Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus

PELAKSANAAN MEDIASI TERHADAP GUGATAN
CERAI DI PENGADILAN AGAMA KUDUS
NOMOR 0318/Pdt.G/2013/PA.Kds

SKRIPSI
Diajukan untuk memenuhi dan melengkapi tugas
Dalam menyelesaikan Sarjana Strata Satu (S1)
Ilmu Hukum Dengan Kekhususan
HUKUM PERDATA

Oleh:
NAMA

: FANDIKA DWI JAYANTO

NIM

: 2009–20–094

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS MURIA KUDUS

2015

i

HALAMAN PENGESAHAN
PELAKSANAAN MEDIASI TERHADAP GUGATAN CERAI
DIPENGADILAN AGAMA KUDUS NOMOR
0318/Pdt.G/2013/PA.Kds
SKRIPSI
Diajukan untuk memenuhi dan melengkapi tugas
Dalam menyelesaikan Sarjana Strata Satu (S1)
Ilmu Hukum Dengan Kekhususan
HUKUM PERDATA
Oleh:
FANDIKA DWI JAYANTO
NIM. 2009-20-094

Kudus,

Februari 2015


Disetujui
Pembimbing I

Pembimbing II

Dr. Sukresno, SH, MHum

Masmu’ah, SH, M.Hum

Mengetahui
Dekan Fakultas Hukum UMK

Dr. Sukresno, SH, MHum

ii

HALAMAN PERSEMBAHAN

MOTTO:


Barang siapa takut kepada Allah SWT, niscahya tidak akan dapat
dilihat kemarahannya, dan barang siapa takut kepada Allah SWT, tidak
sia-sia apa yang dikehendaki
(Syayidina Umar bin Khatab)
Bahagia

bukan

berarti

memiliki

semua

yang

kita

cintai,


Bahagia itu mencintai semua yang kita miliki.

(Mark Twain)
Jika engkau mencintainya, engkau akan juga menerima masa lalunnya,
sebagimana engkau tak akan bahagia jika engkau tak berdamai dengan
masa lalumu.

(Mario Teguh)

Kupersembahkan untuk :
1. Kedua orang tua tercinta
2. Adik dan kakak tercinta
3. Teman-teman FH UMK angkatan 2009
4. Almamaterku

iii

PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT


Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama

: Fandika Dwi Jayanto

NIM

: 2009 – 20 – 094

Program Studi

: Ilmu Hukum

Judul Skripsi

: Pelaksanaan Mediasi Terhadap Gugatan Cerai
di Pengadilan Agama Kudus Nomor
0318/Pdt.G/PA.Kds

Dengan ini menyatakan bahwa karya ilmiah Skripsi ini bebas plagiat.

Apabila di kemudian hari terbukti plagiat dalam karya ilmiah ini, maka saya
bersedia menerima sanksi sesuai peraturan Mendiknas RI No 17 Tahun 2010 dan
Peraturan Perundang-undangan yang berlaku.
Kudus,

Februariu 2015

Hormat Saya

Fandika Dwi Jayanto

iv

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan rasa puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa,
maka

saya


dapat

“PELAKSANAAN

menyelesaikan
MEDIASI

penulisan

TERHADAP

skripsi

dengan

GUGATAN

judul

CERAI


DI

PENGADILAN AGAMA KUDUS NOMOR 0318/Pdt.G/2013/PA.Kds”. Skripsi
ini disusun untuk melengkapi tugas dan memenuhi persyaratan guna
menyelesaikan Studi Program Strata 1 (S1) Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum
Universitas Muria Kudus.
Dalam penyusunan skripsin ini melibatkan berbagai pihak, maka untuk itu
dalam kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada :
1. Bapak Dr. Sukresno, S.H, MHum selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas
Muria Kudus.
2. Dr. Sukresno, S.H, MHum, selaku Dosen Pembimbing I, yang membimbing
secara langsung sejak persiapan sampai akhir penulisan.
3. Ibu Masmu’ah, SH, M.Hum selaku Dosen Pembimbing II, yang membimbing
sehingga penulisan skripsi ini tersusun dengan baik.
4. Semua Dosen Penguji yang telah memberikan masukan untuk skripsi ini dan
Staf

Karyawan Fakultas Hukum Universitas Muria Kudus yang telah


membantu penulis dalam menempuh studi di Fakultas Hukum Universitas
Muria Kudus.
5. Semua pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu, yang telah
membantu baik secara moril maupun materiil.
Mengingat skripsi ini masih banyak kekurangan dan jauh dari kata
sempurna, maka segala kritik dan saran yang positif akan penulis terima dengan
senang hati. Akhirnya semoga skripsi ini dapat berguna bagi penulis dan para
pembaca pada umumnya.
Kudus, Februari 2015
Penulis

v

ABSTRAK SKRIPSI

Skripsi dengan judul “PELAKSANAAN MEDIASI TERHADAP
GUGATAN CERAI DI
PENGADILAN AGAMA KUDUS NOMOR
0318/Pdt.G/2013/PA.Kds”. Secara umum bertujuan untuk mengetahui
pelaksanaan mediasi gugatan cerai nomor 0318/Pdt.G/2013/PA.Kds

