Berita Acara Aanwijzing Pengadaan Alat Lab. Balai POM di Kendari

PANITI A PENGADAAN ALAT LABORATORIUM
BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI KENDARI
TAHUN ANGGARAN 2012

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING)
PENGADAAN ALAT LABORATORIUM
BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI KENDARI
TAHUN ANGGARAN 2012
Nomor : PR.01.04.106.05.12.761
Pada hari ini, Rabu tanggal Enam Belas bulan Mei tahun dua r ibu dua belas, kami Panitia
Pengadaan Alat Labor ator ium Balai POM di Kendar i Tahun Anggar an 2012 ber sama Tim
Teknis yang dibentuk ber dasarkan Sur at Keputusan Kepala Balai POM di Kendar i Nomor
PR.01.04.106.04.12.555a tanggal 4 April 2012, telah melaksanakan acar a aanw ijzing
(penjelasan peker jaan) pengadaan Alat Laboat or ium Balai POM di Kendar i secar a elektr onik
melalui w ebsite http:/ / lpse.pom.go.id sebagai ber ikut:

Nama Paket Peker jaan

: Pengadaan Alat Laboratorium Balai POM di Kendar i

Lokasi


: Balai POM di Kendari

Waktu

: 09.00 – 14.00 WIB

Dengan hasil :





Rincian per tanyaan peser ta dan jaw aban panitia ter lampir .
Ber ita acar a aanwijzing dan pr oses tanya jaw ab yang ber langsung selama aanw ijzing
mer upakan satu kesatuan dengan dokumen Pengadaan Alat Laborator ium Balai POM di
Kendari dan dokumen-dokumen lain yang telah diupload oleh panitia pada tahapan
sebelumnya.

Demikian ber ita acar a penjelasan peker jaan Pengadaan Alat Labor ator ium Balai POM di

Kendar i ini dibuat dengan sebenar nya untuk diper gunakan sebagaimana mestinya.

Panitia Pengadaan Alat Labor atorium
Balai POM di Kendari TA 2012

PANITI A PENGADAAN ALAT LABORATORIUM
BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI KENDARI
TAHUN ANGGARAN 2012

LAMPIRAN BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (AANWIJZING)
PENGADAAN ALAT LABORATORIUM BALAI POM DI KENDARI
TAHUN ANGGARAN 2012

Per tanyaan peser t a dan jaw aban panitia selama acar a pember ian penjelasan (aanw ijzing).
Per tanyaan Terhadap Dokumen Lelang
Nama Paket : Pengadaan Alat Laborator ium Balai POM di Kendar i
Sisa Waktu : 0 har i / 0 jam / 0 menit

Per tanyaan Peser ta
Dokumen


Bab

Bab II

Uraian

Pengirim

Pada pengumuman lelang pada No.3 tertulis 6946191
pelaksanaan pengadaan dilaksanakan secara elektronik 16 May 2012 09:50
untuk itu kami ingin tanyakan apakah pada pelelangan
ini diberlakukan Perka LKPP No.1 Tahun 2011 dan
UUD ITE No.11 Tahun 2008 karena pada Perka LKPP
sudah diatur tentang tata cara tender elektronik maaf
bapak ini kami tanyakan karena ada sebahagian
panitia/ULP yang melaksanakan lelang elektronik
masih meragukan kelulusan sertifikasi pengadaan
barang/jasa yang dimiliki seperti pengalaman kami
mengikuti lelang di tempat lain perusahaan kami

digugurkan karena tidak melampirkan Fakta Integritas
dan penawaran tidak ditanda tangani padahal aturan ini
sudah diatur dalam perka LKPP dan UUD ITE
Semoga panitia/ULP yang melaksanakan lelang hari ini 6946191
betul-betul konsisten menjawab pertanyaan yang kami 16 May 2012 09:51
ajukan sesuai aturan yang berlaku dan mempunyai
dasar tidak asal-asalan menjawab pertanyaan karena
pertanyaan yang di ajukan kami ingin jawaban yang
pasti agar dokumen penawaran kami tidak ada yang
kurang pada aat evaluasi

Bab.
III.IKP.

Bagian C15. a5. a s/d d dan 28.11.b2a Mohon 6946191
ditiadakan karena tidak sesuai Perka No.1 Tahun 2011 16 May 2012 09:55
pada lampiran bagian V.2.d4-5 yang tertulis surat
penawaran dan/atau surat lain bagian dari dokumen
penawaran dalam proses pengadaan barang/jasa
pemerintah secara elektronk tidak memerlukan tanda

tangan basah dan stempel …………... Dst.

