Financial Statement 2017 | Samindo FS SRT 0317 Final 3

PT SAMINDO RESOURCES Tbk
DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN/
CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS
31 MARET 2017 DAN 31 DESEMBER 2016
SERTA UNTUK PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR
31 MARET 2017 DAN 2016/
31 MARCH 2017 AND 31 DECEMBER 2016
AND FOR THE THREE-MONTH PERIODS ENDED
31 MARCH 2017 DAN 2016

d':

.:14M;i,,,:'*
PT. Samindo Resources Tbk.

Menara MLrlia, 16s Floor

Iel . +62 21 525 7 481,

Jl


Jend. Gatctsubroto Kav 9.1,], Jakaria 12930. jirrJonesra

Fax . +62 21 525 7508

www.samindoresources.com

SURAT PERNYATAAN DIREKSI TENTANG/
DI RECTORS' SIA TEM ENT REG ARDI N G
TANGGUNG JAWAB ATAS
LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDAS]AN UNTUK TANGGAL
31 MARET 2017 DAN 31 DESEMBER

THE RESPONSIBILITY FOR
THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL
STATEMENIS AS AT
31 MARET2Ol7 AND 91 DECEMBER2016
AND FOR THE THREE.MONTH PERIODS
ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016


2016,

SERTA UNTUK PERIOD TIGA BULAN YANG
BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016

PT SAMINDO RESOURCES TbK
DAN ENTITAS ANAK/AND SUBS/D'ARIES

Atas nama Dewan Direksi, kami yang bertanda On behatf
tangan di bawah
'1

.

Nama

Alamat

ini:


of the Board of

1.

Lee, Kang Hyeob
Menara Mulia Lantai 16

Jl. Jend. Gatot Subroto Kav.

Name
Address

9-

: Lee, Kang Hyeob

: Menara Mutia 16th Floor
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 9-11


Jakarta 12930

11

Telepon
Jabatan

2.

Directors, we, the

undersigned:

Nama

Alamat

Telephone : 021-5257481

Jakarta'12930

021-525 7481
Presiden Direktur

Position

2.

Soemarno Witoro Soelarno
Menara Mulia Lantai 16

Jl. Jend. Gatot Subroto Kav.

Name
Address

9-

: President Director

: Soemarno Witoro Soelarno

: Menara Mulia 16th Floor
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 9-11
Jakarta 12930

11

Telephone :021-5257481

Jakarta 12930
Telepon
Jabatan

Position

021-525 7481
Direktur

menyatakan bahwa:

: Director


declare that:

dan . We are respons ibte for the preparation and
interim presentation of the interim consolidated
konsolidasian PT Samindo Resources Tbk dan
financia! statements of pT Samindo Resoarces
entitas anak ("Grup");
Tbk and subsidiaries (the ,'Group");

1. Kami bertanggung jawab atas penyusunan

penyajian laporan keuangan

2.

Laporan keuangan interim konsolidasian

Grup 2. The Group's interim


consotidated financial

dengan statements have been prepared and presented
Keuangan di lndonesia;
in accordance with tndonesian Financial

telah disusun dan disajikan sesuai
Standar Akuntansi

1

Accounting Standards;

3. a. Semua informasi dalam laporan keuangan
interim konsolidasian Grup telah dimuat
secara lengkap dan benar;

b. Laporan keuangan interim konsolidasian
Grup tidak mengandung informasi atau
fakta material yang tidak benar, dan tidak


menghilangkan informasi
material; dan

atau

fakta

3.

a. All information has been futty and correcily
dlsc/osed in the Group's interim
co n so I i d ated f i n a n c i a I state m e nts;

b. The

Group's interim consotidated financiat

statements do not contain any incorrect
information or facts, nor do they omit

material information or facts: and

4. Kami bertanggung jawab atas sistem 4. We are
pengendalian internal

Grup.

responsibte
controlsysferns.

for the Group's internal

€b s*ry'*n*
PT. Samindo Resources Tbk.

Menara Mulia, 1 6ft Floor, Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. g-'i

Iel

1


,

Jakarta 1 2930, lndonesia

+6221 5257481, Fax : +62 21 5257508

vvww.samindoresourc es.com

Demikian pernyataan

ini dibuat dengan This statement is made truthfully.

sebenarnya.
Atas nama dan mewakili Dewan

Direksi:

For and on behalf of the Board of Directors:

Lee, Younq Soo

DireklurlDirector

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 1/1 Schedule
LAPORAN POSISI KEUANGAN
KONSOLIDASIAN
31 MARET 2017 DAN 31 DESEMBER 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

Catatan/
Notes

CONSOLIDATED STATEMENTS OF
FINANCIAL POSITION AS AT
31 MARCH AND 31 DECEMBER 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)

31 Maret/
March
2017

31 Desember/
December
2016

ASET

ASSETS

ASET LANCAR
Kas dan setara kas
Piutang usaha dari pihak
berelasi
Piutang lainnya dari pihak
Berelasi
pihak ketiga
Persediaan
Pajak yang dapat dikembalikan:
- Pajak Pertambahan Nilai
- Pajak Penghasilan Badan
Biaya dibayar dimuka,
bagian lancar
Aset lancar lainnya

CURRENT ASSETS
4

42,973,034

21,694,358

5,25b

14,535,429

16,806,500

2,669
224,014
11,149,242

226,052
13,008,960

10,875,615
1,807,462

15,177,595
99,665

1,768,538
8,293,976

1,758,373
15,286,766

Cash and cash equivalents
Trade receivables from
a related party
Other receivables from
a related party
third parties
Inventories
Refundable taxes:
Value Added Tax Corporate Income Tax Prepaid expenses,
current portion
Other current assets

91,629,978

84,058,269

TOTAL CURRENT ASSETS

6
14a

7a
7b

JUMLAH ASET LANCAR
ASET TIDAK LANCAR
Pajak Penghasilan Badan
yang dapat dikembalikan
Piutang lainnya
Biaya dibayar dimuka,
dikurangi bagian lancar
Aset tetap, neto
Aset pajak tangguhan
Aset takberwujud, neto
Aset tidak lancar lainnya
JUMLAH ASET TIDAK LANCAR
JUMLAH ASET

NON-CURRENT ASSETS
14a

31,935

464,992
31,661

7a
8
14d
9
7b

2,133,316
53,218,631
562,746
82,290
2,085,821

2,133,316
56,268,446
539,773
91,997
3,665,808

Refundable
Corporate Income Tax
Other receivables
Prepaid expenses,
net of current portion
Fixed assets, net
Deferred tax assets
Intangible assets, net
Other non-current assets

58,114,739

63,195,993

TOTAL NON-CURRENT ASSETS

149,744,717

147,254,262

TOTAL ASSETS

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini.

