04. BA Pembukaan Penawaran

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI
KANTOR WILAYAH JAWA TIMUR I

KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI
TIPE MADYA PABEAN TANJUNG PERAK
PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
Jalan Perak Timur No. 498 Surabaya – 60165
Telephone : (031) 3291065-3293686, Faksimili : (031) 3295141

BERITA ACARA PEMBUKAAN PENAWARAN
Pengadaan Jasa Jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) Pegawai
KPPBC Tipe Madya Pabean Tanjung Perak
Nomor : BA-04/ WBC.10/KPP.MP.01/PBJ.JHT/2012
Kegiatan

: Pengadaan Jasa Jahit Pakaian Dinas Harian (PDH) Pegawai KPPBC Tipe
Madya Pabean Tanjung Perak

Alamat Pokja : Jl. Perak Timur no. 498, Tanjung Perak, Surabaya
Sumber Dana : DIPA Satker KPPBC Tipe Madya Pabean Tanjung Perak Tahun Anggaran

2012
Pada hari ini Senin tanggal Sembilan bulan Juli tahun Dua Ribu Dua Belas dimulai
pukul 09.01 WIB, kami Panitia Pengadaan Jasa Jahit Pakaian Dinas Harian (PDH)
Pegawai KPPBC Tipe Madya Pabean Tanjung Perak telah melaksanakan pembukaan
dokumen
penawaran
untuk
paket
pekerjaan
dimaksud
melalui
website
www.lpse.depkeu.go.id, dengan kesimpulan sebagai berikut :
1. Jumlah calon penyedia barang/jasa yang telah mendaftar melalui website
www.lpse.depkeu.go.id sebanyak 14 (Empat belas) calon penyedia.
2. Jumlah calon penyedia barang/jasa yang memasukan dokumen kualifikasi sampai dengan
batas akhir waktu pemasukan penawaran sebanyak 6 (enam) calon penyedia.
3. Jumlah calon penyedia barang/jasa yang telah mengupload dokumen penawaran sampai
dengan batas akhir waktu pemasukan penawaran sebanyak 6 (enam) calon penyedia jasa,
yaitu :

No.
1
2
3
4
5
6

Nama Perusahaan

Harga Penawaran (Rp)

gandrung tailor
CV. KELVIN JAYA
CV. AGUNG JAYA ABADI
CV. WHIDI JAYA
CV. MULYA MANDIRI
CV. BAYU MANDIRI

119.361.000,100.279.740,97.775.700,144.358.000,166.155.000,135.750.000,-


Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap secukupnya untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.
Ttd
Panitia