Soal UKG 2015 Mata Pelajaran TIK www.gurugaleri.com

TIK
1. Di bawah ini merupakan aspek konstruksi yang harus diperhaikan dalam
menelaah soal bentuk uraian kecuali ....
A. Ada kesesuaian antara materi yang ditanyakan dengan kompetensi
B. Menggunakan kata tanya atau perintah yang menuntut jawaban uraian
C. Ada petunjuk yang jelas tentang cara mengerjakan soal
D. Tabel atau grafik disajikan dengan jelas dan terbaca
E. Tidak ada jawaban
2. Suatu penggabungan Sekolah Dasar di daerah kecamatan sebagai upaya
meningkatkan efisiensi dan efektivitas pengelolaan pendidikan, disebut . . . .
A. Manajemen Berbasis Sekolah / School Based Management
B. School Merger
C. Multi Grade Instruction Pembelajaran Kelas Rangkap
D. CBSA
E. Jawaban tidak ada
3. Salah satu bentuk kejahatan dunia maya adalah ...
A. Hacking
B. Carding
C. Programming
D. Chating
4. Daffa memperoleh skor tes IPA sebesar 90 . Skor maksimal dari tes tersebut

adalah 120. Skor rata-rata di kelas Daffa 85, dengan simpangan baku 10. Skor z
Daffa adalah ...
A. 0,5
B. 0,9
C. 3,0
D. 3,5
E. 2,5
5. Dibawah ini yang bukan merupakan suatu domain adalah ....
A. .com
B. .org
C. .go.if
D. www
6. Sebelum pelkasanaan tindakan, guru harus mempersiapkan hal-hal berikut,
kecuali .....
A. daftar hadir siswa
B. skenario tindakan
C. sarana dan fasilitas pendukung
D. cara analisis data
E. Semua jawaban benar
7. Kemampuan yang harus dimilki oleh lulusan dalam setiap mata pelajaran yang

memiliki implikasi yang sangat signifikan dalam perencanaan, metodologi dan
pengelolaan penilaian. Pernyataan tersebut merupakan pengertian yang
terkandung dalam konsep :

A.
B.
C.
D.

Kompetensi
Standar kompetensi
Kompetensi dasar
Indikator pencapaian belajar.

8. Inovasi merupakan suatu perubahan baru yang secara kualitatif berbeda dengan
yang ada sebelumnya, disengaja, untuk meningkatkan kemampuan dalam
mencapai tujuan. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh . . . .
A. Santosa S. Hamidjaja
B. Mattew B. Milers
C. Sumantri Mulyani

D. Rabbin
E. Semua jawaban salah
9. Mereka yang tergolong cepat mengikuti kelompok inovator dalam adopsi inovasi
adalah . . . .
A. Inovators
B. Early Adopters
C. Early Majority
D. Late Majority
E. Tidak ada jawaban
10.Adalah proses komunikasi dimana terjadi pembagian informasi bersama untuk
mencapai suatu kesepakatan bersama, pernyataan tersebut termasuk
komunikasi . . . .
A. Linier
B. Kontradiktif
C. Konvergen
D. Collective
E. Semua jawaban salah
11.Kapan tahapan observasi dilakukan?
A. mulai sebelum pelaksanaan
B. pada saat pelaksanaan tindakan

C. setelah pelaksanaan tindakan
D. semua jawaban benar
E. semua jawaban salah
12.Keuntungan penggunaan TIK di bidang pemerintahan adalah …
A. Pelayanan publik menjadi cepat, mudah, dan efisien
B. Memperbaiki kualitas pendidikan
C. Meningkatkan lapangan pekerjaan
D. Menjamurnya warnet
13.Perdagangan melalui internet yang sekarang ini mulai marak diindonesia disebut
kegiatan ...
A. E-learning
B. E-commerce
C. E-goverment
D. E-Ktp

14.Kemampuan siswa yang perlu dipertimbangkan ketika menerapkan teknik
penilaian proyek adalah kemampuan ...
A. berpikir ilmiah, mulai dari penentuan topik, melakukan pengamatan, hingga
penulisan laporan
B. mendesain hasil karya

