BA. PENJELASAN UMUM LEMARI ARSIP

DINAS OLAHRAGA DAN PEMUDA PROVINSI DKI JAKARTA

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
Jl. JATINEGARA TIMUR NO. 55 BLOK E
JAKARTA
Telp Sekretariat : (021) 8193548 Fax. 8193548
Kode Pos : 13310

BERITA ACARA PENJELASAN UMUM
NOMOR : 11294/PPBJ/DISORDA/-1.857.62
Pada hari ini Selasa tanggal Enam bulan November tahun Dua Ribu Dua Belas mulai pukul 11.00 sampai
dengan 12.00 WIB, melalui sistem aplikasi LPSE/SPSE pada alamat website www.lpse.jakarta.go.id
dilaksanakan pemberian penjelasan Kegiatan Pengadaan Lemari Arsip dan Lemari Kantor dengan Kode
Lelang 11810127, untuk :
Program

:

Kegiatan
Pekerjaan
Kode Rekening

Lokasi Kegiatan
Nilai Total HPS
Sumber Pendanaan
Tahun Anggaran

:
:
:
:
:
:
:

1.18.01 / Program Penerapan Prinsip Good Governance Dalam Penyelenggaraan
Urusan Pemuda dan Olahraga
1.18.01.049 / Pengadaan Lemari Arsip dan Lemari Kantor
Pengadaan almari arsip dan Filling kabinet besar
5.2.3.11 / Belanja Modal Pengadaan Perlengkapan Kantor
Provinsi DKI Jakarta
Rp. 1.089.825.000,00

APBD Perubahan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
2012

dengan hasil sebagai berikut :
Pertanyaan Peserta
Dokumen
Bab

Uraian

Pengirim

pak kami perusahaan baru berdiri tiga bulan. apakah kami
boleh mengikuti pak?

284446127
6 Nov 2012 11:19

Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Dokumen Bab

Uraian

Pengirim

284446127 : Jika Badan Usaha sudah memenuhi
Dokumen BAB VIII.
Pengadaan Barang/Jasa
Pengadaan TATA CARA Dokumen Pengadaan BAB VIII. TATA CARA EVALUASI 6 Nov 2012 11:25
KUALIFIKASI, silahkan mengikuti pekerjaan ini.
EVALUASI
KUALIFIKASI
Dari hasil tersebut pada dokumen sebagai berikut :
1.

Jika Badan Usaha sudah memenuhi Dokumen Pengadaan BAB VIII. TATA CARA EVALUASI
KUALIFIKASI, silahkan mengikuti pekerjaan ini.

Demikian berita acara ini dibuat untuk dipergunakan dalam Kegiatan : Pengadaan Lemari Arsip dan Lemari
Kantor dengan Kode Lelang 11810127, dan merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan dari Dokumen
Pengadaan Nomor : 11201/PPBJ/DISORDA/-1.857.62 tanggal 2 November 2012, yang sedang berlangsung

di Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi DKI Jakarta.

Jakarta, 6 November 2012
PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
DINAS OLAHRAGA DAN PEMUDA PROVINSI DKI JAKARTA
Ketua,

Sekretaris,

Ttd.

Ttd.

HENDRI
NIP 197008171997031009

SRI HARTATI
NIP 196904101998032005

Anggota :

1. NANANG IRAWAN
NIP 197603051998031002

.........ttd............