The accompanying notes form an integral part of these consolidated
financial statements.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 1/2 Schedule
LAPORAN POSISI KEUANGAN
KONSOLIDASIAN
31 MARET 2017 DAN 31 DESEMBER 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

Catatan/
Notes

CONSOLIDATED STATEMENTS OF
FINANCIAL POSITION AS AT
31 MARCH AND 31 DECEMBER 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)

31 Maret/
March
2017

31 Desember/
December
2016

LIABILITAS

LIABILITIES

LIABILITAS JANGKA PENDEK
Utang bank
Utang usaha:
- Pihak ketiga
- Pihak berelasi
Utang lainnya:
- Pihak ketiga
- Pihak berelasi
Utang pajak:
- Pajak Penghasilan Badan
- Pajak lainnya
Liabilitas imbalan karyawan
jangka pendek
Beban akrual

CURRENT LIABILITIES
10
11,25b

2,000,000

2,000,000

11,901,029
476,381

12,089,454
2,279,195

840,111
40,433

518,326
19,245

1,304,650
94,189

894,100
246,460

613,091
530,841

933,134
575,626

Bank loans
Trade payables:
Third parties Related parties Other payables:
Third parties Related parties Taxes payable:
Corporate Income Tax Other taxes Short-term employee
benefit liabilities
Accrued expenses

17,800,725

19,555,540

TOTAL CURRENT
LIABILITIES

14b

12
12

JUMLAH LIABILITAS
JANGKA PENDEK
LIABILITAS
JANGKA PANJANG
Utang bank jangka panjang
Liabilitas imbalan karyawan

NON-CURRENT LIABILITIES
10
13

18,000,000
2,248,810

18,000,000
2,217,461

Long-term bank loans
Employee benefit liabilities

JUMLAH LIABILITAS
JANGKA PANJANG

20,248,810

20,217,461

TOTAL NON-CURRENT
LIABILITIES

JUMLAH LIABILITAS

38,049,535

39,773,001

TOTAL LIABILITIES

EKUITAS
Modal saham, nilai nominal
Rp200 per saham:
Modal dasar:
5.500.000.000 saham
Modal ditempatkan dan disetor
disetor penuh:
2.206.312.500 saham
Tambahan modal disetor
Penyesuaian penjabaran kumulatif
Saldo laba:
- Ditentukan penggunaannya
- Belum ditentukan penggunaannya
Ekuitas yang dapat diatribusikan
kepada pemilik entitas induk
Kepentingan nonpengendali

EQUITY

15
16

48,352,110
12,618,152
(24,116,783)

48,352,110
12,618,152
(24,923,907)

18

9,670,422
64,986,830

9,670,422
61,589,827

111,510,731
184,451

107,306,604
174,657

Share capital, nominal value of
Rp200 per share:
Authorised capital:
5,500,000,000 shares
Issued and fully paid capital:
2,206,312,500 shares
Additional paid-in capital
Cumulative translation adjustment
Retained earnings:
Appropriated Unappropriated Equity attributable to
owners of the Company
Non-controlling interests

JUMLAH EKUITAS

111,695,182

107,481,261

TOTAL EQUITY

JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS

149,744,717

147,254,262

TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

19

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini.

The accompanying notes form an integral part of these consolidated
financial statements.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 2 Schedule
LAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILAN
KOMPREHENSIF LAIN KONSOLIDASIAN
UNTUK PERIODE YANG BERAKHIR
31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

Catatan/
Notes

CONSOLIDATED STATEMENTS OF PROFIT
OR LOSS AND OTHER COMPREHENSIVE INCOME
FOR THE PERIODS ENDED
31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)

31 Maret /
March
2017

31 Maret /
March
2016

PENDAPATAN

20

44,305,379

46,307,817

BIAYA POKOK PENDAPATAN

21

(38,216,918)

(37,077,317)

6,088,461

9,230,500

(1,647,935)
198,233
(132,506)

(1,709,528)
193,592
(224,511)

LABA BRUTO
Beban umum dan administrasi
Pendapatan keuangan
Biaya keuangan
Keuntungan/(kerugian)
selisih kurs, neto
Pendapatan lainnya, neto

22

Beban pajak penghasilan

14c

LABA TAHUN BERJALAN

COST OF REVENUES
GROSS PROFIT

490,435
34,532

General and administrative
expenses
Finance income
Finance costs
Gain/(loss) on foreign
exchange, net
Other income, net

4,540,210

8,015,020

PROFIT BEFORE
INCOME TAX

(1,134,422)

(2,032,465)

3,405,788

5,982,555

(6,966)
40,925

LABA SEBELUM PAJAK
PENGHASILAN

REVENUES

PENGHASILAN
KOMPREHENSIF LAIN

Income tax expense
PROFIT FOR THE YEAR
OTHER COMPREHENSIVE
INCOME

Item yang akan direklasifikasikan
ke laba rugi
- Selisih kurs dari penjabaran
laporan keuangan

808,134

1,677,735

Item that will be reclassified
to profit or loss
Exchange difference from financial statements translation

JUMLAH PENGHASILAN
KOMPREHENSIF TAHUN BERJALAN

4,213,923

7,660,290

TOTAL COMPREHENSIVE
INCOME FOR THE YEAR

Laba yang dapat diatribusikan
kepada:
- Pemilik entitas induk
- Kepentingan nonpengendali

3,397,003
8,785

5,975,280
7,275

Profit attributable to:
Owners of the Company Non-controlling interests -

3,405,788

5,982,555

Jumlah penghasilan
komprehensif yang dapat
diatribusikan kepada:
- Pemilik entitas induk
- Kepentingan nonpengendali

Laba per saham dasar/
dilusian yang dapat diatribusikan
kepada pemilik entitas induk

4,204,129
9,794

7,646,424
13,866

4,213,923

7,660,290

23

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini.