C. memilih dan menggunakan alat di lapangan
D. menilai hasil karya secara analitis dan holistik
E. Semua jawaban benar
15.Fanatism daerah yang kurang terkontrol, merupakan salah satu contoh
hambatan yang timbul dalam inovasi pendidikan pada bidang . . . .
A. Cultural Block
B. Mental Block Barries
C. Social Block
D. System Block
E. Social System
16.Alat penilaian untuk mengukur unjuk kerja seseorang dapat berupa ...
A. tes
B. daftar pertanyaan
C. lembar observasi
D. lembar wawancara
E. Semua jawaban benar
17.Keuntungan penggunaan TIK di bidang pemerintahan adalah …
A. Pelayanan publik menjadi cepat, mudah, dan efisien
B. Memperbaiki kualitas pendidikan
C. Meningkatkan lapangan pekerjaan

D. Menjamurnya warnet
18.Fungsi utama dari penerapan penilaian portofolio adalah ...
A. mengumpulkan hasil karya siswa
B. meningkatkan rasa saling percaya
C. mengetahui peningkatan kemampuan siswa
D. menilai hasil belajar siswa
E. Semua jawaban benar
19.Keuntungan menggunakan PAN adalah ...
A. dapat meningkatkan kualitas hasil belajar
B. praktis
C. dapat dijadikan ukuran keberhasilan pengajaran
D. dapat mengetahui prestasi kelompok
E. Semua jawaban benar
20.Keobyektifan penulis karya tulis ilmiahdicerminkan dalam gaya bahasa yang
bersifat
A. resmi
B. baku
C. impersonal

D. personal

E. Semua jawaban benar
21.Berikut ini merupakan manfaat dari penilaian kelas, kecuali ...
A. memberikan umpan balik bagi siswa
B. mendiagnosis kesulitan belajar siswa
C. memberikan umpan balik bagi guru
D. mengontrol perkembangan siswa
E. Semua jawaban salah
22.Menurut Piaget, anak usia 7-11 tahun berpikir melalui pengalaman empirik
kemudian melakukan proses induksi untuk menggeneralisasikan hasil
observasinya terhadap obyek. Berdasarkan pendapat Piaget ini, maka untuk
anak usia 7-11 tahun ....
A. pembelajaran sains dapat diintegrasikan dengan pelajaran bahasa
B. pembelajaran sains dapat diceramahkan secara rinci
C. pembelajaran sains memerlukan alat peraga
D. pembelajaran sains belum diperlukan
E. Semua jawaban benar
23.Keuntungan penggunaan TIK di bidang pemerintahan adalah …
A. Pelayanan publik menjadi cepat, mudah, dan efisien
B. Memperbaiki kualitas pendidikan
C. Meningkatkan lapangan pekerjaan

D. Menjamurnya warnet
24.Untuk membedakan karya tulis ilmiah dan karya tulis bukan ilmiah, seseorang
dapat mengkaji berbagai aspek tulisan. Salah satu aspek yang dapat digunakan
sebagai pembeda adalah
A. sistematika tulisan
B. panjang tulisan
C. ragam bahasa yang digunakan
D. pengarang
E. Ada 3 jawaban benar
25.Adanya saling pemahaman dalam komunikasi konvergen termasuk ke dalam
komunikasi . . . .
A. Information
B. Convergence
C. Mutual Understanding
D. Network Relationship
E. Semua jawaban salah
26.Yang tidak termasuk kegiatan mempersiapkan observasi adalah ...
A. Menentukan siapa yang akan mengobservasi
B. Mewawancarai siswa yang hendak kita observasi
C. Menentukann kegiatan atau tindakan yang akan diobservasi

D. Menentukan rencana sampling
E. Semua jawaban salah

27.Analisis soal secara kualitatif sangat baik karena setiap soal dilihat oleh ....
A. ahli bidang studi secara mendalam walaupun tidak memerlukan pehitungan
B. beberapa ahli secara bersama-sama dalam diskusi didasarkan materinya
C. beberapa ahli yang berkompeten dalam kaidah penulisannya
D. ahli materi dengan menggunakan perhitungan yang sederhana
E. Ada 2 jawaban benar
28.Salah satu hal yang harus dihindari pada saat menulis hasil penelitian adalah
A. menjelaskan partisipan
B. menulis masalah yang sudah pernah dibahas
C. memecah satu penelitian menjadi beberapa artikel
D. melaporkan korelasi yang dibahas dalam penelitian
29.Melakukan kajian terhadap kemungkinan pro – kontra atau kajian terhadap
masyarakat yang menerima atau menolak, merupakan adopsi inovasi pada
tahap . . . .
A. Design
B. Evaluation
C. Trial

