undangan pembuktian dan klarifikasi dokumen pengadaan

PEMERINTAH KABUPATEN MANGGARAI
BADAN PELAKSANA PENYULUHAN DAN KETAHANAN PANGAN
Jl. Adi Sucipto No. 35 Ruteng

Pokja pada Badan Pelaksana Penyuluhan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Manggarai
Nomor
Lampiran
Perihal

:
:
:

06/POKJA.BP2KP/IX/2016
-,Undangan Klarifikasi dan Pembuktian Kualifikasi Dokumen Penawaran

Kepada Yth.
CV. NASIONAL MOTOR
diTempat
Dengan Hormat,
Sehubungan dengan Dokumen Penawaran saudara atas paket pekerjaan:

PENGADAAN KENDARAAN BERMOTOR BERODA DUA, maka dengan ini kami
mengundang saudara untuk melakukan Klarifikasi dan Pembuktian Kualifikasi
terhadap Dokumen Penawaran saudara yang akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal
Waktu
Tempat

:
:
:

Kamis, 29 September 2016 s/d Sabtu, 1 Oktober 2016
Jam Kerja
Pokja pada Badan Pelaksana Penyuluhan dan Ketahanan
Pangan Kabupaten Manggarai Jl. Adi Sucipto No. 35 Ruteng

Adapun kelengkapan dokumen asli/dokumen yang sudah dilegalisir pihak berwenang
yang harus disiapkan untuk mengikuti pembuktian kualifikasi adalah seperti pada
lampiran surat undangan ini.
Demikian Undangan ini kami sampaikan atas kerja samanya disampaikan terima kasih.


Ruteng, 29 September 2016
Pokja pada Badan Pelaksana Penyuluhan
dan Ketahanan Pangan Kabupaten
Manggarai

ttd

Lampiran:
Dokumen yang harus disiapkan untuk klarifikasi dan Pembuktian Kualifikasi dokumen adalah sebagai
berikut :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.


10.
11.
12.
13.

Dokumen Penawaran Asli
SIUP (asli dan foto copi)
TDP (asli dan foto copi)
SITU (asli dan foto copi)
Akta Pendirian (asli dan foto copi)
Akta Perubahan (Apabila Ada)
Kartu tanda pengenal pengurus perusahaan (asli dan foto copi)
NPWP Perusahaan dan NPWP Direktur (asli dan foto copi) SPT tahun Terakhir Tahun 2015
(asli dan foto copi)
Lampiran Pengalaman Perusahaan yang dilengkapi :
a. Kontrak (asli dan foto copi)
b. berita Acara Serah Terima (asli dan foto copi), abila ada;
Ijasah Tenaga Teknis (asli dan foto copi)
Brosur Asli sesuai dengan Surat Penawaran

Surat Asli Dukungan Pabrik/Distributor
Surat Asli ketersediaan Suku Cadang