HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN RASA EMPATI ATLET PADA CABANG OLAHRAGA SEPAKBOLA DI JAWA BARAT - repository UPI S KOR 1001681 Title

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN RASA
EMPATI ATLET PADA CABANG OLAHRAGA SEPAKBOLA DI JAWA
BARAT

Skripsi
Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana
Pendidikan Pada Prodi Pendidikan Kepelatihan Olahraga

Oleh :
Isa Suwanjani
1001681

DEPARTEMEN PENDIDIKAN KEPELATIAHAN
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA
FAKULTAS PENDIDIKAN OLAHRAGA DAN KESEHATAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
2015

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang berjudul “Hubungan
Antara Kecerdasan Emosional dengan Rasa Empati atlet Pada Cabang

Olahraga Sepakbola di Jawa Barat" ini beserta seluruh isinya adalah benarbenar karya saya sendiri tidak ada di dalamnya yang termasuk kriteria plagiat
dari karya orang lain dan saya tidak melakukan penjiplakan atau pengutipan
dengan cara-cara yang tidak sesuai dengan etika ilmu yang berlaku dalam
masyarakat keilmuan.
Atas pernyataan tersebut, saya siap menanggung resiko atau sanksi
apabila di kemudian hari ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika
keilmuan dalam karya saya ini atau ada klaim dari pihak lain terhadap keaslian
karya saya ini.

Bandung, 23 Desember 2014
Yang membuat pernyataan,

Isa Suwanjani
1001681

LEMBAR PENGESAHAN
Nama : Isa Suwanjani
Nim

: 1001681


Judul : Hubungan Antara Kecerdasan Emosional dengan Rasa Empati Atlet
Pada Cabang Olahraga Sepakbola di Jawa Barat.

Disetujui dan Disahkan Oleh :
Pembimbing I

Drs. Rusli Ibrahim, MA.
NIP. 195405151984031001

Pembimbing II

Muhamad Tafaqur, M.Pd
NIP. 1978100520091210003

Mengetahui :
Ketua Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga

Dr. Boyke Mulyana, M.Pd.
NIP. 196210231989031001