LPSE Kabupaten Manggarai Barat Pengumuman lelang.3

PEMERINTAH KABUPATEN MANGGARAI BARAT
KANTOR SATUAN POLISI PAMONG PRAJA
PANITIA PENGADAAN PAKAIAN DINAS LAPANGAN (PDL)
BESERTA PERLENGKAPANNYA DAN PAKAIAN OLAHRAGA
POLISI PAMONG PRAJA
KABUPATEN MANGGARAI BARAT
TAHUN ANGGARAN 2012

Jalan Frans Sales Lega Nomor : 1 Telp (0385) 42073

LABUAN BAJO – FLORES - NTT

PENGUMUMAN PELELANGAN SEDERHANA PASCA KUALIFIKASI
Nomor : 3 /PAN.PPDLPPP/IV/2012
Tanggal : 23 April 2012

Kantor Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Manggarai Barat TA. 2012 sesuai DPA Tahun 2012 Nomor :
900.910/PPKAD/24/I Tanggal 18 Januari 2012dan sesuai Surat Keputusan Kepala Kantor Satuan polisi Pamong
Praja No. 331.1/11/Pol.PP/I/2012 Tanggal 30 Januari 2012 tentang Penunjukan Panitia Pengadaan Pakaian Dinas
Lapangan beserta Perlengkapannya dan Pakaian Olahraga, dengan metode : Pasca Kualifikasi maka dengan ini
diumumkan hal-hal sebagai berikut :

No.
1
1.

I.

Nama Paket

Sumber
Dana
2
3
Pengadaan
Pakaian APBD
Dinas Lapangan (PDL)
beserta Perlengkapannya
dan Pakaian Olahraga

Total HPS
4

101.685.000

Bidang

Kualifikasi

5
Pengadaan
Barang/Jasa

Keterangan

6
Kecil / Menengah
/ Koperasi

PERSYARATAN PESERTA
1. Terbuka untuk penyedia Barang/Jasa yang memenuhi persyaratan sesuai dengan izin usaha, kualifikasi
dan berbadan hukum.
2. Penyedia Barang/Jasa melakukan pendaftaran dan pengambilan dokumen pelelangan secara langsung

pada Panitia .
3. Tempat Pendaftaran dan alamat Kantor Pol PP Kabupaten Manggarai Barat Jl. Frans Sales Lega No. 1
Labuan Bajo.
4. Tempat Pelaksanaan Pengadaan : Ruang Rapat Kantor Pol PP Kabupaten Manggarai Barat
5. Jadwal Pelaksanaan :
No.

Hari / Tanggal

Waktu / Jam

Keterangan

1.

Senin / 23 April 2012

09.00 s/d 12.00

Kecuali hari terakhir sampai


2.

Selasa / 24 April 2012

08.00 s/d 12.00

dengan jam 11.30

3.

Rabu / 25 April 2012

08.00 s/d 11.30

6. Penyedia Barang/Jasa yang berminat dapat mendaftarkan diri ke alamat tersebut di atas dan bagi
Penyedia Barang/Jasa yang diwakili wajib membawa Surat Tugas dari Direktur Utama/Pimpinan
Perusahaan/Kepala Cabang, dan Kartu Pengenal.
7. Peserta yang mengikuti Penjelasan harus menunjukan identitas dan Surat Tugas dari Pimpinan
Perusahaan khusus bagi Peserta yang diwakili.


8. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan.
9. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftarkan dan mengambil Dokumen
Pelelangan

Demikian pengumuman ini dibuat untuk diketahui oleh para penyedia barang/jasa dan masyarakat pada umumnya.

Panitia Pengadaan Pakaian Dinas Lapangan (PDL)
Beserta Perlengkapannya dan Pakaian Olahraga,

Sekretaris

Ketua,
TTD

Rikardus Montinni, S.Ip
NIP. 19841119 200501 1 001

Gabriel Olak
NIP. 19581007 198303 1 015