas keamanan untuk menhindari kejahatan tersebut.

D. Berhati-hatilahkarenapencurianseringterjadiditempat-tempatyangbiasakitalewati. PENGUMUMAN

Diumumkan kepada seluruh warga yang berada di Lingkungan Selalu Maju bahwa kerja bakti akan dilaksanakan pada hari Minggu, 4 Februari 2012 di Kantor Lurah. Warga diharapkan datang jam 08.00 Wita.

Isipengumumandiatasyangtepatadalah….

A. Jam08.00Witakerjabaktiakandimulai,olehkarenaitupadahariMinggutanggal4Februari2012, seluruhwargaLingkunganSelaluMajudiharapkandatang15menitsetelahjam08.00Witadikantor lurah.

B. Seluruh warga Lingkungan Selalu Maju akan melaksanakan kerja baktidan diharapkan kumpuldi kantorlurahmingguyangakandatang.

C. KerjabaktidilaksanakandiLingkunganSelaluMajupadahariMinggutanggal4Februari2012,warga diharapkankumpuldiKantorLurahjam08.00Wita.

D. PadahariMinggu, tanggal4 Februari2012 jam08.00 Wita WargaLingkunganSelalu Maju akan melaksanakankerjabaktidiKantorLurah.


(3)

Untukmenjawabsoalnomor10sampai12,perhatikanteksdramaberikut!

Belkeluarmaindibunyikan.Seluruhsiswasatuper satukeluardarikelasmereka.Erna,Leni,Tuti,dan Anggibergegasmenujukekantinsekolah.Diperjalanansempatterjadipercakapan.

...

Erna :“Len,kamumaubeliapa?”

Leni :“Mau-mausayasih,maubelijajankek,minumankek,bukanurusanmu.” Anggi :“Len,ndakbolehdongbegitu.Ernakancumannanya…!”

Erna :“Iya,kenapasihLenibegitu?”

Leniterdiamdanlangsungbergegassendirimenujukantindenganwajahyangtidakmengenakkan. Tuti :“UdahlahErna,ndakusahdipikirkan,mungkingara-garanilaiulanganLenilebihjelekdari

:kitatadi.” ...

10. Tokohutamadramadiatasadalah….

A. Leni C. Tuti

B. Erna D. Anggi

11. Latardramadiatasadalah….

A. Didalamkantin C. Didalamkelas

B. Jalanmenujukantin D. Didepanperpustakaan 12. Amanatdramadiatasyangtepatadalah….

A. Nilaijelekdapatmemutuskanpersahabatan

B. Nilaiulanganyangjelekmenjadimasalahbagisemuaorang. C. Berbicaralahyangsopankepadaoranglain.

D. Janganbertanyakepadaorangyangnilainyajelek.

13. Puisi merupakan salah satu bentuk media sastra. Media puisi biasanya singkat karena ada pemadatan isi. Sering kali, isi atau pesan yang terkandung dalam puisi disampaikan secara tersirat. Bahasa puisi

diungkapkan oleh penyair secara khas. Kalimat utama paragraf di atas adalah ….

A. Bahasa puisi diungkapkan oleh penyair secara khas.

B. Isi atau pesan yang terkandung dalam puisi disampaikan secara tersirat. C. Media puisi biasanya singkat karena ada pemadatan isi.

D. Puisi merupakan salah satu bentuk media sastra. 14. Bacalahtekspercakapanberikut!

Edo :"Rin,aparencanamuuntukliburannanti?" Rina :"Belumpunya.Kamubagaimana?"

Adi :"Bagaimanakalaukitarekreasi?"

Edo :"Rekreasi?Jangan,...rekreasiitumembutuhkanbanyakbiaya!" Adi :"Tidak.Inirekreasimurah,cukupdenganjalankaki."

Rina :"Ya,itucocokuntukkita,sambilmengenalalam." Isipercakapandiatasadalah….

A. Rekreasimembutuhkanbiayabesar. B. Rekreasisambilmengenalalam. C. Rekreasitidakadayangmurah.

D. Rekreasimerupakanliburanyangmenyenangkan.


(4)

Untukmenjawabsoalnomor15sampai17,perhatikanparagraphberikut!

Pulangdarilombabulutangkis,hatiArmanberbunga-bunga.Iatakmenyangkaberhasilmenaklukkan Rizalsangjuarabulutangkistahunlalu.Setibadirumah,Armansegeramengabarkankabargembiratersebut. Ibu bangga dengan keberhasilan Arman. Ibu berpesan kepada Arman supaya jangan sombong atas keberhasilannya.

15. Maksudkalimatyangtercetakmiringpadaparagrafdiatasadalah…. A. HatiArmanpenuhdenganbunga.

B. HatiArmanberwarna-warnisepertibunga.

C. HatiArmansangatsedih. D. HatiArmansangatsenang. 16. Artikatamenaklukkanpadaparagrafdiatasadalah….

A. meremehkan C. mengecewakan

B. mengalahkan D. mempermainkan

17. Antonimkatasombongpadaparagrafdiatasadalah….

A. rendahhati C. dengki

B. angkuh D. congkak

18. Rara bersahabat dengan Dewi. Setiap hari mereka pergi ke mana-mana berdua. Duduk di bangku kelas pun merekaberdua.Merekaberduatidakdapatdipisahkan.Ternyata,persahabatanRarayangtulusmendapat balasandariDewi.DewiselaluingindekatdenganRarakarenainginmenyaingiRara.DidepanRara,Dewi sangat baik.NamundibelakangRara,Dewiselalu inginmenjatuhkanRara.Lama-kelamaanwatakasli Dewikelihatan.Akantetapi,RaratidakpernahmembalassakithatinyaterhadapDewi.