D. Wareness Interest
E. Trial Evaluation
30.Dalam suatu artikel konseptual, bagaimana teori/konsep yang ditawarkan dapat
berkontribusi dalam peta pengetahuan dimuat pada bagian
A. abstrak
B. pendahuluan
C. diskusi
D. referensi
E. Ada 2 jawaban benar
31.Yang termasuk dalam kategori sistem operasi adalah ...
A. Linux
B. Microsoft Word
C. Acrobat Reader
D. Corel Draw
32.Kegiatan laboratorium yang diharapkan dalam pembelajaran sains
diselenggarakan untuk ....
A. Memfasilitasi siswa untuk menerapkan konsep
B. Memfasilitasi siswa untuk menemukan konsep
C. Memfasilitasi siswa untuk membuktikan rumus
D. Memfasilitasi siswa untuk menghafal rumus

E. Semua jawaban benar
33.Kelebihan dari alat penilaian berupa check-list adalah ...
A. penilaiannya mutlak
B. subjek yang dinilai lebih terbatas
C. pedoman penilaian lengkap
D. lebih praktis
E. Semua jawaban benar

34.Suatu sistem sosial yang secara jelas mempersyaratkan kelompok
orang/geografis melaksanakan suatu inovasi merupakan . . . .
A. Kegiatan pemeliharaan terbatas
B. Fasilitas fisik
C. Ukuran kewilayahan
D. Penggunaan waktu
E. Tidak ada jawaban
35.Pada dasarnya pendidikan itu hanyalah pertolongan (bantuan) pada saat anak
berada dalam perkembangannya. Pandangan dari ....
A. Helen Parkhust
B. Kak Seto
C. John Dewey
D. Montessori
E. Ki Hajar Dewantara
36.Pemilihan penggunaan kata dan kalimat yang tidak provokatif dalam laporan
atau artikel merupakan salah satu contoh upaya untuk menjaga kualitasdari
aspek
A. panjang tulisan
B. nada tulisan
C. gaya tulisan
D. bahasa tulisan
E. Semua jawaban salah
37.Inovasi merupakan suatu perubahan baru yang secara kualitatif berbeda dengan
yang ada sebelumnya, disengaja, untuk meningkatkan kemampuan dalam
mencapai tujuan. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh . . . .
A. Santosa S. Hamidjaja
B. Mattew B. Milers
C. Sumantri Mulyani
D. Rabbin
E. Semua jawaban salah
38.Salah satu sikap ilmiah yang harus dikembangkan melalui belajar sains adalah...
A. skepstis
B. apatis
C. pesimis
D. romantis
E. Semua jawaban salah
39.Bagaimana cara melatih siswa agar menguasai suatu software komputer?
A. Memberikan teori dan praktek tentang software tersebut
B. Memberikan screenshot software
C. Memberikan pekerjaan rumah
D. Siswa dibiarkan belajar mandiri di laboratorium
40.Melatih peserta didik untuk berpikir komprehensif dari berbagai disiplin ilmu atau
berbagai aspek, merupakan salah satu tujuan dari pembelajaran . . . .

A.
B.
C.
D.
E.

CBSA / Cara Belajar Siswa Aktif
MBS / Manajemen Berbasis Sekolah
PKR / Pembelajaran Kelas Rangkap
Unit / Pembelajaran Terpadu.
PKR - Unit