Bab V LDK Bagian B. 2-3 dan Bab VIII A 2 s/d 3 Kontradiktif 6946191
dengan Perka LKPP No. Tahun 2011 lampiran V. 2. C6 16 May 2012 09:58

PANITI A PENGADAAN ALAT LABORATORIUM
BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI KENDARI
TAHUN ANGGARAN 2012

yaitu dengan mengirim data kualifikasi secara
elektronik,
penyedia
barang/jasa
menyetujuan
pernyataan sebagai berikut (sesuai Bab V LDK B2-3)
dikarenakan ini lelang LPSE.. kami mohon agar brosur 7024191
tidak perlu di kirim.. kami takut tidak sampai kepanitia 16 May 2012 09:59
atau jatuh ketangan yg tidak berwenang.. bila dikirim
akan memakai biaya karena kami berada jauh dari
kendari.. mohon kebijakannya

apakah tidak sebaiknya jaminan penawaran bisa 7024191
diperlihatkan aslinya ketika klarifikasi dokumen saja.. 16 May 2012 10:00
apakah SPT 2010 boleh dipakai.. karena tidak ada 7024191
kejelasan tentang SPT tahun berapa dan bulan apa saja 16 May 2012 10:03
untuk dokumen pajak
Jaminan Purnajual serta Asuransi yang terdapat di BAB 7024191
VI.. apakah pihak penyedia atau pihak agen yang 16 May 2012 10:04
membuat surat pernyataan atas point tersebut
c. Penyiapan
Dokumen
Penawaran
dan
Kualifikas

21. Jaminan Penawaran. Didalam DL tidak 6911191
Menjelaskan ...berapa besar Nilainya dan berapa lama 16 May 2012 10:09
masa berlakunya..serta ditujukan kemana..??? Surat
Penawaran ditujukan Kemana..??? dan Jangka Waktu
Berapa lama mohon pejelasannya....
mohon waktu pemasukan penawaran diperpanjang.. 7024191

karena banyak agen yang libur panjang (17, 18, 19, 20) 16 May 2012 10:17
serta waktu pemasukan dimaksimalkan (23.59)..
mohon agar berita acara penjelasan serta addendum 7024191
dapat dikeluarkan hari ini juga untuk mempercepat 16 May 2012 10:49
proses kerja kami.. terima kasih

Bab III. IKP Bagian c15 b.Jaminan penawaran asli dikirim melalui 6946191
pos/jasa pengiriman ke alamat sesuai LDP Kontradiktif 16 May 2012 10:50
dengan Perka LKPP No. Tahun 2011 lampiran VI. 3.
sangat jelas ditulis bahwa Dalam hal penyedia
barang/jasa hanya mengirimkan softcopy jaminan
penawaran dan tidak mengirinkan jaminan penawaran
asli sebagaimana dimaksud huruf b, penyedia
barang/jasa tersebut tidak dapat digugurkan dalam
tahap evaluasi administrasi jika hasil konfirmasi kepada
penerbit jaminan menyatakan bahwa jaminan tersebut
dapat dicairkan
Yth Panitia pertanyaan No.ID 7024191 masalah brosur 6946191
belum dijawab saya setuju kalau brosur asli tidak 16 May 2012 10:58
dikirim karena sudah discan dan diupload bersamaan dg

dokumen penawaran

PANITI A PENGADAAN ALAT LABORATORIUM
BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI KENDARI
TAHUN ANGGARAN 2012

Penjelasan Panitia Pengadaan dan Tim Teknis
Dokumen

Bab

Uraian

Pengirim

Assalamu Alaikum dan Selamat Pagi Selamat 2012 - PELELANGAN
Datang Di Acara Penjelasan Pengadaan Alat UMUM kendari
Laboratorium Balai POM di Kendari Tahun 16 May 2012 09:15
Anggaran 2012 Acara Penjelasan ini akan
berlangsung selama 5 jam dimulai pukul 09.00

WIB dan akan berakhir pukul 14.00 WIB. Apabila
ada hal-hal yang belum jelas dalam dokumen
pengadaan dapat ditanyakan pada acara penjelasan
ini,
III

C15 a. 5a s/d d. Tidak perlu melampirkan tanda 2012 - PELELANGAN
tangan basah dan stempel sesuai PERKA LKPP UMUM kendari
No 1 Tahun 2011, tetapi mencantumkan nama. 16 May 2012 10:15
Jadi pada BAB III C 15 a 5, kata " tanda tangan "
diganti dengan "mencantumkan nama". Untuk
BAB III. C15a 5a s/d d, tdk ada perubahan.
6946191 28.11.b2a.. Tidak ada perubahan 2012 - PELELANGAN
dokumen.. Tanda tangan diganti dengan UMUM kendari
mencantumkan nama direktur atau yang 16 May 2012 10:29
berwenang.