0.0015

0.0027

Total comprehensive income
attributable to:
Owners of the Company Non-controlling interests -

Basic/diluted earnings per share
attributable to
owners of the Company

The accompanying notes form an integral part of these consolidated
financial statements.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 3 Schedule
LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIAN
UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR
31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

CONSOLIDATED STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITY
FOR THE YEARS ENDED
31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)

Ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk/Equity attributable to owners of the Company
Penyesuaian
Saldo laba/
penjabaran
Retained earnings
Tambahan
kumulatif/
Belum
Modal saham/ modal disetor/
Cumulative
Ditentukan
ditentukan
Catatan/
Share
Additional
translation
penggunaannya/ penggunaannya/
Jumlah/
Notes
capital
paid-in capital
adjustment
Appropriated
Unappropriated
Total
Saldo 31 Desember 2015

48,352,110

12,618,152

Laba tahun berjalan

-

-

Selisih kurs dari penjabaran laporan
keuangan

-

-

Saldo 31 Maret 2016

48,352,110

12,618,152

Saldo 31 Desember 2016

48,352,110

12,618,152

Laba tahun berjalan

-

-

Selisih kurs dari penjabaran laporan
keuangan

-

-

48,352,110

12,618,152

Saldo 31 Maret 2017

(26,089,620)

Kepentingan
nonpengendali/
Non-controlling
interests

Jumlah
ekuitas/
Total equity

7,375,885

50,940,222

93,196,749

150,836

93,347,585

Balance at 31 December 2015

-

-

5,975,280

5,975,280

7,275

5,982,555

Profit for the year

1,671,144

-

-

1,671,144

6,591

1,677,735

Exchange difference from
financial statements translation

(24,418,476)

7,375,885

56,915,502

100,843,173

164,702

101,007,875

Balance at 31 March 2016

(24,923,907)

9,670,422

61,589,827

107,306,604

174,657

107,481,261

Balance at 31 December 2016

-

-

3,397,003

3,397,003

8,785

3,405,788

Profit for the year

807,124

-

-

807,124

1,009

808,133

Exchange difference from
financial statements translation

9,670,422

64,986,830

111,510,731

184,451

111,695,182

Balance at 31 March 2017

(24,116,783)

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan
konsolidasian ini.

The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 4 Schedule
LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN
UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR
31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

CONSOLIDATED STATEMENTS OF CASH FLOWS
FOR THE YEARS ENDED
31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)

31 Maret/
March
2017
ARUS KAS DARI AKTIVITAS
OPERASI
Penerimaan kas dari pelanggan
Pembayaran kas kepada pemasok
Pembayaran kas untuk
aktivitas operasi lain-lain
Pembayaran kas kepada karyawan
Penerimaan bunga
Pembayaran biaya keuangan
Pembayaran pajak penghasilan
Penerimaan kas dari restitusi pajak
penghasilan di entitas anak
Pengembalian dana tidak wajar di
entitas anak (Catatan 29)
Arus kas bersih yang diperoleh
dari aktivitas operasi
ARUS KAS DARI AKTIVITAS
INVESTASI
Perolehan aset tetap
Penerimaan kas dari penjualan
aset tetap
Arus kas bersih yang diperoleh dari/
(digunakan untuk) aktivitas investasi

31 Maret /
March
2016

46,576,450
(23,521,895)

50,078,226
(36,653,286)

(344,737)
(3,602,173)
198,233
(132,506)
(1,352,076)

(846,409)
(2,479,254)
193,592
(224,512)
(1,602,435)

2,594,184

3,112,469

1,530,273

-

CASH FLOWS FROM
OPERATING ACTIVITIES
Cash receipts from customers
Cash payments to suppliers
Cash payments for
other operating activities
Cash payments to employees
Receipts of interest
Payments of finance costs
Payments of income tax
Cash receipts from income tax refund
in subsidiaries
Refund of irregular transfer of funds in a
subsidiary (Note 29)

21,945,753

11,578,391

Net cash flows generated from
operating activities
CASH FLOWS FROM
INVESTING ACTIVITIES
Acquisition of fixed assets
Cash receipts from sale of
fixed assets

(881,516)

(449,620)

10,557

34,532

(870,959)

(415,088)

Net cash flows generated from/
(used in) investing activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS
PENDANAAN
Pembayaran utang bank

-

(2,000,000)

CASH FLOWS FROM
FINANCING ACTIVITIES
Repayments of bank loans

Arus kas bersih yang digunakan
untuk aktivitas pendanaan

-

(2,000,000)

Net cash flows used in
financing activities

Selisih kurs dari
kas dan setara kas

203,882

363,947

Exchange difference from
cash and cash equivalents

KENAIKAN BERSIH KAS
DAN SETARA KAS

21,278,676

9,527,250

NET INCREASE IN CASH
AND CASH EQUIVALENTS

KAS DAN SETARA KAS
AWAL TAHUN

21,694,358

30,215,098

CASH AND CASH EQUIVALENTS
AT BEGINNING OF THE YEAR

KAS DAN SETARA KAS
AKHIR TAHUN

42,973,034

39,742,348

CASH AND CASH EQUIVALENTS
AT END OF THE YEAR

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian ini.

The accompanying notes form an integral part of these consolidated
financial statements.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/1 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)
1.

UMUM
a.

b.

Pendirian dan Informasi Umum

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
1.

GENERAL
a.

Establishment and General Information

PT Samindo Resources Tbk (“Perusahaan”),
dahulu PT Myoh Technology Tbk, didirikan
dengan akta Esther Mercia Sulaiman, SH.,
tanggal 15 Maret 2000 No. 37; akta ini disetujui
oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia
dengan No. C-7565HT.01.01.TH.2000 tanggal
29 Maret 2000, dan diumumkan dalam Berita
Negara Republik Indonesia No. 48 tanggal
16 Juni 2000.

PT Samindo Resources Tbk (the “Company”),
formerly PT Myoh Technology Tbk, was
established by deed of Esther Mercia Sulaiman,
SH., dated 15 March 2000 No. 37; this deed
was approved by the Minister of Justice of
the
Republic
of
Indonesia
under
No. C-7565HT.01.01.TH.2000 on 29 March
2000, and published in the State Gazette of the
Republic of Indonesia No. 48 dated 16 June
2000.

Anggaran dasar Perusahaan telah mengalami
beberapa kali perubahan. Perubahan terakhir
dilakukan dengan akta notaris Anne Djoenardi,
SH., MBA tanggal 3 Mei 2016 No. 3, terkait
penambahan aktivitas bisnis Perusahaan. Akta
ini telah disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak
Asasi Manusia Republik Indonesia dalam Surat
Keputusannya No. AHU-0009409.AH.01.02.
Tahun 2016 tanggal 18 Mei 2016.

The Company’s Articles of Association have
been amended several times. The latest
amendment was effected by deed of notary
Anne Djoenardi, SH., MBA dated 3 May 2016
No. 3, related to addition of the Company’s
business activities. This deed was approved by
the Minister of Law and Human Rights of the
Republic of Indonesia under No. AHU0009409.AH.01.02 Year 2016 dated 18 May
2016.

