49 Prov Aceh Kab Aceh Besardocx

Prov. Aceh Kab. Aceh Besar
- Perikanan
Potensi perikanan Kabupaten Aceh Besar berasal dari budidaya maupun perairan
umum. Luas areal budidaya di Kabupaten Aceh Besar tambak mencapai 467,8 Ha dan kolam
54,90 Ha. Daerah ini mempunyai potensi bidang perikanan tangkap dibuktikan dengan hasil
produksi perikanan sebanyak 4.155,7 ton. Produksi perikanan darat di Aceh Besar mencapai
298,2 ton. Ikan laut merupakan kontributor terbesar di sektor perikanan dengan produksi
5.057,2 ton. Jenis ikan tangkap meliputi ikan Tuna, Teri, Cakalang, Kerapu dan Kakap.
Sedangkan ikan budidaya termasuk lele, abndeng, kepiting lunak (soft crab) dan Bandeng.
Bandeng dihasilakn di Lamnga dan Ladong. Kepiting Lunak di wilayah Lam Jabat dan Ikan
Teri di kawasan deket pelabuhan Malahayati.