V LDK

6946191 B.2 dan 3. Sesuai dengan PERKA LKPP 2012 - PELELANGAN

No. 1 Tahun 2011, poin B2 dan B3 ditiadakan
UMUM kendari
16 May 2012 10:41

VIII Tata 6946191 A2. Tidak ada perubahan A3. Ditiadakan 2012 - PELELANGAN
sesuai PERKA LKPP
Car a
UMUM kendari
16 May 2012 10:45
Evaluasi

6946191
Pakta
Integritas
Tidak
Perlu 2012 - PELELANGAN
ditandatangani, karena dengan mengisi aplikasi UMUM kendari
SPSE, telah dianggap setuju dan menandatangani 16 May 2012 10:47
Pakta Integritas
7024191 Jaminan Penawaran yang diupload, 2012 - PELELANGAN

cukup hasil scan (pemindaian), dan untuk aslinya UMUM kendari
dapat diperlihatkan saat pembuktian kualifikasi
16 May 2012 10:49
V LDK

7024191 Poin B.4. SPT tahunan 2011 Laporan 2012 - PELELANGAN
Bulanan PPh pasal 21, PPh pasal 23 (jika ada UMUM kendari
transaksi), PPh pasal 25/29 dan PPN (bagi 16 May 2012 10:54
pengusaha kena pajak) 3 bulan terakhir yaitu
Januari 2012, Februari 2012 dan Maret 2012.
7024191 Jaminan Purna Jual dibuat oleh 2012 - PELELANGAN
Distributor atau Agen Tunggal penyedia Alat
UMUM kendari
16 May 2012 11:03

PANITI A PENGADAAN ALAT LABORATORIUM
BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI KENDARI
TAHUN ANGGARAN 2012

6911191 Unutk besaran dan masa berlaku jaminan 2012 - PELELANGAN
penawaran dapat dilihat pada dokumen pengadaan UMUM kendari
BAB IV LEMBAR DATA PEMILIHAN huruf I 16 May 2012 11:12
poin 1 dan 2
6911191 Jaminan Penawaran ditujukan kepada 2012 - PELELANGAN
Panitia Pengadaan Alat Laboratorium Balai POM UMUM kendari
di Kendari Tahun Anggaran 2012
16 May 2012 11:29
6946191 & 7024191 Brosur yang diminta cukup 2012 - PELELANGAN
discan sesuai dengan aslinya dan diupload UMUM kendari
bersamaan dokumen penawaran, untuk brosur asli 16 May 2012 11:45
diperlihatkan pada saat klarifikasi dan pembuktian
kualifikasi.
7024191 Berita Acara Penjelasan akan diupload 2012 - PELELANGAN
hari Rabu, 16 Mei 2012 paling lambat jam 23.59 UMUM kendari
WIB
16 May 2012 11:54
7024191 Batas waktu pemasukkan dokumen, 25 2012 - PELELANGAN
Mei 2012 pukul 16.00 WIB,
UMUM kendari
16 May 2012 12:05
7024191 Pada BAB VI tidak ada asuransi.. 2012 - PELELANGAN
Tolong diperjelas pertanyaannya yang dimaksud UMUM kendari
asuransi.
16 May 2012 12:15
Demikian
Acara
Penjelasan
Pekerjaan 2012 - PELELANGAN
(Aanwijzing) hari ini. Atas perhatian dan UMUM kendari
partisipasinya kami ucapkan terima kasih. Panitia 16 May 2012 14:02
Peengadaan Alat Laboratorium Balai POM di
Kendari TA 2012
Peser t a (penyedia bar ang/ jasa)
Panitia/ Pokja ULP
PPK
Catatan
:
Panitia/ Pokja ULP masih bisa member ikan penjelasan selama 1 jam setelah masa Aanw ijzing
ber akhir
Untuk menjaw ab pertanyaan cukup dengan menyebutkan ID Peser ta
22 Mar et 2012 15:57
© 2006-2012 Lembaga Kebijakan Pengadaan Bar ang/ Jasa Pemer intah (LKPP)