Sesuai dengan pasal 3 Anggaran Dasarnya,
Perusahaan bergerak di bidang investasi di
bidang usaha pertambangan batubara, jasa
pertambangan, perdagangan, transportasi,
pertanian
dan
perkebunan,
konstruksi,
pembangkit tenaga listrik, dan perindustrian.
Perusahaan mulai beroperasi komersial pada
bulan Mei 2000.

In accordance with article 3 of its Articles of
Association, the Company is engaged in
investment in coal mining, mining services,
trading, transportation, agriculture, construction,
electricity power generation, and industrial. The
Company
commenced
its
commercial
operations in May 2000.

Perusahaan beralamat di Menara Mulia Lantai
16, Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 9-11 Jakarta
12930, Indonesia.

The Company’s office is located at Menara
th
Mulia 16 Floor, Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 911 Jakarta 12930, Indonesia.

Penawaran Umum Efek Perusahaan
Pada tanggal 30 Juni 2000, Perusahaan
memperoleh Pernyataan Efektif dari Ketua OJK
No.
S-1599/PM/2000
untuk
melakukan
Penawaran Umum Perdana atas 150.000.000
saham dengan nilai nominal Rp25 per lembar
saham dan harga penawaran sebesar Rp150
per lembar saham. Pada tanggal 30 Juli 2000,
seluruh saham telah dicatatkan di Bursa Efek
Surabaya (sekarang Bursa Efek Indonesia,
setelah digabungkan dengan Bursa Efek
Jakarta).

b.

The Company’s Public Share Offering
On 30 June 2000, the Company received
Effective Notice number S-1599/PM/2000 from
the Chairman of OJK to conduct an Initial Public
Offering of 150,000,000 shares with a nominal
value of Rp25 per share and an offering price of
Rp150 per share. On 30 July 2000, these
shares were listed on the Surabaya Stock
Exchange (now the Indonesia Stock Exchange,
after being merged with the Jakarta Stock
Exchange).

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/2 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)
1.

UMUM (lanjutan)
b.

c.

Penawaran
(lanjutan)

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
1.

Umum

Efek

Perusahaan

GENERAL (continued)
b.

The Company’s
(continued)

Public

Share

Offering

Pada tanggal 9 Nopember 2011 dan 10
Desember 2012, Perusahaan memperoleh
Pernyataan Efektif dari Ketua OJK No. S12182/BL/2011 dan No. S-14013/BL/2012 atas
Penawaran Umum Terbatas (“PUT”) I dan PUT
II dalam rangka penerbitan HMETD masingmasing
sejumlah
1.260.750.000
dan
735.437.500 saham biasa dengan nilai nominal
Rp200 per lembar saham dan harga
penawaran masing-masing Rp420 dan Rp830
per lembar saham.

On 9 November 2011 and 10 December 2012,
the Company received an Effective Notice from
the Chairman of OJK No. S-12182/BL/2011 and
No. S-14013/BL/2012 for Rights Issue I and
Rights Issue II in relation to Preemptive Rights
for a total of 1,260,750,000 and 735,437,500
shares, respectively, with a nominal value of
Rp200 per share and an offering price per
share of Rp420 and Rp830, respectively.

Selisih lebih antara harga penawaran saham
dengan nilai nominal per lembar saham setelah
memperhitungkan biaya penerbitan saham
dicatat sebagai “tambahan modal disetor” yang
disajikan sebagai bagian dari Ekuitas pada
laporan posisi keuangan konsolidasian. Seluruh
saham dari PUT I telah dicatatkan pada Bursa
Efek Indonesia pada 6 Desember 2011, dan
seluruh saham dari PUT II telah dicatatkan
pada Bursa Efek Indonesia pada 10 Januari
2013.

The excess of the share offer price over the par
value per share, after deduction of share issue
costs, is recognised as “additional paid-in
capital” and presented under the Equity section
in the consolidated statements of financial
position. All shares from Rights Issue I were
listed on the Indonesian Stock Exchange on 6
December 2011, and all shares from Rights
Issue II were listed on the Indonesian Stock
Exchange on 10 January 2013.

Entitas anak

c.

The Company has a direct ownership interest in
the following subsidiaries:

Perusahaan mempunyai kepemilikan langsung
pada entitas anak sebagai berikut:

Nama entitas anak/
Name of subsidiaries

Kegiatan usaha/
Business activities

Domisili/
Domicile

Subsidiaries

Persentase
kepemilikan/
Percentage of
ownership

Tahun mulai
beroperasi
komersial/
Year
commercial
operations
commenced

31 Maret/
March 2017

31 Desember/
December 2016

Jumlah aset sebelum eliminasi/
Total assets before elimination

PT Sims Jaya Kaltim
(“SIMS”)

Jasa kontraktor
pertambangan
umum/General mining
contractor services

Kalimantan Timur/
East Kalimantan,
Indonesia

99.90%

2001

90,512,499

90,838,460

PT Trasindo Murni
Perkasa (“TMP”)

Jasa kontraktor
pertambangan
umum/General mining
contractor services

Kalimantan Timur/
East Kalimantan,
Indonesia

99.80%

2001

22,547,520

21,590,666

PT Samindo Utama
Kaltim (“SUK”)

Jasa kontraktor
pertambangan
umum/General mining
contractor services

Kalimantan Timur/
East Kalimantan,
Indonesia

99.67%

1996

22,566,681

25,460,061

PT Mintec Abadi (“MA”)

Jasa pengeboran dan
eksplorasi/Drilling and
exploration services

Kalimantan Timur/
East Kalimantan,
Indonesia

99.60%

2007

1,583,301

1,547,908

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/3 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)
1.

UMUM (lanjutan)
c.