BerdasarkanilustrasitersebutpersahabatanantaraDewidanRaradapatdiperibahasakan.… A. dalamberselam,dangkalberjingkat

B. dalamsudahkeajukandangkalsudahkeseberangan C. dalamduatengahtiga

D. musuhdalamselimut

19. Ali bermain bola dengan teman-temanya. Ketika bola yang ditendang Udin mengenai pelipis Ali, ia

langsung marah-marah. Meskipun teman Udin sudah meminta maaf kepadanya, ia terus marah-marah. Padahal,temanyaitutidaksengajamenendangbolamengenaiAli.MemangAlimemilikiwatakpemarah. Tersinggungsedikitlangsungmarah.Teman-temanAlisudahmengetahuiwataknya.

Berdasarkanilustrasidiatas,watakAlidapatdisamakandenganungkapan.…

A. darahpanas C. berdarahbatu

B. berdarahdingin D. berdarahmanis

20. Kemanakancilakandikejar Kedalampasarcobalahcari Ketikakecilrajinbelajar Sesudahbesarsenanglahhati

Pesanyangterkandungpadapantundiatasadalah….

A. Belajardiwaktukeciljangandipaksakankarenamembuatmalasdiwaktubesarnanti. B. Membiasakanbelajardarikecilakanmenyulitkankitasesudahbesarnanti.

C. Mempelajarihal-halkecilhendaknyadilakukandiwaktukecil,karenadiwaktubesarakanbelajarlagi. D. Belajarhendaknyadibiasakandiwaktukeciluntukmemudahkandiwaktubesarnanti.

21. Teks1

Memeliharatanamanbisadilakukandikebun,halamanrumahdanhalamansekolah.Lahandihalamanatau pekaranganrumahdansekolah,dapatberfungsisebagailumbunghidup,apotekhidup,warunghidup,pagar hidup,dansebagaipenambahkeindahan.Lumbunghidup,gudangbahanmakanan,yangsiapdipanensesuai kebutuhan.Apotekhidup,sumberobattradisional,pengobatanalternatif.Warunghidup,tempatmembeli bahanmakananbagimerekayangmemerlukan.

Teks2

Kinidenganmudah,cepat,danrelatifmurah,Andadapatmenghadirkantamaninstanyangmungil,indah, dan cantik, yang siap menyegarkan suasana alami rumah. Pada prinsipnya, taman instan merupakan kreativitas perpaduan berbagai tanaman pot dengan berbagai jenis. Pot-pot tanaman dapat dibuat dari polybag,plastik,tanahliat,kalengatauemberdaurulangkreasisendiri.

Isikeduateksdiatasmembahasmasalah….

A. kegemaran B. tanaman C. apotekhidup D. tamaninstant


(5)

UntukmuAnakBangsa

Untukmenjawabsoalnomor22sampai23perhatikanjadualperjalankeretaapiberikut!

22. Pernyataanberikutyangsesuaidenganjadualperjalanankeretaapidiatasadalah….

A. KeretaApi“ArgoSindoro”kelasEksekutiftujuanMalangberangkatpukul07.30,tibapukul11.55 B. KeretaApi“MerpatiIndah”kelasBisnistujuanGambirberangkatpukul05.00,tibapukul11.25

C. KeretaApi“RajawaliPerkasa”kelasEksekutiftujuanSurabayaberangkatpukul14.00,tibapukul04.50 D. KeretaApi“HarinaMalam”kelasBisnistujuanBandungberangkatpukul20.30,tibapukul05.00 23. Keretaapiyangtibanyapalinglambatdarijamberangkatnyaadalah….

A. ArgoSindoro C. MerpatiIndah

B. ArgoMuria D. RajawaliPerkasa

24. Isipuisidisampingyangtepatadalah….

Karya:UsmanJayadi A. Menjadi murid yang baik tidak mudah, harus

Anak-anakku,

Indahnyaceritahidupini

Jikakitaawalidengankerjakeras Jikakitaakhiridenganprestasi

Sungguhkebahagiaanbagikamigurumu Jikakalianmenjadimanfaat

Untukdirimusendiri,

dekatdengangurunya.

B. Murid-muridyangpintarsajayangdibanggakan olehgurunya.

C. Kebahagiaan seorang guru melihat murid-muridnyaberprestasi

D. Prestasi seorang murid akan dinikmati oleh dirinyasendiri.

Untukkeluargamu, Danuntukbangsa Sertaagamamu

25. SudahsatubulanSyafanidanteman-temanyaberlatihsenamSasambo.Kinimerekasudahmahir.Mereka berharapdalamlombanantibisamenang.Akhirnya,saatperlombaanpuntiba.Syafanidanteman-temanya dapatmenampilangerakanyanggemulai.Riuhrendahsorakanpenontonmenyambuttampilanmereka. Simpulanceritadiatasadalah….

A. PentassenamSasamboSyafanidanteman-temanyamendapatsambutandaripenonton. B. Syafanidanteman-temanyaberlatihsenamSasamboselamasatubulan.

C. Syafanidanteman-temanyamemenangkanlombasenamSasambo. D. Syafanidanteman-temanyamengikutilombasenamSasambo. Untukmenjawabsoalnomor26dan27perhatikanlaporanberikut!

Pada hari Senin 5 Maret 2012 dilaksanakan uji coba Ujian Nasional Tingkat Sekolah Dasar se- Kota Mataram.Ujicobatersebutseakan-akandilaksanakansepertiujiannasionalyangsebenarnya.Haltersebut dilaksanakanuntukmembiasakanparapesertapadasaatujiannasionalyangtinggalbeberapabulanlagi. PelaksanaanUjiCobaselamatigaharidenganBahasaIndonesiasebagaimatapelajaranawalyangdiujikan. 26. Isilaporandiatasadalah….

