LPSE Kota Banjarmasin RENCANALELANGBANSEL

PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN
C A M AT B A N J A R M A S I N S E L AT A N
PANITIA PENGADAAN JASA PEMBORONGAN
Jl. Tembus Mantuil No. 25 RT. 27 Banjarmasin
Telp. (0511) 3265560

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM
Nomor : 01/Cam/BS-PP.G /VI/2010
Tanggal 29 Juni 2010
Kecamatan Banjarmasin Selatan akan melaksanakan pengadaan jasa pemborongan secara elektronik sebagai
berikut :
No

Nama
Kegiatan

1.

Pembangunan
Gedung
Kantor


Paket 1 : - Pembangunan Gedung Kantor Kelurahan Kelayan Dalam

336.877.500,00

21005

Paket 2 : - Pembangunan Gedung Kantor Kelurahan Pemurus Baru

336.877.500,00

21005

Peningkatan
jalan Ruas A
sampai Z

Paket 1 : - Rehabilitasi Jalan Tatah Makmur

345.347.000,00


22001

Paket 2 : - Rehabilitasi Jalan Gandapura Ujung

217.740.000,00

22001

Paket 3 : - Rehabilitasi Jalan Gg. JAIS

197.900.000,00

22001

Paket 4 : - Rehabilitasi Jalan Gg. Balai Desa

194.974.000,00

22001


2.

Nama Paket Pekerjaan

Nilai Pagu (Rp.)

BidangSub
bidang

Paket 5 : - Rehabilitasi Jalan di RT. 14 & 15 Kel. Mantuil

208.582.000,00

22001

Paket 6 : - Rehabilitasi Jalan Mantuil RT. 5,6

151.549.000,00


22001

Paket 7: - Rehabilitasi Jalan Tatah Belayung RT. 21-22 Kel. Pemurus Dalam

136.090.000,00

22001

Persyaratan Penyedia Jasa yang dapat mengikuti pelelangan :
Penyedia jasa yang mengikuti pelelangan ini adalah penyedia jasa pemborongan yang sudah melakukan registrasi
secara online pada situs internet http://lpse.banjarmasin.go.id dan sudah menyerahkan berkas asli registrasi ke
kantor LPSE Kota Banjarmasin.
Paket pengadaan ini terbuka untuk Penyedia Jasa Pemborongan :
− Kualifikasi Kecil;
− Memiliki SBU yang masih berlaku;
− Memiliki SIUJK yang masih berlaku.
Jadwal Pelaksanaan Pengadaan :
Pendaftaran dan Pengunduhan (download) Dokumen Lelang
Alamat
: Situs Internet http://lpse.banjarmasin.go.id

Tanggal
: Mulai tanggal 30-06-2010 (Jadwal dapat dilihat pada http://lpse.banjarmasin.go.id )
Panitia Pengadaan,