Entitas anak (lanjutan)
i. Akuisisi PT Sims Jaya Kaltim
Pada bulan Desember 2011, Perusahaan
membeli 99,90% kepemilikan SIMS, yang
sebelumnya dimiliki oleh kelompok usaha
Samtan dengan jumlah imbalan yang
dialihkan
sebesar
Rp516.000.000.000
(ekuivalen AS$56.796.918). Jumlah nilai
tercatat SIMS pada tanggal akuisisi adalah
sebesar Rp178.433.977.964 (ekuivalen
AS$19.640.504). Selisih antara jumlah
imbalan yang dialihkan dan jumlah tercatat
dari transaksi kombinasi bisnis entitas
sepengendali di catat sebagai tambahan
modal disetor (Catatan 2b).
ii. Akuisisi PT Trasindo Murni Perkasa
Pada bulan Agustus 2012, Perusahaan
membeli 99,80% kepemilikan TMP, yang
sebelumnya dimiliki oleh kelompok usaha
Samtan dengan jumlah imbalan yang
dialihkan
sebesar
Rp322.354.000.000
(ekuivalen AS$33.613.556). Jumlah nilai
tercatat TMP pada tanggal akuisisi adalah
sebesar Rp162.784.284.247 (ekuivalen
AS$16.974.378). Selisih antara jumlah
imbalan yang dialihkan dan jumlah tercatat
dari transaksi kombinasi bisnis entitas
sepengendali di catat sebagai tambahan
modal disetor (Catatan 2b).
iii. Akuisisi PT Samindo Utama Kaltim
Pada bulan Agustus 2012, Perusahaan
membeli 99,67% kepemilikan SUK, yang
sebelumnya dimiliki oleh kelompok usaha
Samtan dengan jumlah imbalan yang
dialihkan
sebesar
Rp265.113.000.000
(ekuivalen AS$27.644.734). Jumlah nilai
tercatat SUK pada tanggal akuisisi adalah
sebesar Rp134.394.828.629 (ekuivalen
AS$14.014.059). Selisih antara jumlah
imbalan yang dialihkan dan jumlah tercatat
dari transaksi kombinasi bisnis entitas
sepengendali di catat sebagai tambahan
modal disetor (Catatan 2b).

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
1.

GENERAL (continued)
c.

Subsidiaries (continued)
i.

Acquisition of PT Sims Jaya Kaltim
In December 2011, the Company acquired
99.90% shares in SIMS, previously owned
by Samtan Group for a total purchase
consideration
of
Rp516,000,000,000
(equivalent to US$56,796,918). The
carrying amount of SIMS on the acquistion
date was Rp178,433,977,964 (equivalent
to
US$19,640,504).
The
difference
between the purchase consideration and
the carrying amount resulting from this
business combination of entities under
common control was recorded as additional
paid-in capital (Note 2b).

ii. Acquisition
Perkasa

of

PT

Trasindo

Murni

In August 2012, the Company acquired
99.80% shares in TMP, previously owned
by Samtan Group for a total purchase
consideration
of
Rp322,354,000,000
(equivalent to US$33,613,556). The
carrying amount of TMP on the acquistion
date was Rp162,784,284,247 (equivalent
to
US$16,974,378).
The
difference
between the purchase consideration and
the carrying amount resulting from this
business combination of entities under
common control was recorded as additional
paid-in capital (Note 2b).
iii. Acquisition of PT Samindo Utama Kaltim
In August 2012, the Company acquired
99.67% shares in SUK, previously owned
by Samtan Group for a total purchase
consideration
of
Rp265,113,000,000
(equivalent to US$27,644,734). The
carrying amount of SUK on the acquistion
date was Rp134,394,828,629 (equivalent
to
US$14,014,059).
The
difference
between the purchase consideration and
the carrying amount resulting from this
business combination of entities under
common control was recorded as additional
paid-in capital (Note 2b).

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/4 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)
1.

UMUM (lanjutan)
c.

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
GENERAL (continued)

1.

Entitas anak (lanjutan)

Subsidiaries (continued)

c.

iv. Akuisisi PT Mintec Abadi

iv. Acquisition of PT Mintec Abadi
In August 2012, the Company acquired
99.60% shares in MA, previously owned by
Samtan Group for a total purchase
consideration
of
Rp14,193,000,000
(equivalent to US$1,479,979). The carrying
amount of MA on the acquistion date was
Rp13,819,043,573
(equivalent
to
US$1,440,985). The difference between
the purchase consideration and the
carrying amount resulting from this
business combination of entities under
common control was recorded as additional
paid-in capital (Note 2b).

Pada bulan Agustus 2012, Perusahaan
membeli 99,60% kepemilikan MA, yang
sebelumnya dimiliki oleh kelompok usaha
Samtan dengan jumlah imbalan yang
dialihkan
sebesar
Rp14.193.000.000
(ekuivalen AS$1.479.979). Jumlah nilai
tercatat MA pada tanggal akuisisi adalah
sebesar
Rp13.819.043.573
(ekuivalen
AS$1.440.985). Selisih antara jumlah
imbalan yang dialihkan dan jumlah tercatat
dari transaksi kombinasi bisnis entitas
sepengendali di catat sebagai tambahan
modal disetor (Catatan 2b).
Perusahaan dan entitas anaknya
kolektif disebut sebagai “Grup”.
d.

The Company and its subsidiaries
collectively referred to as the “Group”.

secara

Dewan Komisaris dan Direksi

d.

Direktur Utama
Direktur (tidak terafiliasi)
Direktur
Direktur
Ketua komite audit
Anggota komite audit
Ketua internal audit
Sekretaris Perusahaan

e.

31 Maret/
March 2017

31 Desember/
December 2016

Choi, Byung Hyun
Choi, Hoon
Ridho Kresna Wattimena

Choi, Byung Hyun
Choi, Hoon
Ridho Kresna Wattimena

Lee, Kang Hyeob
Soemarno Witoro Soelarno
Lee, Young Soo
Ha, Gil Yong

Lee, Kang Hyeob
Soemarno Witoro Soelarno
Lee, Young Soo
Ha, Gil Yong

Ridho Kresna Wattimena
Jhon Henry Gultom
Kurnianto Rustan

Ridho Kresna Wattimena
Jhon Henry Gultom
Kurnianto Rustan

Sharamicca Zulfan
Hananto Wibowo

Sharamicca Zulfan
Hananto Wibowo

Entitas Induk dan Entitas Induk Terakhir

e.

Jumlah karyawan
Pada tanggal 31 Maret 2017, Grup memiliki
806 karyawan (31 Desember 2016: 662
karyawan) (tidak diaudit).

President Commissioner
Commissioner
Independent Commissioner
President Director
Director (non-affiliated)
Director
Director
Chairman of audit committee
Members of audit committee
Head of internal audit
Corporate Secretary

Parent Entity and Ultimate Parent Entity
Samtan Co., Ltd. is the Company’s parent and
………………………………………………..ultimate
parent.

Samtan Co., Ltd. adalah entitas induk dan
entitas induk terakhir Perusahaan.
f.

Board of Commissioners and Directors
As at 31 March 2017 and 31 December 2016,
the composition of the Company’s Boards of
Commissioners and Directors was as follows:

Susunan Dewan Komisaris dan Direksi
Perusahaan pada 31 Maret 2017 dan 31
Desember 2016 adalah sebagai berikut:

Komisaris Utama
Komisaris
Komisaris Independen

are

f.