41.Tulisan analisis konseptual terdiri dari
A. judul, abstrak, data, pembahasan, dan referensi
B. judul, abstrak, pendahuluan, diskusi, referensi
C. judul pendahuluan, diskusi, kesimpulan referensi
D. judul, pendahuluan, temuan, pembahasan, referensi
E. Tidak ada jawaban benar
42.Berikut ini yang merupakan ciri pembelajaran sains yang baik adalah
A. Memfasilitasi siswa untuk menerapkan konsep dalam kehidupan sehari-hari.
B. Memfasilitasi siswa menemukan konsep sendiri seperti proses yang biasa
dilakukan ilmuwan.
C. Memfasilitasi siswa menerima konsep agar dapat menerapkannya dalam
kehidupan sehari-hari.
D. Memfasilitasi siswa untuk membuktikan konsep yang tertulis di buku,
sehingga mereka memahami konsep itu.
E. Semua jawaban benar
43.Berikut ini yang termasuk media sosial adalah:
A. Google.com
B. Detik.com
C. Facebook.com
D. Yahoo.com
44.Aspek konstruksi yang perlu diperhatikan dalam menyusun butir soal uraian
yaitu antara lain ...
A. Pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sesuai indikator
B. Rumusan kalimaat harus dalam bentuk kalimat tanya
C. Pertanyaan menuntut jawaban terurai dan ada pedoman pensekorannya
D. Rumusan kalimat tidak menimbulkan penafsiran ganda\
E. Ada 2 jawaban benar
45.Kapan tahapan observasi dilakukan?
A. mulai sebelum pelaksanaan
B. pada saat pelaksanaan tindakan
C. setelah pelaksanaan tindakan
D. semua jawaban benar
E. semua jawaban salah
46.Keuntungan menggunakan PAN adalah ...
A. dapat meningkatkan kualitas hasil belajar
B. praktis
C. dapat dijadikan ukuran keberhasilan pengajaran
D. dapat mengetahui prestasi kelompok
E. Semua jawaban benar

47.Pada dasarnya pendidikan itu hanyalah pertolongan (bantuan) pada saat anak
berada dalam perkembangannya. Pandangan dari ....
A. Helen Parkhust
B. Kak Seto
C. John Dewey
D. Montessori
E. Ki Hajar Dewantara
Salah
A.
B.
C.
D.

satu bentuk kejahatan dunia maya adalah ...
Hacking
Carding
Programming
Chating

48.Penilaian hasil belajar sebaiknya dilakukan dalam suasana yang menyenangkan.
Hal ini dimaksudkan agar ...
A. tes dikerjakan dengan santai, tidak serius
B. siswa dapat menunjukkan apa yang dipahaminya
C. kemampuan siswa dapat meningkat
D. siswa tidak merasa rendah diri
E. Semua jawaban salah
49.Bagaimana cara melatih siswa agar menguasai suatu software komputer?
A. Memberikan teori dan praktek tentang software tersebut
B. Memberikan screenshot software
C. Memberikan pekerjaan rumah
D. Siswa dibiarkan belajar mandiri di laboratorium
50.Agar dapat dibuka dari seluruh dunia dengan mudah, suatu halaman web harus
mempunyai ...
A. Hosting
B. Domain
C. Alamat
D. IP
51.Melakukan kajian terhadap kemungkinan pro – kontra atau kajian terhadap
masyarakat yang menerima atau menolak, merupakan adopsi inovasi pada
tahap . . . .
A. Design
B. Evaluation
C. Trial
D. Wareness Interest
E. Trial Evaluation
52.Alat penilaian untuk mengukur unjuk kerja seseorang dapat berupa ...
A. tes
B. daftar pertanyaan
C. lembar observasi
D. lembar wawancara

E. Semua jawaban benar
53.Aspek konstruksi yang perlu diperhatikan dalam menyusun butir soal uraian
yaitu antara lain ...
A. Pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sesuai indikator
B. Rumusan kalimaat harus dalam bentuk kalimat tanya
C. Pertanyaan menuntut jawaban terurai dan ada pedoman pensekorannya
D. Rumusan kalimat tidak menimbulkan penafsiran ganda\
E. Ada 2 jawaban benar
54.Peralatan komunikasi yang digunakan untuk fotokopi jarak jauh adalah
A. Faximili
B. Seluler
C. Handphone
D. Tabloid
Kunci Jawaban
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

A
B
B
A
D
A
B
A
B

10.C
11.D
12.A
13.B
14.C
15.C
16.A
17.A
18.C

19.D
20.B
21.D
22.C
23.A
24.A
25.C
26.B
27.C

28.C
29.B
30.C
31.A
32.A
33.C
34.C
35.D
36.B

37.A
38.E
39.A
40.D
41.B
42.A
43.C
44.C
45.D

46.D
47.D
48.B
49.B
50.B
51.B
52.A
53.C
54.A