3. Pengumuman Gudang Lumbung Tubo Sendana

PEMERINTAH KABUPATEN MAJENE
DINAS PERTANIAN DAN PETERNAKAN
POKJA ULP
Jl. Jend. Ahmad Yani Km. 4 Rangas Majene

PENGUMUMAN PEMENANG
Nomor : 01 .3.h/POKJA-ULP/DISTANAK/ IV/2013

Sesuai
dengan
Surat
Penetapan
Pemenang
Nomor
01 .3.g /POKJAULP/DISTANAK/IV/2013 , tanggal 26 April 2013, maka dengan ini diumumkan
nama perusahaan pemenang lelang jasa konstruksi paket “ PEMBANGUNAN
GUDANG LUMBUNG PANGAN DAN LANTAI JEMUR KEC. TUBO SENDANA”
Tahun Anggaran 2013 sebagai berikut :
PEM ENANG

Perusahaan

Alamat
NPWP
Nilai Penawaran

: CV. ULSYAIFAH
: Jl. Ammana Wewang No. 2 Kec. Banggae Kab. Majene
: 02.370.958.7-813.000
: Rp. 299.228.000,- (Dua Ratus Sembilan Puluh Sembilan Juta
Dua Ratus Dua Puluh Delapan Ribu Rupiah)

PEM ENANG CADANGAN 1

Perusahaan
Alamat
NPWP
Nilai Penawaran

: CV. SURYA SIM BAR ALLO
: Jl. Tambaru Satu No. 6 Kab. Majene
: 01.410.367.5-813.000

: Rp. 299.494.000,- (Dua Ratus Sembilan Puluh Sembilan
Juta Empat Ratus Sembilan Puluh Empat Ribu Rupiah)
PEM ENANG CADANGAN 2

Perusahaan
Alamat
NPWP
Nilai Penawaran

: CV. SINAR M AS
: Jl. M. Yusuf No. 6 Kab. Majene
: 01.506.192.2-813.000
: Rp. 299.879.000.,- (Dua Ratus Sembilan Puluh Sembilan
Juta Delapan Ratus Tujuh Puluh Sembilan Ribu Rupiah)

Untuk sanggahan atas penetapan pemenang lelang tersebut di atas dengan
ketentuan sebagai berikuti :
1. Masa Sanggah untuk hasil keputusan ini selama 3 (tiga) Hari Kerja sampai
tanggal 1 Mei 2013
2. Surat Sanggahan ditujukan Kepada POKJA ULP Dinas Pertanian dan

Peternakan Kabupaten Majene
3. Kuasa Pengguna Anggaran akan menerbitkan Surat Keputusan Penunjukan
Penyedia Barang/ Jasa (SKPPBJ) bagi pemenang apabila : tidak ada
sanggahan, sanggahan dan/ atau sanggahan banding terbukti tidak benar,
atau masa sanggah banding telah berakhir.
Demikian disampaikan untuk diketahui dan dilaksanakan sebagaimana mestinya.
Diumumkan di
Pada tanggal

:
:

Majene
26 April 2013

POKJA ULP DINAS PERTANIAN DAN PETERNAKAN

Ttd
Ketua,


ALIM UDDIN, S.Sos, M Si