Number of employees
As at 31 March 2017, the Group had 806
employees (31 December 2016: 662 employees)
(unaudited).

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/5 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)
2.

IKHTISAR
PENTING

KEBIJAKAN

AKUNTANSI

YANG

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
2.

SUMMARY
POLICIES

OF

SIGNIFICANT

ACCOUNTING

Laporan keuangan konsolidasian Grup telah
disusun dan diselesaikan oleh Dewan Direksi dan
diotorisasi
untuk
diterbitkan
pada
tanggal
28 Februari 2017.

The Group’s consolidated financial statements were
prepared and finalised by the Board of Directors and
were authorised for issue on 28 February 2017.

Berikut ini adalah kebijakan akuntansi yang
diterapkan oleh Grup dalam penyusunan laporan
keuangan konsolidasiannya, yang sesuai dengan
Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia. Laporan
keuangan
konsolidasian
ini
juga
disusun
berdasarkan Peraturan yang ditetapkan oleh OJK
No. VIII.G.7 mengenai Pedoman Penyajian Laporan
Keuangan.

Presented below are the significant accounting
policies adopted in preparing the consolidated
financial statements of the Group, which are in
conformity with Indonesian Financial Accounting
Standards. The consolidated financial statements
have also been prepared in conformity with
regulation of OJK No. VIII.G.7 for the Guidance on
Financial Statement Presentation.

Kebijakan akuntansi telah diterapkan secara
konsisten dalam laporan keuangan konsolidasian
tahunan pada semua tahun yang disajikan, yang
telah sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan
Indonesia, kecuali dinyatakan lain.

The accounting policies were applied consistently
with the annual consolidated financial statements to
all years presented, which conform to Indonesian
Financial Accounting Standards, unless otherwise
stated.

a.

a.

Dasar penyusunan
konsolidasian

laporan

keuangan

Basis of preparation of the consolidated
financial statements

Laporan keuangan konsolidasian disusun
dengan harga perolehan, kecuali aset dan
liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar
melalui laba
rugi konsolidasian, serta
menggunakan dasar akrual kecuali untuk
laporan arus kas konsolidasian.

The consolidated financial statements have
been prepared on the basis of historical cost,
except for financial assets and financial
liabilities which are measured at fair value
through consolidated profit or loss, and using
the accrual basis except for the consolidated
statements of cash flows.

Laporan arus kas konsolidasian disusun
menggunakan metode langsung dengan
mengklasifikasikan arus kas berdasarkan
aktivitas operasi, investasi dan pendanaan.

The consolidated statements of cash flows are
prepared based on the direct method by
classifying cash flows on the basis of operating,
investing and financing activities.

Penyusunan laporan keuangan konsolidasian
sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di
Indonesia mengharuskan penggunaan estimasi
dan asumsi. Hal tersebut juga mengharuskan
manajemen untuk membuat pertimbangan
dalam proses penerapan kebijakan akuntansi
Grup. Area yang kompleks atau memerlukan
tingkat pertimbangan yang lebih tinggi atau
area dimana asumsi dan estimasi dapat
berdampak
signifikan
terhadap
laporan
keuangan konsolidasian diungkapkan di
Catatan 3.

The preparation of consolidated financial
statements in conformity with Indonesian
Financial Accounting Standards requires the
use of certain critical accounting estimates and
assumptions. It also requires management to
exercise its judgment in the process of applying
the Group’s accounting policies. The areas
involving a higher degree of judgment or
complexity, or areas where assumptions and
estimates are significant to the consolidated
financial statements are disclosed in Note 3.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/6 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

2.

IKHTISAR KEBIJAKAN
PENTING (lanjutan)
a.

AKUNTANSI

Dasar penyusunan laporan
konsolidasian (lanjutan)

YANG

keuangan

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
2.

SUMMARY OF SIGNIFICANT
POLICIES (continued)
a.

ACCOUNTING

Basis of preparation of the consolidated
financial statements (continued)

Angka dalam laporan keuangan konsolidasian
disajikan dalam Dolar Amerika Serikat, kecuali
dinyatakan lain. Lihat Catatan 2c untuk
informasi mata uang fungsional Grup.

Figures in the consolidated financial statements
are stated in United States Dollars, unless
otherwise stated. Refer to Note 2c for the
information of the Group’s functional currency.

Perubahan
pada
Pernyataan
Standar
Akuntansi Keuangan dan Interpretasi
Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan

Changes to Statements of Financial
Accounting Standards and Interpretations
of Statements of Financial Accounting
Standards

Standar baru, revisi dan interpretasi yang telah
diterbitkan, dan yang berlaku efektif untuk
tahun buku yang dimulai pada atau setelah
tanggal 1 Januari 2016 namun tidak
berdampak
material
terhadap
laporan
keuangan konsolidasian Grup adalah sebagai
berikut:

New
standards,
amendments
and
interpretations issued and effective for the
financial year beginning 1 January 2016 which
do not have a material impact to the
consolidated financial statements of the Group
are as follows:

- Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan
(“PSAK”) No. 4 (Revisi 2015) “Laporan
Keuangan Tersendiri”
- PSAK No. 5 (Revisi 2015) “Segmen Operasi”

- Statement of Financial Accounting Standard
(“SFAS”) No. 4 (Revised 2015) “Separate
Financial Statements”
- SFAS No. 5 (Revised 2015) “Operating
Segment”
- SFAS No. 7 (Revised 2015) “Related Party
Disclosure”
- SFAS No. 13 (Revised 2015) “Investment
Property”
- SFAS No. 15 (Revised 2015) “Investment in
Associates and Joint Ventures”
- SFAS No. 16 (Revised 2015) “Fixed Assets”
- SFAS No. 19 (Revised 2015) “Intangible
Assets”
- SFAS No. 22 (Revised 2015) “Business
Combinations”
- SFAS No. 24 (Revised 2015) “Employee
Benefits”
- SFAS No. 25 (Revised 2015) “Accounting
Policies, Changes in Accounting Estimates
and Errors”
- SFAS No. 53 (Revised 2015) “Share-Based
Payments”
- SFAS No. 65 (Revised 2015) “Consolidated
Financial Statements”
- SFAS No. 66 (Revised 2015) “Joint
Arrangements”
- SFAS No. 67 (Revised 2015) “Disclosures of
Interests in Other Entities”
- SFAS No. 68 (Revised 2015) “Fair Value
Measurement”
- Interpretation
of
Financial
Accounting
Standard (“IFAS”) No. 30 “Levies”

