Pengumuman Pilsung 2016

PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR
BADAN LAYANAN PENGADAAN BARANG DAN JASA
KELOMPOK KERJA PENGADAAN BARANG, PEKERJAAN
KONSTRUKSI DAN JASA KONSULTANSI
Jalan Siliwangi Gang Lika No. 315 Gudang Aspal, email.blpcianjur@gmail.com

PENGUMUMAN PEMILIHAN LANGSUNG DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor: 602.1/Peng-1/POKJA-BM/2016
Kelompok Kerja Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi dan Jasa Konsultansi Dinas
PU Bina Marga Kabupaten Cianjur dengan ini mengundang calon penyedia
barang/jasa untuk mengikuti pengadaan barang/jasa melalui pemilihan langsung
untuk paket pekerjaan konstruksi sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan
NO
PAKET

NAMA PAKET

LINGKUP PEKERJAAN

NILAI HPS

(Rp.)

SUMBER
DANA

2.798.754.200,00

DAK IPD

2.998.848.600,00

DAK IPD

2.498.926.100,00

DAK IPD

PM. 1

Pemeliharaan Periodik Jalan

Cugenang - Salahuni

PM. 2

Pemeliharaan Periodik Jalan
Warungkondang - Tegallega

Pekerjaan Hotmix,
Pasangan batu dan
Beton
Pekerjaan Hotmix dan
Beton

PM. 3

Pemeliharaan Periodik Jalan
Rancagoong - Rasamala

Pekerjaan Hotmix dan
Beton


PM. 4

Pemeliharaan Periodik Jalan
Pekerjaan Hotmix
Sukanagara - Sp. Leuwimanggu

3.828.993.300,00

DAK IPD

PM. 5

Pemeliharaan Periodik Jalan Sp.
Leuwimanggu - Leuwimanggu

Pekerjaan Hotmix

3.498.938.300,00


DAK IPD

PM. 6

Pemeliharaan Periodik Jalan
Sukasari - Kadupandak

Pekerjaan Hotmix

998.991.400,00

DAK IPD

PM. 7

Pemeliharaan Periodik Jalan
Munjul - Soreang

Pekerjaan Hotmix dan
Bronjong


1.498.883.100,00

DAK IPD

PM. 8

Pemeliharaan Periodik Jalan
Gelarmaju - Sukataris

Pekerjaan Hotmix

2.198.490.800,00

DAK IPD

PM. 9

Pemeliharaan Periodik Jalan
Cipanas - Joglo


Pekerjaan Hotmix

998.823.100,00

DAK IPD

PM. 10 Pemeliharaan Periodik Jalan
Paragajen - Jeprah

Pekerjaan Hotmix

998.976.000,00

DBH
Prov PR

PM. 11 Pemeliharaan Periodik Jalan
Rumah Sakit


Pekerjaan Hotmix dan
Beton

498.479.300,00

DAU

Pekerjaan Hotmix dan
Beton

999.986.900,00

DAK

Pekerjaan Beton dan
LPA Kelas B

499.994.000,00

DAK


Pekerjaan Beton dan
LPA Kelas B

499.991.800,00

DAK

JD. 1

JD. 2
JD. 3

Penanganan Jalan Kp. Paldua Situs Gunung Padang Desa
Karyamukti Kecamatan
Campaka
Penanganan Jalan Agro Techno
Park Desa Mekarlaksana
Kecamatan Cikadu
Penanganan Jalan Desa

Bungbangsari Kecamatan
Takokak

NO
PAKET

KEGIATAN

NAMA PAKET

NILAI HPS
(Rp.)

SUMBER
DANA

JD. 4

Penanganan Jalan Desa Cisujen
Kecamatan Takokak


Pekerjaan Beton dan
LPA Kelas B

499.995.100,00

DAK

JD. 5

Penanganan Jalan Kp.
Cikancana - Cikendi
Kecamatan Sukaresmi
Penanganan Jalan Ciwalen Puncaksimun Desa Ciwalen
Kecamatan Sukaresmi

Pekerjaan Beton dan
LPA Kelas B

499.999.500,00


DAK

Pekerjaan Telford

499.992.900,00

DAK

JD. 6

2. Persyaratan Peserta
Untuk peserta terlebih dahulu melakukan registrasi pada Layanan Pengadaan
Secara Elektronik (LPSE), serta memenuhi persyaratan:
a. Kualifikasi Calon Penyedia
 Memiliki Izin Usaha Jasa Kontruksi (IUJK) pelaksana jasa konstruksi
bidang pekerjaan sipil yang masih berlaku.
 memiliki Sertifikat Badan Usaha (SBU telah dikonversi) dengan Kualifikasi
dan Sub Kualifikasi sesuai dengan kemampuan melaksanakan paket
pekerjaan.
 Memenuhi persyaratkan kualifikasi perusahaan lainnya sesuai dengan
perundang undangan yang berlaku.
b. Klasifikasi Calon Penyedia
 Untuk Usaha Kecil memiliki persyaratan Klasifikasi untuk Bangunan Sipil
 Untuk Usaha Non Kecil memiliki persyaratan Klasifikasi Bangunan Sipil

Sub Klasifikasi Jasa Pelaksana Konstruksi Jalan Raya (Kecuali Jalan Layang),
Jalan, Rel Kereta Api, dan Landas Pacu Bandara Kode (SI003) bagi yang
mengikuti paket pekerjaan jalan.
c. Persyaratan lebih rinci lihat pada website LPSE: http://lpse.cianjurkab.go.id
3. Pelaksanaan Pengadaan
Pengadaan barang/jasa dilaksanakan secara elektronik, dengan mengakses
aplikasi Sistem Pengadaan Secara Elektronik (aplikasi SPSE) pada alamat website
LPSE: http://lpse.cianjurkab.go.id
4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
Jadwal dapat dilihat pada website LPSE seperti tersebut di atas.
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Cianjur, 12 Januari 2016
Ttd
Kelompok Kerja Pengadaan
Barang, Pekerjaan Konstruksi dan
Jasa Konsultansi