A. PelaksanaanUjianNasionalTingkatSekolahDasarsebentarlagi.

B. PelaksanaanujicobaUjianNasionalTingkatSekolahDasarse-KotaMataram. C. BahasaIndonesiasebagaimatapelajaranawalujicobaTingkatSekolahDasar. D. UjianTingkatSekolahDasardilaksanakanselamatigahariberturut-turut. 27. Perbaikankalimatyangtercetakmiringpadalaporandiatasadalah….

A. PadahariSenin;5Maret2012dilaksanakanujicobaUjianNasionalTingkatSekolahDasarse-Kota Mataram.

B. PadahariSenin.5Maret2012dilaksanakanujicobaUjianNasionalTingkatSekolahDasarse-Kota Mataram.

C. PadahariSenin,5Maret2012dilaksanakanujicobaUjianNasionalTingkatSekolahDasarse-Kota Mataram.

D. PadahariSenin:5Maret2012dilaksanakanujicobaUjianNasionalTingkatSekolahDasarse-Kota Mataram.

No. NamaKeretaApi Kelas Tujuan Berangkat Tiba

1. ArgoSindoro Eksekutif Gambir 05.00 11.25

2. ArgoMuria Eksekutif Gambir 14.00 23.30

3. HarinaMalam Bisnis Bandung 20.30 05.00

4. MerpatiIndah Eksekutif Surabaya 20.30 04.50


(6)

28. Perhatikancuplikandialogberikut!

Rudi :“Des,akudengarakanadalombabacapuisidisekolahkita,ya?”

Desi :“Iya,bulandepan.”

Rudi :“Dalamrangkaapa?”

Desi :“LombaituuntukmemperingatiHariPendidikanNasional.”

Rudi :“Oh,barutahusaya.Terus... kalaumauikut,nantimendaftarkepadasiapa?”

Desi :“KamubolehmendaftarkeBuRini,guruBahasaIndonesia,ataukepadaketuakelas

: masing-masing.” Topikdialogdiatasadalah….

A. LombamemperingatiHariPendidikanNasional. B. Lombabacapuisitingkatsekolahbulandepan. C. PendaftaranlombadiguruBahasaIndonesia. D. LombabacapuisipadahariPendidikanNasional.

Untukmenjawabsoalnomor29sampai31bacalahparagrafberikut!

Teknologi komputer sangat meringankan beban manusia dalam bekerja. Komputer dapat membantu manusia mengetik, menyimpan data, atau menganalisis data. Komputer tidak hanya membantu pekerjaan. Komputer dapat memberi hiburan bagi manusia. Saat bosan manusia bisa mendengarkan musik dan bermain game dari komputer.Olehkarenaitu,manfaatkanteknologisebaikmungkindalamkehidupankita.

29. Ringkasanparagrafdiatasadalah….

A. Komputer merupakan teknologi mahal yang dapat digunakan untuk memudahkan pekerjaan dan sarana hiburan.

B. Komputer dapat membantu manusia dalam mengetik, menganalisis data, dan memudahkan mencari tempattinggalseseorang.

C. Komputerdapatmeringankanpekerjaandanmemberihiburanbagimanusia.

D. Semua pekerjaan dapat berjalan cepat dengan computer. Karena computer merupakan teknologi yang dapatmengalahkanotakmanusia.

30. Paragrafdiatasmengandungtema….

A. Teknologimemberihiburanbagimanusia. B. Teknologimemberimanfaatbagimanusia.

C. Teknologimembantupekerjaanmanusia. D. Teknologimemudahkanmenyimpandata. 31. Pesanyangterkandungpadaparagrafdiatasadalah….

A. Manfaatkanteknologikomputerdalamkehidupankita.

B. Hentikanpenggunaankomputerkarenadapatmembuatmalasbekerja. C. Gunakankomputeruntukhiburandanmelepaskejenuhan.

D. Belilahkomputeruntukmembantubekerjadanmencarihiburan. Perhatikanpuisiberikutuntukmenjawabsoalnomor32dan33

Rintangandancobaan

Silihbergantibagaiderasnyaair Tapiakutakgentar

Demisecuiltunaskecil Penentumasadepan

Itulahilmuyangbermanfaat

32. Parafraseyangsesuaidenganpuisidiatasadalah….

A. Menuntut ilmu memerlukan biaya yang tidak sedikit. Dengan kepandaian yang telah ku miliki, aku bisa meraihmasadepan.

B. Aku harus bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu meskipun sangat sulit. Ilmu sangat menentukan masadepanku.

C.Akuharusrajinbelajardalammenuntutilmuagarcita-citakutercapai.

D. Banyak rintangan dan cobaan dialami olehku dalam menuntut ilmu. Namun, aku tidak akan gentar menghadapinyakarenailmubergunabagimasadepanku.


(7)

33. Maknakatasecuilpadabaitpuisidiatasadalah…. A. sedikit

B. banyak C. melimpah D. besar

34. Petunjukmembuatagar-agar

a) Masukkantepungagar-agarkedalampanciberisiduagelasair. b) Adukhinggamendidih.

c) Tambahkangulasecukupnya.

d) Rebusdiataskompordenganapiyangtidakterlalubesar. e) Angkatpancidariataskompor.

f) Setelahdingin,potongagar-agaruntukdihidangkan. g) Masukkankedalamcetakan.

Urutanyangtepatpenggunaanpompabandiatasadalah….

A. bcdafeg C. adgcfeb B. acdbegf D. becafdg 35. (1)taksatupundilihatnyaburungmelintasdiatasnya

(2)sudahseharianpemburuitumengelilingihutan

(3)akhirnyadiapulangdengantangankosongkerumahnya

(4)sesekalidiadudukdibawahpohonnanrindangserayamelihatkeataspepohonan Urutankalimatdiatasagarmenjadiparagrafyangpaduadalah….

