Latihan soal UTS PKN Kelas 5 SD MI UTS 2 PKN

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT
DINAS PENDIDIKAN
UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN PAMEUNGPEUK

SD NEGERI MANCAGAHAR 1
Alamat : Jl. Cilauteureun Desa Mancagahar Kecamatan Pameungpeuk

Ulangan Tengah Semester (UTS)
Tahun Pelajaran 2015 – 2016
No
: ..................................................
Nama : ..................................................
SD
: ..................................................
Mata Pelajaran
Kelas/ Semester
Hari/ Tanggal
Waktu

: Pendidikan Kewarganegaraan (PKn)
: V (Lima)/ 2 (Dua)

: ..................................
: .................................

D. tidak ingin memaksakan pendapatnya
4. Apa itu musyawarah ....
A. bentuk keputusan bersama
B. cara menghasilkan keputusan bersama
C. perselisihan pendapat
D. menciptakan rasa tenteram
5.

Mufakat adalah hasil dari ....
A. dialog
B. voting

C. pemilu
D. musyawarah

6. Pemilihan umum adalah salah satu ....
A. contoh demokrasi

B. cara memilih rakyat
C. bentuk keputusan bersama
D. manfaat hasil voting

I. Pilihlah dengan cara menyilang (X) huruf a, b, c, atau d di
depan jawaban yang
tepat!

7. Mima ingin menyampaikan usul dalam rapat. Tindakan yang dilakukan adalah…
A. Langsung berbicara dengan lantang
B. Mengacungkan jari tangan lebih dahulu
C. Menuju ke depan kelas sambil mengacungkan jari
D. Meminta teman untuk menyampaikan usulannya

1. Maksud dari keputusan bersama adalah ....
A. cara-cara umum yang dikenal masyarakat
B. ketentuan, ketetapan serta penyelesaian yang dilakukan wakil masyarakat atau
sekelompok orang mengenai sesuatuhal
C. budaya masyarakat Indonesia
D. melibatkan banyak orang


8. Berikut contoh perilaku yang kurang tepat dalam bermusyawarah, yaitu…
A. Hadir sebelum rapat dimulai
B. Memotong usulan peserta rapat
C. Mendengarkan arahan peserta rapat
D. Menyampaikan pendapat dengan sopan

2.

Keputusan bersama dibuat, agar ....
A. tidak terjadi diskriminasi
B. rakyat menjadi makmur
C. pemerintah diuntungkan
D. tidak terjadi perselisihan atau perdebatan berkepanjangan

9. Segala sesuatu yang diputuskan melalui musyawarah tentu hasilnya akan…
A. Mengecewakan
B. Menyenangkan
C. Memuaskan
D. Memprihatinkan


3.

Di dalam proses pengambilan keputusan bersama, setiap pihak diharapkan
memiliki hal-hal di bawah ini, kecuali ....
A. selalu menghormati semua pihak
B. bertenggang rasa atau tidak egois
C. mengkritik dengan kasar

10. Dalam musyawarah setiap peserta musyawarah berhak menyampaikan…
A. Penghargaan
B. Pendapat
C. Pujian
D. Pengesahan

http://hariankeguruan.blogspot.co.id

11. Dalam sebuah organisasi harus hati-hati dalam mengeluarkan uang. Hal ini sesuai
dengan tujuan organisasi yaitu…
A. Efektif

B. Efisien
C. Ekonomis
D. Praktis
12. Karang taruna adalah organisasi yang bergerak di bidang…
A. Olahraga
B. Sosial
C. Politik
D. Kepemudaan
13. Pengurus organisasi yang bertugas mengurus masalah administrasi organisasi
adalah…
A. Bendahara
B. Wakil ketua
C. Ketua
D. Sekretaris
14. Bendahara organisasi bertugas mengurus masalah…
A. Administrasi
B. Keuangan
C. Kepengurusan
D. Keanggotaan
15. Penunjukkan langsung ketua dalam suatu organisasi disebut…

A. Voting
B. Aklamasi
C. Musyawarah
D. Diskusi

http://hariankeguruan.blogspot.co.id

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!
1.

Dalam organisasi setiap anggota berhak mengeluarkan…

2. Tata tertib sekolah harus ditaati oleh…
3. Tugas utama seorang siswa adalah…
4. Peserta musyawarah bebas mengeluarkan…
5. Voting ditempuh pada saat mufakat tidak….
6. Musyawarah dilakukan untuk menghasilkan keputusan…
7. Mengutamakan musyawarah dalam mengambil keputusan untuk kepentingan…
8. Kelompok kerjasama yang terdiri dari beberapa orang yang diadakan untuk
mencapai tujuan bersama disebut…

9. Dalam organisasi yang bertugas mengurus masalah surat menyurat adalah…
10. Didalam musayawarah kita berhak mengeluarkan pendapat asal tidak….perasaan
orang lain.

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1.

Jelaskan apa yang dimaksud organisasi!

2.

Sebutkan dua bentuk keputusan bersama!

3.

Apa yang dimaksud dengan keputusan!

4.

Bagaiman sikap kita terhadap keputusan bersama?


5.

Apa yang dimaksud dengan musyawarah untuk mufakat?