di
Pengadilan Agama Kudus, untuk mengetahui Kendala-kendala yang muncul
dalam pelaksanaan mediasi di Pengadilan Agama Kudus dan untuk mengetahui
Upaya yang ditempuh dalam memecahkan kendala yang muncul dalam
penyelesaian sengketa perceraian dengan cara mediasi di Pengadilan Agama
Kudus.
Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan
pendekatan yuridis sosiologis, yaitu metode penelitian yang bertujuan untuk
memperoleh data yang diperlukan selain menggunakan peraturan-peraturan atau
undang-undang yang berlaku, juga melihat hal-hal yang terjadi dalam masyarakat,
sedangkan spesifikasi penelitiannya adalah diskriptif analitis. Penelitian ini
mengunakan data primer sebagai data utama dan data sekunder sebagai data
pendukung.
Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa alam pelaksanaan mediasi
gugatan cerai nomor 0318/Pdt.G/2013/PA.Kds di Pengadilan Agama Kudus,
berjalan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Tahapan
pelaksanaan mediasi juga sudah sesuai dengan pelaksanaan yang selama ini di
terapkan oleh Pengadilan Agama Kudus. Kendala-kendala yang muncul dalam
pelaksanaan mediasi pada umumnya, kedua belah pihak pada tingkat emosional
yang sangat tinggi, sehingga sulit untuk berfikir dengan jernih, kedua belah pihak

saling mempertahankan pendapat masing-masing sehingga mediator sulit mencari
menyatukan kedua pendapat tersebut. Upaya mengatasi kendala pada umumnya,
yaitu, mediator memberikan waktu kepada para pihak untuk berfikir secara
terpisah (merenungkan kembali perjalanan rumah tangga yang sudah tercapai dan
yang belum tercapai), dengan memberi waktu untuk memikirkan perjalanan waktu
bersama selama berumah tangga di harapkan bisa membuka kesempatan untuk
bisa rujuk kembali dan membina rumah tangga yang lebih baik lagi.

Kata Kunci : Pelaksanaan Mediasi dan gugatan cerai

vi

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN ..........................................................................

ii

HALAMAN PERSEMBAHAN.......................................................................

iii

BEBAS PLAGIAT ..........................................................................................

iv

BEBAS PLAGIAT ..........................................................................................

v

KATA PENGANTAR ....................................................................................

vi

ABSTRAK ......................................................................................................

vii

DAFTAR ISI ...................................................................................................

viii

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................

ix

BAB I

PENDAHULUAN ..........................................................................

1

A. Latar Belakang .........................................................................

1

B. Perumusan Masalah .................................................................

8

C. Tujuan Penelitian ....................................................................

9

D. Kegunaan Penelitian ................................................................

9

E. Sistematika Penelitian ..............................................................

10

TINJAUAN PUSTAKA ..................................................................

12

A. Perkawinan .............................................................................

12

1. Pengertian Perkawinan .......................................................

12

2. Perjanjian Perkawinan ........................................................

13

BAB II

vii

B. Perceraian .................................................................................

14

1. Pengertian Perceraian ..........................................................

14

2. Alasan Perceraian ...............................................................

15

C. Mediasi .....................................................................................

16

1. Pengertian Mediasi .............................................................

16

2. Pelaksanaan mediasi ...........................................................

17

3. Prinsip Mediasi ...................................................................

20

D. Mediator ..................................................................................

21

1. Pengertian Mediator ............................................................

21

2. Tugas Mediator ...................................................................

21

BAB III METODOLOGI PENELITIAN .....................................................

23

A. Metode Pendekatan ...................................................................

25

B. Spesifikasi Penelitian ...............................................................

25

C. Metode Pengumpulan Data ......................................................

26

D. Metode Pengolahan dan Penyajian Data .................................. `

28

E. Metode Analisa Data ................................................................

29

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ..............................

30

A. Pelaksanaan Mediasi Gugatan Cerai Nomor ...........................
0318/Pdt.G/2013/PA.Kds Di Pengadilan Agama Kudus .......

30

1. Tahap Pra Mediasi ..............................................................

35

2. Proses Mediasi ....................................................................

37

2.1. Tahap Pendahuluan ......................................................

38

viii

2.2. Tahap Sambuitan Mediator ..........................................

38

2.3. Presentasi Para Pihak ...................................................

39

2.4. Mendefinisikan dan Mengurutkan Permasalahan ................

39

2.5. Negosiasi dan Pembuatan Keputusan ..................................

40

2.6. Pertemuan dengan Para Pihak Secara Terpisah ...........

40

2.7. Membuat Keputusan Akhir .........................................

41

2.8. Mencatat Keputusan ....................................................

41

2.9. Kata Penutup ................................................................

41

3. Tugas Mediator ...................................................................

43

4. Pertimbangan Hakim ..........................................................

44

B. Kendala Kendala Yang Muncul Dalam Pelaksanaan Mediasi
Di Pengadilan Agama Kudus ...................................................

46

C. Upaya Yang Ditempuh Dalam Memecahkan Kendala ............
Yang Muncul Dalam Penyelesaian Sengketa Perceraian ........
Dengan Cara Mediasi di Pengadilan Agama Kudus ...............

48

BAB V PENUTUP .......................................................................................

50

A. Kesimpulan ................................................................................

50

B. Saran ..........................................................................................

51

DAFTAR PUSTAKA
Lampiran-Lampiran

ix