A. (2)(1)(3)(4) C. (2)(3)(4)(1) B. (2)(4)(1)(3) D. (2)(4)(3)(1) 36. Yeniakandibelikansepedabaru

Yenimendapatrangkingsatu

Penggabungankalimattunggaldiatasyangtepatadalah….

A. Yeniakandibelikansepedabarujikaiamendapatrangkingsatu B. Yeniakandibelikansepedabarudaniamendapatrangkingsatu C. Yeniakandibelikansepedabarunamuniamendapatrangkingsatu D. Yeniakandibelikansepedabaruatauiamendapatrangkingsatu 37. Ditatidakpernahbelajar... diatidaknaikkelas.

Katayangtepatuntukmelengkapikalimatrumpangdiatasadalah….

A. dan B. atau C. sehingga D. sedangkan

38. Undangan

Mataram,5Maret2012 Yth. Bapak/Ibuorangtua

SiswaKelasVISDMerdeka di

-Tempat

Assalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh

Denganhormat,mengharapkankehadirannyaBapak/Ibupada: Haridantanggal :Kamis,8Maret2012

Waktu :Pukul09.00–selesai Tempat :AulaSDMerdeka

Agenda :PersiapanUjianNasionalsiswaKelasVISDMerdeka

Demikianundanganinidisampaikanatasperhatiannyadisampaikanterimakasih.

Wassalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh

KepalaSekolah

Raden Jayadi, S.Pd

Perbaikankalimatpembukaundangandiatasyangefektifadalah…. A. Denganhormat,mengharapkehadiranBapak/Ibupada:

B. Denganhormat,mengharapkankehadirannyaBapak/Ibupada: C. Denganhormat,mengharaphadirnyaBapak/Ibupada:

D. Denganhormat,diharapkankehadirannyaBapak/Ibupada:


(8)

39. Cermatisuratberikut!

Assalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh.

Hallo Vi ( . . . ) bagaimana kabarmu ( . . . ). Aku di sini dalam keadaan sehat

wal’afiat. Mudah-mudahan liburan nanti aku dan keluarga dapat berkunjung ke

tempatmu.Udahduluya,janganlupadibalas!

Wassalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh.

Sahabatmu

Hadijah

Tandabacayangtepatuntukmelengkapikalimatsuratdiatasadalah….

A. Titik(.)dankoma(,) C. koma(,)danseru(!) B. Petik()dantitikdua(:) D. koma(,)danTanya(?)

40. PENGUMUMAN

DiumumkankepadaseluruhsiswayangmengikutilombaMenulisCeritaPendek(Cerpen)dalamrangka memperingatiHariPendidikanNasional... padahariSabtu,3Maret2012.

Kalimatdengankatadepanyangtepatuntukmelengkapipengumumandiatasadalah…. A. diharapkankumpuldiAula C. diharapkandikumpulkandiAula B. diharapkankumpuldiaula D. diharapkandikumpuldiaula 41. Perhatikancuplikandialogberikut!

Ismail :“Apasajamanfaatmenabungitu,Pak?”

PakGuru:“Banyaksekali!Untukmenumbuhkansemangathiduphemat,untukmelatihmenggunakanuang : denganbaik,menahankebutuhanyangkurangperlu.”

Ismail :“Dimanatempatmenabungyangamandanbaik,Pak?” PakGuru:“....”

Ismail :“Jadi,menabungyangpalingamandanbaikdibank,ya,Pak!” JawabanPakGuruyangtepatuntukmelengkapidialogdiatasadalah…. A. TempatMenabungyangpalingamandanbaikadalahdibank,Nak! B. Menabungdibankitusangatamandanbaik,Nak!

C. Selaindibank,tempatmenabungyangbaikadalahdikoperasisekolah,Nak! D. Menabunglahdibank,karenabunganyasangatbesar,Nak!

42. FormulirPendaftaranKegiatanEkstrakurikuler SDNegeri111Sukses

Namalengkap :... Tempatdantanggallahir :... Kelas :... Alamat :... EkstrakurikuleryangDiikuti :...

Dataisianyangtepatuntukmengisiformuliradalah…. A. (5)(2)(2)(1)(3)

B. (5)(3)(1)(2)(4) C. (5)(4)(3)(1)(2) D. (5)(2)(3)(1)(4)

DataIsian:

(1) JalanLestariNo.2Mataram (2) Mataram,31Desember1999 (3) 5

(4) Pramuka


(9)

45. Penulisanalamattujuansuratdisamping Perhatikanpidatoberikutuntukmenjawabsoalnomor43dan44!

Pujisyukurkitapanjatkankehadirattuhan yang maha kuasa.Pagiinikitadapatberkumpuldalamacara peringatanhariKartiniyangjatuhsetiaptanggal21April.RadenAjengKartinimerupakansalahseorang pejuangwanitayangsangatgigihdanmemilikisemangatjuangyangtinggiuntukkemajuanbangsa. ...

Demikiansambutaninisayasampaikan,atasperhatianteman-temansekaliansayaucapkanterimakasih.

43. Kalimatyangtepatuntukmelengkapipidatodiatasadalah….

A. PeringatanHariKartinihendaknyadilaksanakansetiapsaatkarenaperjuanganbeliausangatbermanfaat bagikemajuanbangsakita.

B. Mudah-mudahandenganperingatanHariKartinikitasemuadapatmeneladaniperjuanganRadenAjeng Kartinidalamkehidupankitasehari-hari.