- PSAK No. 7 (Revisi 2015) ”Pengungkapan
Pihak-pihak Berelasi”
- PSAK No. 13 (Revisi 2015) ”Properti
Investasi”
- PSAK No. 15 (Revisi 2015) “Investasi Pada
Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama”
- PSAK No. 16 (Revisi 2015) “Aset Tetap”
- PSAK No. 19 (Revisi 2015) “Aset
Takberwujud”
- PSAK No. 22 (Revisi 2015) “Kombinasi
Bisnis”
- PSAK No. 24 (Revisi 2015) “Imbalan Kerja”
- PSAK No. 25 (Revisi 2015) “Kebijakan
Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntansi
dan Kesalahan”
- PSAK No. 53 (Revisi 2015) “Pembayaran
Berbasis Saham”
- PSAK No. 65 (Revisi 2015) “Laporan
Keuangan Konsolidasian”
- PSAK No. 66 (Revisi 2015) “Pengaturan
Bersama”
- PSAK No. 67 (Revisi 2015) “Pengungkapan
Kepentingan dalam Entitas Lain”
- PSAK No. 68 (Revisi 2015) ”Pengukuran
Nilai Wajar”
- Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan
(“ISAK 30”) “Pungutan”

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/7 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

2.

IKHTISAR KEBIJAKAN
PENTING (lanjutan)
a.

AKUNTANSI

Dasar penyusunan laporan
konsolidasian (lanjutan)

YANG

keuangan

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
2.

SUMMARY OF SIGNIFICANT
POLICIES (continued)
a.

ACCOUNTING

Basis of preparation of the consolidated
financial statements (continued)

Perubahan
pada
Pernyataan
Standar
Akuntansi Keuangan dan Interpretasi
Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan
(lanjutan)

Changes to Statements of Financial
Accounting Standards and Interpretations
of Statements of Financial Accounting
Standards (continued)

Standar baru yang telah diterbitkan dan berlaku
efektif sejak tanggal 1 Juli 2016 namun tidak
berdampak
material
terhadap
laporan
keuangan konsolidasian Grup adalah sebagai
berikut:

New standard issued and effective 1 July 2016
which do not have a material impact to the
consolidated financial statements of the Group
is as follows:

- PSAK No.70 “Akuntansi Aset dan Liabilitas
Pengampunan Pajak”

- SFAS No.70 “Accounting for Tax Amnesty
Assets and liabilities”

Standar baru, revisi dan interpretasi yang telah
diterbitkan namun belum berlaku efektif pada
tahun ini adalah sebagai berikut:

New
standards,
amendments
and
interpretations issued but not yet effective for
the year are as follows:

- PSAK No. 1 (Revisi 2015) “Penyajian
Laporan Keuangan”
- PSAK No. 16 (Revisi 2015) “Aset Tetap”,
untuk paragraf yang terkait dengan aset
agrikultur
- PSAK No. 69 “Agrikultur”
- ISAK No. 31 “Interpretasi atas Ruang
Lingkup PSAK No. 13 “Properti Investasi”
- PSAK No. 2 “Laporan Arus Kas - Prakarsa
Pengungkapan”
- PSAK No. 46 “Pajak Penghasilan Pengakuan Aset Pajak Tangguhan untuk
Rugi yang Belum Direalisasi”
- PSAK No. 3 (Revisi 2016) “Laporan
Keuangan Interim”
- PSAK No. 24 (Revisi 2016) “Imbalan Kerja”

- SFAS No. 1 (Revised 2015) “Presentation of
Financial Statements”
- SFAS No. 16 (Revised 2015) "Fixed Assets",
for the paragraph which relate to agricultural
assets
- SFAS No. 69 “Agriculture”
- IFAS No. 31 “Interpretation of SFAS No. 13
“Investment Property”
- SFAS No. 2 “Statement of Cash Flows Disclosures Initiative”
- SFAS No. 46 “Income Taxes - Recognition of
Deferred Tax Assets for Unrealised Loss”

- PSAK No. 58 (Revisi 2016) “Aset Tidak
Lancar yang Dimiliki Untuk Dijual dan
Operasi yang Dihentikan”
- PSAK No. 60 (Revisi 2016) “Instrumen
Keuangan: Pengungkapan”

- SFAS No. 3 (Revised 2016) “Interim
Financial Statements”
- SFAS No. 24 (Revised 2016) “Employee
Benefits”
- SFAS No. 58 (Revised 2016) “Non-current
Assets Held for Sale and Discontinued
Operations”
- SFAS No. 60 (Revised 2016) “Financial
Instruments: Disclosures”

Standar tersebut baru berlaku efektif pada
tahun buku yang dimulai pada atau setelah
tanggal 1 Januari 2017 dan 1 Januari 2018.

The above standards are effective for the
financial years beginning 1 January 2017 and 1
January 2018.

Pada saat penerbitan laporan keuangan
konsolidasian
ini,
manajemen
sedang
mempelajari dampak yang mungkin timbul dari
penerapan standar baru dan revisi tersebut
serta pengaruhnya pada laporan keuangan
Grup.

As at the authorisation date of these
consolidated
financial
statements,
the
management is still evaluating the potential
impact of these new and revised SFAS to the
consolidated financial statements of the Group.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/8 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)

2.

IKHTISAR KEBIJAKAN
PENTING (lanjutan)

AKUNTANSI

YANG

b. Konsolidasi

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
2.

SUMMARY OF SIGNIFICANT
POLICIES (continued)
b.

ACCOUNTING

Consolidation

Entitas anak adalah seluruh entitas (termasuk
entitas yang terstruktur) dimana Grup memiliki
kontrol. Grup memiliki kontrol atas entitas anak
apabila Grup memiliki dampak dari, atau
memiliki hak atas, penerimaan variabel dari
hubungannya dengan entitas anak dan memiliki
kemampuan untuk mempengaruhi penerimaan
tersebut melalui kuasa atas entitas anak.
Entitas anak secara utuh dikonsolidasikan dari
tanggal dimana kontrol dialihkan ke Grup.
Entitas anak tidak lagi dikonsolidasikan dari
tanggal ketika kontrol tidak lagi dimiliki.

Subsidiaries are all entities (including
structured entities) over which the Group has
control. The Group controls an entity when the
Group is exposed to, or has rights to, variable
returns from its involvement with the entity and
has the ability to affect those returns through its
power over the entity. Subsidiaries are fully
consolidated from the date on which control is
transferred to the Group. They are
deconsolidated from the date that control
ceases.

