LPSE POLRI BA GAGAL LELANG ATK

BADAN PEMELIHARA KEAMANAN POLRI
DIREKTORAT KEPOLISIAN UDARA

BERITA ACARA LELANG GAGAL
PENGADAAN ALAT TULIS KANTOR (ATK)
Nomor : BA/ 40 /II/2015/Pokja

---------Pada hari ini Kamis tanggal dua belas bulan Februari tahun Dua ribu lima belas,
kami Pokja Layanan Pengadaan barang dan jasa yang dibentuk berdasarkan Surat
Perintah Kepala Layanan Pengadaan Baharkam Polri Nomor : Sprin/13/I/2015 tanggal, 2
Januari 2015
tentang penunjukan Pokja Layanan Pengadaan barang dan jasa
dilingkungan Dit Pol Udara Baharkam Polri T.A. 2015, yang proses pengadaannya
dilaksanakan dengan sistem e-procurement
melalui Layanan Pengadaan Secara
Elektronik (LPSE) Polri, panitia pengadaan barang/jasa telah melaksanakan proses lelang
dengan hasil sebagai berikut :---------------------------------------------------------------------------------1.

Berdasarkan ketentuan diatas, setelah dilaksanakan Pengumuman Pascakualifikasi
sistem e-procurement melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Polri,
selama 6 (enam) hari kerja, mulai tanggal 27 Januari s/d 2 Februari 2015, terdapat

99 (sembilan puluh sembilan) Penyedia yang mendaftarkan diri sebagai peserta
lelang.

2.

Upload dokumen penawaran dilaksanakan tanggal 4 s/d 11 Februari 2015, dari 99
(Sembilan puluh sembilan) Penyedia yang mendaftar hanya 4 (empat) Penyedia
yang Upload dokumen penawaran, sedangkan 95 (Sembilan puluh lima) penyedia
tidak Upload dokumen penawaran adapun penyedia yang Upload dokumen
penawaran yaitu :
a.
b.
c.
d.

3.

CV. RISAFA JAYA
PT. CIPTA ESA MANDIRI
CV. THALITA BERKARYA

PRIMER KOPERASI POLUDARA BAHARKAM

Pokja layanan pengadaan melakukan evaluasi terhadap 4 (empat) calon penyedia
barang sebagai berikut :
a.

Hasil Evaluasi Administrasi

Evaluasi administrasi dilakukan terhadap semua penawaran yang telah dilakukan
koreksi aritmatik dan dilakukan berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan dalam
dokumen pemilihan dengan hasil sebagai berikut :

2
No

Nama perusahaan

1

PRIMER

KOPERASI
POLUDARA BAHARKAM
PT. CIPTA ESA MANDIRI
CV. THALITA BERKARYA
CV. RISAFA JAYA

2
3
4

b.

Kesimpulan
Memenuhi syarat
Memenuhi syarat
Tidak memenuhi syarat
Tidak memenuhi syarat

keterangan
Lengkap

Lengkap
Tidak lengkap
Tidak lengkap

Hasil Evaluasi Teknis

Evaluasi teknis dilakukan terhadap peserta pelelangan yang dinyatakan memenuhi
syarat/ lulus dalam evaluasi administrasi sesuai angka 1 diatas dengan hasil sebagai
berikut :
No
1
2

c.

Nama perusahaan

Kesimpulan

Keterangan


PRIMER KOPERASI POLUDARA Memenuhi syarat
BAHARKAM
PT. CIPTA ESA MANDIRI
Memenuhi syarat

Hasil Evaluasi Harga

Koreksi aritmatik dengan hasil sebagai berikut :
Hasil koreksi aritmatik
Total harga
penawaran
sebelum
koreksi (Rp)

No

Nama perusahaan

1


PRIMER
KOPERASI
POLUDARA BAHARKAM

700.193.069,-

2

PT. CIPTA ESA MANDIRI

700.800.150,-

Total harga
penawaran
setelah
koreksi (Rp)

Volume pekerjaan


700.193.069,- Daftar Kuantitas dan
harga barang yang
ditawarkan
tidak
sesuai
dengan
spesifikasi
teknis
dalam
Dokumen
Pemilihan
700.800.150,- Daftar Kuantitas dan
harga barang yang
ditawarkan
tidak
sesuai
dengan
spesifikasi
teknis
dalam

Dokumen
Pemilihan

3
4.

Berdasarkan rangkaian diatas pokja layanan pengadaan mangambil kesimpulan
untuk tidak melanjutkan ketahap evaluasi dokumen kualifikasi dan pembuktian
kualifikasi karena dokumen penawaran ke 2 (dua) penyedia, karena daftar Kuantitas
dan harga barang yang ditawarkan tidak sesuai dengan spesifikasi teknis dalam
dokumen pemilihan, selanjutnya lelang dinyatakan gagal dan akan dilaksanakan
lelang ulang.

-------- Demikian Berita Acara ini dibuat di Pondok Cabe pada hari dan tanggal tersebut
diatas.---------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Pokja Layanan Pengadaan Barang/Jasa

TTD TIM POKJA