C. RadenAjeng Kartiniadalahtokohnasionalyanghendaknyakitarayakanulangtahunnya.Terutama kepadateman-temanperempuan.

D. HariinihendaknyakitaperingatiHariKartinidenganpenuhkebahagiaan,karenadenganmemperingati lahirnyaIbuKartinikitasemuadapatmerasakankemerdekaandenganbahagia.

44. Ejaanyangtepatuntukmenggantikalimatbergarisbawahpadapidatodiatasadalah…. A. TuhanYangMahaKuasa C. tuhanyangMahaKuasa B. TuhanyangMahaKuasa D. TuhanYangmahaKuasa

DinasPendidikandanKebudayaanKotaJaya

SEKOLAHDASARNEGERI01MERDEKA

JalanMawarNo.3KotaJaya

Nomor :013/SD.01-M/VI/2012 Lampiran:

-Hal :LaporanHasilUNTahunPelajaran2011/2012

yangbenaradalah…

A. BapakKepalaDinasDikbudKotaMaju B. BapakKepaladinasDikbudkotaMaju C. BapakkepalaDinasDikbudKotamaju D. BapakKepaladinasDIKBUDkotaMaju

Yth. Bapakkepaladinasdikbudkotamaju

di– Tempat

Dengan hormat, bersama ini kami sampaikan Laporan Pelaksanaan Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2011/2012.DaftarnilaihasilUN(terlampir).

Demikian laporan ini kami sampaikan, atas perhatianBapakdisampaikanterimakasih.

KotaMaju,16Juni2012 KepalaSekolah

Drs.YusufMansur,MM NIP.9876543210

46. Perhatikancuplikanlaporanberikut!

LaporanLombaKebersihanKelas

PadahariSabtutanggal10Maret2012SDNSukaMakmurmengadakanlombakebersihankelas.Lombaitu diadakanmulaipukul07.00-10.00.Pesertalombaadalahkelassatusampaikelasenam.Semuakelas

membersihkankelasdanmenatakelasdenganrapi.

--- ---Perbaikankalimatlaporandiatasyangbenaradalah….

A. Lombatersebutdiadakanmulaipukul07.00-10.00. B. Lombaitudiadakannyamulaipukul07.00-10.00. C. Lombatersebutdilakukannyamulaipukul07.00-10.00. D. Lombakebersihandiadakanmulaipukul07.00-10.00.


(10)

UjiCobaUN

47. LAPORANPENGAMATAN

Haridantanggal :Senin,20Februari2012

Pengamat :RonySurya

LokasiPengamatan :RumahSakitUmumDaerahKotaMataram

HasilPengamatan :PenderitaDemamBerdarahDengue(DBD)diRSUDKotaMataramberjumlah :15orang.

Kalimatlaporanyangsesuaiberdasarkandatadiatasadalah….

A. Rony Surya pada hari Senin tanggal 20 Februari 2012 mengadakan pengamatan kepada penderita DemamBerdarahDengue(DBD)diRumahSakitUmumDaerahKotaMataram.

B. DiRumah Sakit UmumDaerah KotaMataramjumlahpenderitaDemam BerdarahDengue(DBD) berjumlah15orangyangmasukpadahariSenintanggal20Februari2012.

C. Pada hariSenin tanggal 20 Februari2012, Rony Surya mengadakan pengamatan jumlah penderita DemamBerdarahDengue(DBD) diRumahSakitUmumDaerahKotaMataram.

D. RumahSakitUmumDaerahKotaMatarammerawat15penderitaDemamBerdarahDengue(DBD) padahariSenintanggal20Februari2012menurutpengamatRonySurya.

48. Anakayamturunsepuluh MatisatutinggalSembilan ...

...

Kalimatyangtepatuntukmelengkapibagianisipantundiatasadalah….

A. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh C. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh Supayahidupmubahagia Supayakamutidakketinggalan

B. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh D. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh Supayakamutidaksengsara Supayaselamatduniaakhirat

49. Perhatikangambarberikut!

Paragrafyangsesuaiberdasarkangambardiatasadalah….

A. Siswa laki-laki bertugas merawat taman, sedangkan perempuan menyapu kelas. Begitulah kegiatan sehari-harisebagaipelajaryangmencintaikebersihansekolah.

B. Sekolahkuyangindahdanbersihsetiapharipenuhdengansampah,terkadangsayainginmembersihkan halamansekolahkutetapiteman-temanyangsibukmembersihkankelasnyamasing-masing.

C. Beberapa siswa tengah sibuk membersihkan sekolah. Ada yang menyapu kelas dan halaman, memberihkankacakelas,merawattaman,danmengangkatsampahmenggunakankeranjangsampah. D. Halaman sekolahku setiap pagi terlihat indah dan rapi. Semua itu dikarenakan semua siswa selalu

membersihkankelasmaupunhalamansekolah.Inilahsekolahkuyangbersihdanrapisetiaphari.

50. ... Jikakamusenangataupunsedihtentukamuakanberbagidengansahabatmu.Seorangsahabatyangbaik adalahorangyangmengertidanmaumenerimakitaapaadanya,sertamauberbagidalamsukamaupun duka.

Kalimatyangtepatuntukmelengkapiparagrafdiatasadalah…. A. Senangdansedihadalahsesuatuyangwajibkitajumpai.

B. Temanyangbaikadalahkenangandalamhidupkita,berbedadengansahabat. C. Sahabatadalahorangyangpalingdekatdengankita.

D. Kebahagiaandalamhidupmanusiaadalahmendapattemanyangistimewa.

Negeri2

4Ampen


(11)

KUNCIJAWABAN

1. D 2. C 3. B 4. A 5. C 6. D 7. B 8. A 9. D 10.A

11.B 12.C 13.D 14.B 15.D 16.B 17.A 18.D 19.A 20.D

21.B 22.D 23.B 24.C 25.D 26.B 27.C 28.A 29.C 30.B

31.A 32.D 33.A 34.C 35.B 36.A 37.C 38.A 39.D 40.A

41.A 42.D 43.B 44.A 45.D 46.A 47.C 48.C 49.B 50.C

Mudah-mudahanBermanfaat!!!