Grup menggunakan metode akuisisi untuk
mencatat kombinasi bisnis. Imbalan yang
dialihkan untuk akuisisi suatu entitas anak
adalah sebesar nilai wajar aset yang dialihkan,
liabilitas yang diakui dan kepentingan ekuitas
yang diterbitkan oleh Grup. Imbalan yang
dialihkan termasuk nilai wajar aset atau
liabilitas yang timbul dari kesepakatan imbalan
kontinjensi. Biaya terkait akuisisi dibebankan
ketika terjadi. Aset teridentifikasi yang diperoleh
dan liabilitas serta liabilitas kontinjensi yang
diambil alih dalam suatu kombinasi bisnis
diukur pada awalnya sebesar nilai wajar pada
tanggal akuisisi. Untuk setiap akuisisi, Grup
mengakui kepentingan nonpengendali pada
pihak yang diakuisisi baik sebesar nilai wajar
atau sebesar bagian proporsional kepentingan
nonpengendali atas aset neto pihak yang
diakuisisi.

The Group uses the acquisition method of
accounting
to
account
for
business
combinations. The consideration transferred for
the acquisition of a subsidiary is the fair value
of the assets transferred, the liabilities incurred
and the equity interests issued by the Group.
The consideration transferred includes the fair
value of any asset or liability resulting from a
contingent
consideration
arrangement.
Acquisition related costs are expensed as
incurred. Identifiable assets acquired and
liabilities and contingent liabilities assumed in a
business combination are measured initially at
their fair values at the acquisition date. On an
acquisition-by-acquisition basis, the Group
recognises any non-controlling interest in the
acquiree either at fair value or at the noncontrolling interest’s proportionate share of the
acquiree’s net assets.

Selisih lebih imbalan yang dialihkan, jumlah
kepentingan nonpengendali pada pihak yang
diakuisisi serta nilai wajar pada tanggal akuisisi
kepentingan ekuitas sebelumnya dimiliki pihak
pengakuisisi atas nilai wajar aset teridentifikasi
yang diakuisisi dicatat sebagai goodwill. Jika
jumlah ini lebih rendah dari nilai wajar aset neto
entitas yang diakuisisi dalam kasus pembelian
dengan diskon, selisihnya diakui langsung
dalam laporan laba rugi.

The excess of the consideration transferred,
the amount of any non-controlling interest in
the acquiree and the acquisition-date fair value
of any previous equity interest in the acquiree
over the fair value of the Group’s share of the
identifiable net assets acquired is recorded as
goodwill. If this is less than the fair value of the
net assets of the subsidiary acquired in the
case of a bargain purchase, the difference is
recognised directly in the profit or loss.

PT SAMINDO RESOURCES Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES
Lampiran 5/9 Schedule
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM
KONSOLIDASIAN 31 MARET 2017 DAN 31
DESEMBER 2016, SERTA UNTUK PERIODE TIGA
BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2017 DAN 2016
(Dinyatakan dalam Dolar AS, kecuali dinyatakan lain)
2.

IKHTISAR KEBIJAKAN
PENTING (lanjutan)

AKUNTANSI

YANG

b. Konsolidasi (lanjutan)

c.

NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED
FINANCIAL STATEMENTS 31 MARCH 2017 AND 31
DECEMBER 2016 AND FOR THE THREE MONTH
PERIODS ENDED 31 MARCH 2017 AND 2016
(Expressed in US Dollars, unless otherwise stated)
2.

SUMMARY OF SIGNIFICANT
POLICIES (continued)
b.

ACCOUNTING

Consolidation (continued)

Transaksi, saldo dan keuntungan antar entitas
Grup yang belum direalisasi dieliminasi.
Kerugian
yang
belum direalisasi
juga
dieliminasi. Kebijakan akuntansi entitas anak
diubah jika diperlukan untuk memastikan
konsistensi dengan kebijakan akuntasi yang
diadopsi Grup.

Intercompany transactions, balances and
unrealised gains on transactions between
Group companies are eliminated. Unrealised
losses are also eliminated. Accounting policies
of subsidiaries have been changed where
necessary to ensure consistency with the
accounting policies adopted by the Group.

Transaksi
kombinasi
bisnis
entitas
sepengendali dicatat dengan menggunakan
metode penyatuan kepemilikan (“pooling of
interests”). Selisih antara harga pengalihan
dengan nilai buku dicatat dalam akun
“Tambahan modal disetor” dan disajikan pada
bagian ekuitas dalam laporan posisi keuangan
konsolidasian.

Business combination transactions for entities
under common control are accounted for using
the pooling of interests method. The difference
between the transfer price and the book value
is recorded under the account “Additional paidin capital” and presented under the equity
section of the consolidated statements of
financial position.

Penjabaran mata uang asing
i.

Mata uang fungsional dan penyajian

c.

Foreign currency translation
i.

Functional and presentation currency

Item-item yang disertakan dalam laporan
keuangan setiap entitas anggota Grup
diukur menggunakan mata uang yang
sesuai dengan lingkungan ekonomi utama
di mana entitas beroperasi (“mata uang
fungsional”).

Items included in the financial statements
of each of the Group’s entities are
measured using the currency of the
primary economic environment in which the
entity operates (the “functional currency”).

Laporan keuangan konsolidasian disajikan
dalam Dolar Amerika Serikat (“Dolar AS”
atau “AS$”), yang merupakan mata uang
fungsional Perusahaan dan SIMS. Mata
uang fungsional SUK, TMP dan MA adalah
Rupiah Indonesia (“Rupiah” atau “Rp”).

The consolidated financial statements are
presented in US Dollars (“US Dollars” or
“US$”), which is the functional currency of
the Company and SIMS. The functional
currency of SUK, TMP and MA is
Indonesian Rupiah (“Rupiah” or “Rp”).

Untuk keperluan konsolidasi, aset dan
liabilitas SUK, TMP dan MA pada tanggal
laporan posisi keuangan konsolidasian
dijabarkan ke dalam Dolar AS dengan
menggunakan kurs yang berlaku pada
tanggal
laporan
posisi
keuangan
konsolidasian, pendapatan dan beban
dijabarkan dengan menggunakan kurs
rata-rata
untuk
periode
pelaporan,
sedangkan transaksi ekuitas dijabarkan
dengan menggunakan kurs historis. Selisih
yang timbul dari hasil penjabaran, diakui
dalam penghasilan komprehensif lainnya.

For consolidation purposes, SUK,