PENGARUH LITERASI KEUANGAN, TINGKAT PENDIDIKAN DAN TINGKAT PENDAPATAN TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA DI KABUPATEN BANGKALAN

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, TINGKAT PENDIDIKAN DAN TINGKAT PENDAPATAN TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA DI KABUPATEN BANGKALAN S K R I P S I

  Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Program Studi Manajemen Oleh :

MOTTO

  

“ Keyakinan berbanding lurus dengan

kemampuan dan semangat.

  

Teruslah yakin dan semangat meraih

kesuksesan “

  

PERSEMBAHAN

  Saya persembahkan skripsi ini untuk semua pihak yang telah mendukung dan membantu melewati segala kebahagiaan dan kesulitan, susah maupun senang selama menempuh perjalanan hidup sehingga saya sampai saat ini : 1.

  Allah SWT yang telah memberikan hidayah, dan pertolongan.

  2. Kedua orang tua saya (Mas Herly Susanto, S.H dan Rita Sa’adah, S.H) dan adik kembar saya (Sheila Herlyta Putri dan Sheily Herlyta Putri) serta keluarga besar tercinta yang selalu mendukung dan mendoakan dalam susah maupun senang karena berkat segala jasa, dorongan serta motivasi mereka saya dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

  3. Indra Dwi Darmawan, S.M. yang telah menemani, dan memberikan dukungan serta motivasi dalam proses penyelesaian tugas akhir ini.

  4. Sahabat-sahabat dekat saya (Irli, Mirtha, Dewi, dan Alien) yang membantu dan mendukung saya selama berkuliah di STIE Perbanas Surabaya.

  5. Teman kumpul dan jalan-jalan (Dini, Dela, Dwi, Sita, Iliyun, Fani, Olive, dan Kiki) yang selalu memberikan keceriaan dan semangat dikala kejenuhan mengerjakan tugas akhir ini.

  6. Teman-teman Manajemen angkatan 2014 yang dari awal sampai akhir sangat mendorong dalam proses pencapaian prestasi akademik saya.

  7. Seluruh responden di lima Kecamatan di Kabupaten Bangkalan yang telah membantu peneliti dalam pengisian data, informasi yang ada dalam kuesioner.

  8. Almamater tercinta STIE Perbanas Surabaya.

  Segala puji bagi Allah SWT yang maha pengasih lagi maha penyayang, yang senantiasa memberikan kenikmatan. Peneliti bersyukur karena dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Literasi Keuangan, Tingkat Pendidikan, dan Tingkat Pendapatan Terhadap Pengelolaan Keuangan Keluarga di Kabupaten Bangkalan ” dengan baik dan lancar.

  Pada kesempatan ini peneliti menyampaikan persembahan dan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

  1. Dr.Dra.Ec.Rr.Iramani M.Si. Sebagai Dosen Pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan pikirannya untuk membimbing peneliti dalam proses penyusunan skripsi ini.

  2. Manajemen STIE Perbanas Surabaya.

  3. Dr. Lutfi, S.E., M.Fin. Selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya.

  4. Seluruh Dosen Pengajar, Dosen Penguji, Staff Akademik, dan Petugas Perpustakaan STIE Perbanas Surabaya.

  Peneliti menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu peneliti mengharapkan saran dan masukan yang membangun dari pembaca. Atas perhatian dan partisipasinya peneliti ucapkan banyak terimakasih.

  Surabaya, 8 Januari 2018 Penyusun

  

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL……………………………………………………..

  27

  2.4 Hipotesis Penelitian ……………….………………………..

  25 BAB III METODE PENELITIAN

  26

  3.1 Rancangan Penel itian ………………………………………

  26

  3.2 Batasan Peneli tian ………………………………………….

  26 3.3 Identifikasi Variabel ………………………………………..