KUNJUNGI SELALU SITUS KAMI UNTUK MEMPEROLEH SOAL GRATIS LAINNYA


(1)

28. Perhatikancuplikandialogberikut!

Rudi :“Des,akudengarakanadalombabacapuisidisekolahkita,ya?” Desi :“Iya,bulandepan.”

Rudi :“Dalamrangkaapa?”

Desi :“LombaituuntukmemperingatiHariPendidikanNasional.”

Rudi :“Oh,barutahusaya.Terus... kalaumauikut,nantimendaftarkepadasiapa?” Desi :“KamubolehmendaftarkeBuRini,guruBahasaIndonesia,ataukepadaketuakelas

: masing-masing.”

Topikdialogdiatasadalah….

A. LombamemperingatiHariPendidikanNasional.

B. Lombabacapuisitingkatsekolahbulandepan.

C. PendaftaranlombadiguruBahasaIndonesia.

D. LombabacapuisipadahariPendidikanNasional.

Untukmenjawabsoalnomor29sampai31bacalahparagrafberikut!

Teknologi komputer sangat meringankan beban manusia dalam bekerja. Komputer dapat membantu manusia mengetik, menyimpan data, atau menganalisis data. Komputer tidak hanya membantu pekerjaan. Komputer dapat memberi hiburan bagi manusia. Saat bosan manusia bisa mendengarkan musik dan bermain game dari

komputer.Olehkarenaitu,manfaatkanteknologisebaikmungkindalamkehidupankita.

29. Ringkasanparagrafdiatasadalah….

A. Komputer merupakan teknologi mahal yang dapat digunakan untuk memudahkan pekerjaan dan sarana hiburan.

B. Komputer dapat membantu manusia dalam mengetik, menganalisis data, dan memudahkan mencari

tempattinggalseseorang.

C. Komputerdapatmeringankanpekerjaandanmemberihiburanbagimanusia.

D. Semua pekerjaan dapat berjalan cepat dengan computer. Karena computer merupakan teknologi yang

dapatmengalahkanotakmanusia.

30. Paragrafdiatasmengandungtema….

A. Teknologimemberihiburanbagimanusia.

B. Teknologimemberimanfaatbagimanusia.

C. Teknologimembantupekerjaanmanusia.

D. Teknologimemudahkanmenyimpandata.

31. Pesanyangterkandungpadaparagrafdiatasadalah….

A. Manfaatkanteknologikomputerdalamkehidupankita.

B. Hentikanpenggunaankomputerkarenadapatmembuatmalasbekerja.

C. Gunakankomputeruntukhiburandanmelepaskejenuhan.

D. Belilahkomputeruntukmembantubekerjadanmencarihiburan.

Perhatikanpuisiberikutuntukmenjawabsoalnomor32dan33

Rintangandancobaan

Silihbergantibagaiderasnyaair

Tapiakutakgentar

Demisecuiltunaskecil

Penentumasadepan

Itulahilmuyangbermanfaat

32. Parafraseyangsesuaidenganpuisidiatasadalah….

A. Menuntut ilmu memerlukan biaya yang tidak sedikit. Dengan kepandaian yang telah ku miliki, aku bisa

meraihmasadepan.

B. Aku harus bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu meskipun sangat sulit. Ilmu sangat menentukan

masadepanku.

C.Akuharusrajinbelajardalammenuntutilmuagarcita-citakutercapai.

D. Banyak rintangan dan cobaan dialami olehku dalam menuntut ilmu. Namun, aku tidak akan gentar


(2)

Kunjungi kami di www.hariankeguruan.blogspot.com Page 7

33. Maknakatasecuilpadabaitpuisidiatasadalah….

A. sedikit B. banyak

C. melimpah

D. besar

34. Petunjukmembuatagar-agar

a) Masukkantepungagar-agarkedalampanciberisiduagelasair.

b) Adukhinggamendidih.

c) Tambahkangulasecukupnya.

d) Rebusdiataskompordenganapiyangtidakterlalubesar.

e) Angkatpancidariataskompor.

f) Setelahdingin,potongagar-agaruntukdihidangkan.

g) Masukkankedalamcetakan.

Urutanyangtepatpenggunaanpompabandiatasadalah….

A. bcdafeg C. adgcfeb

B. acdbegf D. becafdg

35. (1)taksatupundilihatnyaburungmelintasdiatasnya

(2)sudahseharianpemburuitumengelilingihutan

(3)akhirnyadiapulangdengantangankosongkerumahnya

(4)sesekalidiadudukdibawahpohonnanrindangserayamelihatkeataspepohonan

Urutankalimatdiatasagarmenjadiparagrafyangpaduadalah….

A. (2)(1)(3)(4) C. (2)(3)(4)(1)

B. (2)(4)(1)(3) D. (2)(4)(3)(1)

36. Yeniakandibelikansepedabaru

Yenimendapatrangkingsatu

Penggabungankalimattunggaldiatasyangtepatadalah….

A. Yeniakandibelikansepedabarujikaiamendapatrangkingsatu

B. Yeniakandibelikansepedabarudaniamendapatrangkingsatu

C. Yeniakandibelikansepedabarunamuniamendapatrangkingsatu

D. Yeniakandibelikansepedabaruatauiamendapatrangkingsatu

37. Ditatidakpernahbelajar... diatidaknaikkelas.

Katayangtepatuntukmelengkapikalimatrumpangdiatasadalah….

A. dan B. atau C. sehingga D. sedangkan

38. Undangan

Mataram,5Maret2012

Yth. Bapak/Ibuorangtua

SiswaKelasVISDMerdeka

di

-Tempat

Assalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh

Denganhormat,mengharapkankehadirannyaBapak/Ibupada:

Haridantanggal :Kamis,8Maret2012

Waktu :Pukul09.00–selesai

Tempat :AulaSDMerdeka

Agenda :PersiapanUjianNasionalsiswaKelasVISDMerdeka

Demikianundanganinidisampaikanatasperhatiannyadisampaikanterimakasih.

Wassalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh

KepalaSekolah

Raden Jayadi, S.Pd

Perbaikankalimatpembukaundangandiatasyangefektifadalah….

A. Denganhormat,mengharapkehadiranBapak/Ibupada:

B. Denganhormat,mengharapkankehadirannyaBapak/Ibupada:

C. Denganhormat,mengharaphadirnyaBapak/Ibupada:

D. Denganhormat,diharapkankehadirannyaBapak/Ibupada:


(3)

39. Cermatisuratberikut!

Assalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh.

Hallo Vi ( . . . ) bagaimana kabarmu ( . . . ). Aku di sini dalam keadaan sehat wal’afiat. Mudah-mudahan liburan nanti aku dan keluarga dapat berkunjung ke

tempatmu.Udahduluya,janganlupadibalas!

Wassalamu’alaikumWarahmatullahiWabarakatuh.

Sahabatmu Hadijah

Tandabacayangtepatuntukmelengkapikalimatsuratdiatasadalah….

A. Titik(.)dankoma(,) C. koma(,)danseru(!)

B. Petik()dantitikdua(:) D. koma(,)danTanya(?)

40. PENGUMUMAN

DiumumkankepadaseluruhsiswayangmengikutilombaMenulisCeritaPendek(Cerpen)dalamrangka

memperingatiHariPendidikanNasional... padahariSabtu,3Maret2012.

Kalimatdengankatadepanyangtepatuntukmelengkapipengumumandiatasadalah….

A. diharapkankumpuldiAula C. diharapkandikumpulkandiAula

B. diharapkankumpuldiaula D. diharapkandikumpuldiaula

41. Perhatikancuplikandialogberikut!

Ismail :“Apasajamanfaatmenabungitu,Pak?”

PakGuru:“Banyaksekali!Untukmenumbuhkansemangathiduphemat,untukmelatihmenggunakanuang

: denganbaik,menahankebutuhanyangkurangperlu.”

Ismail :“Dimanatempatmenabungyangamandanbaik,Pak?”

PakGuru:“....”

Ismail :“Jadi,menabungyangpalingamandanbaikdibank,ya,Pak!”

JawabanPakGuruyangtepatuntukmelengkapidialogdiatasadalah….

A. TempatMenabungyangpalingamandanbaikadalahdibank,Nak!

B. Menabungdibankitusangatamandanbaik,Nak!

C. Selaindibank,tempatmenabungyangbaikadalahdikoperasisekolah,Nak!

D. Menabunglahdibank,karenabunganyasangatbesar,Nak!

42. FormulirPendaftaranKegiatanEkstrakurikuler

SDNegeri111Sukses

Namalengkap :... Tempatdantanggallahir :... Kelas :... Alamat :... EkstrakurikuleryangDiikuti :...

Dataisianyangtepatuntukmengisiformuliradalah….

A. (5)(2)(2)(1)(3) B. (5)(3)(1)(2)(4) C. (5)(4)(3)(1)(2) D. (5)(2)(3)(1)(4)

DataIsian:

(1) JalanLestariNo.2Mataram

(2) Mataram,31Desember1999

(3) 5

(4) Pramuka


(4)

Kunjungi kami di www.hariankeguruan.blogspot.com Page 9

45. Penulisanalamattujuansuratdisamping

Perhatikanpidatoberikutuntukmenjawabsoalnomor43dan44!

Pujisyukurkitapanjatkankehadirattuhan yang maha kuasa.Pagiinikitadapatberkumpuldalamacara

peringatanhariKartiniyangjatuhsetiaptanggal21April.RadenAjengKartinimerupakansalahseorang

pejuangwanitayangsangatgigihdanmemilikisemangatjuangyangtinggiuntukkemajuanbangsa.

...

Demikiansambutaninisayasampaikan,atasperhatianteman-temansekaliansayaucapkanterimakasih.

43. Kalimatyangtepatuntukmelengkapipidatodiatasadalah….

A. PeringatanHariKartinihendaknyadilaksanakansetiapsaatkarenaperjuanganbeliausangatbermanfaat

bagikemajuanbangsakita.

B. Mudah-mudahandenganperingatanHariKartinikitasemuadapatmeneladaniperjuanganRadenAjeng

Kartinidalamkehidupankitasehari-hari.

C. RadenAjeng Kartiniadalahtokohnasionalyanghendaknyakitarayakanulangtahunnya.Terutama

kepadateman-temanperempuan.

D. HariinihendaknyakitaperingatiHariKartinidenganpenuhkebahagiaan,karenadenganmemperingati

lahirnyaIbuKartinikitasemuadapatmerasakankemerdekaandenganbahagia.