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ……………. 27

  2.3 Kerangka Pemikiran …………..……………………………

  3.5 Populasi, Sampel dan Tek nik pengambilan Sampel ………... 30

  3.6 Instrumen Penel itian ………………………………………... 31

  3.7 Data dan Metode pengumpulan data ……………………….. 33

  3.8 Uji Validitas dan Re liabilitas ………………………………. 33

  3.9 Teknik Analisi s Data ……………………………………….. 34 BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA 41

  4.1 Gambaran Subyek Penelitian ..................................................... 41

  4.2 Analisis Data .............................................................................. 47

  25

  17

  i HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI…………………………...... ii HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI…………………………………. iii

  1.1 Latar Belakang Masalah…………………………………...

  HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI………………………………… iv

  HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN………………………… v KATA PENGANTAR…………………………………………………… vii DAFTAR ISI

  ……………..……………………………………………… viii DAFTAR TABEL ………………………...……………………………... x

  DAFTAR GAMBAR…………………………………………………….. xi DAFTAR LAMP IRAN………………………………………………….. xii

  ABSTRAK/RINGKASAN………………………………………………. xiii

  BAB I PENDAHULUAN

  1

  1

  10 2.2 Landasan Teori …………………….……………………….

  1.2 Perumusan Mas alah ……………………………………….

  6

  1.3 Tujuan Penelit ian ………………………………………….

  6

  1.4 Manfaat Peneli tian ………………………………………...

  7 1.5 Sistematika Penulisan ……………………………………..

  8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA

  10

  4.3 Pembahasan ................................................................................ 62

  BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

  67

  5.1 Kesimpulan ................................................................................ 67

  5.2 Keterbatasan Penelitian ............................................................. 68

  5.3 Saran .......................................................................................... 69 DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

  Halaman

Tabel 2.1 : Penelitian Terdahulu

  16 Tabel 3.1 : Indikator Tingkat Pendidikan

  29 Tabel 3.2 : Indikator Tingkat Pendapatan

  30 Tabel 3.3 : Kisi-kisi Kuesioner

  32 Tabel 3.4 : Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas

  34 Tabel 4.1 : Tingkat Pengembalian Kuesioner

  41 Tabel 4.2 : Uji Validitas dan Reliabilitas Sampel Besar

  48 Tabel 4.3 : Interval Kelas

  50 Tabel 4.4 : Hasil Analisis Deskriptif Pengelolaan Keuangan Keluarga

  51 Tabel 4.5 : Hasil Analisis Deskriptif Variabel Literasi Keuangan

  56 Tabel 4.6 : Hasil Analisis Deskriptif Variabel Faktor Demografi

  57 Tabel 4.7 : Hasil Perhitungan Persamaan Regresi

  59

  

DAFTAR GAMBAR

  Halaman

Gambar 2.1 : Kerangka Pemikiran

  25 Gambar 3.9.1 : Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji F

  37 Gambar 3.9.2 : Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji T

  38 Gambar 3.9.3 : Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji T

  39 Gambar 3.9.4 : Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji T

  40 Gambar 4.1 : Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

  42 Gambar 4.2 : Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

  43 Gambar 4.3 : Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan

  44 Gambar 4.4 : Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan

  45 Gambar 4.5 : Karakteristik Responden Berdasarkan Pendapatan

  46

Dokumen yang terkait

PENGARUH MOTIVASI DAN LITERASI KEUANGAN TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA - Perbanas Institutional Repository

0 0 14

PENGARUH SIKAP KEUANGAN, PENGETAHUAN KEUANGAN DAN PENGALAMAN KEUANGAN TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA DI SIDOARJO ARTIKEL ILMIAH

1 4 15

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PENDAPATAN, DAN PENDIDIKAN TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI KELUARGA ETNIS CHINA DI SURABAYA HALAMAN JUDUL - PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PENDAPATAN, DAN PENDIDIKAN TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI KELUARGA ETNIS CHINA DI SURABAYA - Per

0 0 16

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PENDAPATAN, DAN PENDIDIKAN TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI KELUARGA ETNIS CHINA DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, SIKAP PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA DAN PENGALAMAN KEUANGAN TERHADAP PERENCANAAN PENSIUN KELUARGA DI KABUPATEN TUBAN

0 0 15

PENGARUH PENGETAHUAN KEUANGAN, PENDIDIKAN KEUANGAN KELUARGA, DAN MATERIALISME TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN PEGAWAI SWASTA DI SURABAYA

0 0 17

PENGARUH PENGETAHUAN KEUANGAN, SIKAP KEUANGAN, DAN TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA - Perbanas Institutional Repository

0 1 16

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - PENGARUH PENGETAHUAN KEUANGAN, SIKAP KEUANGAN, DAN TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

PENGARUH TINGKAT PENDAPATAN DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA

0 0 15

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, TINGKAT PENDIDIKAN DAN TINGKAT PENDAPATAN TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA DI KABUPATEN BANGKALAN

0 0 15