44. Ejaanyangtepatuntukmenggantikalimatbergarisbawahpadapidatodiatasadalah….

A. TuhanYangMahaKuasa C. tuhanyangMahaKuasa

B. TuhanyangMahaKuasa D. TuhanYangmahaKuasa

DinasPendidikandanKebudayaanKotaJaya

SEKOLAHDASARNEGERI01MERDEKA

JalanMawarNo.3KotaJaya

Nomor :013/SD.01-M/VI/2012

Lampiran:

-Hal :LaporanHasilUNTahunPelajaran2011/2012

yangbenaradalah…

A. BapakKepalaDinasDikbudKotaMaju

B. BapakKepaladinasDikbudkotaMaju

C. BapakkepalaDinasDikbudKotamaju

D. BapakKepaladinasDIKBUDkotaMaju

Yth. Bapakkepaladinasdikbudkotamaju di–

Tempat

Dengan hormat, bersama ini kami sampaikan

Laporan Pelaksanaan Ujian Nasional Tahun Pelajaran

2011/2012.DaftarnilaihasilUN(terlampir).

Demikian laporan ini kami sampaikan, atas

perhatianBapakdisampaikanterimakasih.

KotaMaju,16Juni2012

KepalaSekolah

Drs.YusufMansur,MM

NIP.9876543210

46. Perhatikancuplikanlaporanberikut!

LaporanLombaKebersihanKelas

PadahariSabtutanggal10Maret2012SDNSukaMakmurmengadakanlombakebersihankelas.Lombaitu

diadakanmulaipukul07.00-10.00.Pesertalombaadalahkelassatusampaikelasenam.Semuakelas

membersihkankelasdanmenatakelasdenganrapi.

---

---Perbaikankalimatlaporandiatasyangbenaradalah….

A. Lombatersebutdiadakanmulaipukul07.00-10.00.

B. Lombaitudiadakannyamulaipukul07.00-10.00.

C. Lombatersebutdilakukannyamulaipukul07.00-10.00.

D. Lombakebersihandiadakanmulaipukul07.00-10.00.


(5)

47. LAPORANPENGAMATAN

Haridantanggal :Senin,20Februari2012

Pengamat :RonySurya

LokasiPengamatan :RumahSakitUmumDaerahKotaMataram

HasilPengamatan :PenderitaDemamBerdarahDengue(DBD)diRSUDKotaMataramberjumlah

:15orang.

Kalimatlaporanyangsesuaiberdasarkandatadiatasadalah….

A. Rony Surya pada hari Senin tanggal 20 Februari 2012 mengadakan pengamatan kepada penderita

DemamBerdarahDengue(DBD)diRumahSakitUmumDaerahKotaMataram.

B. DiRumah Sakit UmumDaerah KotaMataramjumlahpenderitaDemam BerdarahDengue(DBD)

berjumlah15orangyangmasukpadahariSenintanggal20Februari2012.

C. Pada hariSenin tanggal 20 Februari2012, Rony Surya mengadakan pengamatan jumlah penderita

DemamBerdarahDengue(DBD) diRumahSakitUmumDaerahKotaMataram.

D. RumahSakitUmumDaerahKotaMatarammerawat15penderitaDemamBerdarahDengue(DBD)

padahariSenintanggal20Februari2012menurutpengamatRonySurya.

48. Anakayamturunsepuluh

MatisatutinggalSembilan

... ...

Kalimatyangtepatuntukmelengkapibagianisipantundiatasadalah….

A. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh C. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh

Supayahidupmubahagia Supayakamutidakketinggalan

B. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh D. Tuntutlahilmudengansungguh-sungguh

Supayakamutidaksengsara Supayaselamatduniaakhirat

49. Perhatikangambarberikut!

Paragrafyangsesuaiberdasarkangambardiatasadalah….

A. Siswa laki-laki bertugas merawat taman, sedangkan perempuan menyapu kelas. Begitulah kegiatan

sehari-harisebagaipelajaryangmencintaikebersihansekolah.

B. Sekolahkuyangindahdanbersihsetiapharipenuhdengansampah,terkadangsayainginmembersihkan

halamansekolahkutetapiteman-temanyangsibukmembersihkankelasnyamasing-masing.

C. Beberapa siswa tengah sibuk membersihkan sekolah. Ada yang menyapu kelas dan halaman,

memberihkankacakelas,merawattaman,danmengangkatsampahmenggunakankeranjangsampah.

D. Halaman sekolahku setiap pagi terlihat indah dan rapi. Semua itu dikarenakan semua siswa selalu

membersihkankelasmaupunhalamansekolah.Inilahsekolahkuyangbersihdanrapisetiaphari.

50. ... Jikakamusenangataupunsedihtentukamuakanberbagidengansahabatmu.Seorangsahabatyangbaik

adalahorangyangmengertidanmaumenerimakitaapaadanya,sertamauberbagidalamsukamaupun

duka.

Kalimatyangtepatuntukmelengkapiparagrafdiatasadalah….

A. Senangdansedihadalahsesuatuyangwajibkitajumpai.

B. Temanyangbaikadalahkenangandalamhidupkita,berbedadengansahabat.

C. Sahabatadalahorangyangpalingdekatdengankita.

D. Kebahagiaandalamhidupmanusiaadalahmendapattemanyangistimewa.

Negeri2 4Ampen an)


(6)

Kunjungi kami di www.hariankeguruan.blogspot.com Page 11 KUNCIJAWABAN

1. D 2. C 3. B 4. A 5. C 6. D 7. B 8. A 9. D

10.A

11.B 12.C 13.D 14.B 15.D 16.B 17.A 18.D 19.A 20.D

21.B 22.D 23.B 24.C 25.D 26.B 27.C 28.A 29.C 30.B

31.A 32.D 33.A 34.C 35.B 36.A 37.C 38.A 39.D 40.A

41.A 42.D 43.B 44.A 45.D 46.A 47.C 48.C 49.B 50.C

Mudah-mudahanBermanfaat!!!

KUNJUNGI SELALU SITUS KAMI UNTUK MEMPEROLEH SOAL GRATIS LAINNYA