Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rancang Bangun Pembelajaran PinHole Camera

68

Lampiran 1

KUISONER PERANCANGAN PEMBELAJARAN
PINHOLE CAMERA

Nama

:

NIM
Fakultas

:

1.

Apakah Anda pernah mengetahui sebelumnya mengenai Kamera Lubang
Jarum?
฀ Sangat Mengetahui

฀ Tidak Mengetahui
฀ Mengetahui
฀ Tidak Mengetahui Sama
Sekali
฀ Cukup Mengetahui

2.

Apakah Anda mengetahui keberadaan Komunitas Lubang Jarum Indonesia?
฀ Sangat Mengetahui
฀ Tidak Mengetahui
฀ Mengetahui
฀ Tidak Mengetahui Sama
Sekali
฀ Cukup Mengetahui

3.

Apakah Anda pernah melihat Kamera Lubang Jarum?
฀ Sering melihat

฀ Belum Pernah melihat
฀ Pernah Melihat
฀ Belum Pernah Sama Sekali
฀ Pernah melihat sekilas

4.

Apakah sebelumnya Anda pernah mengetahui tentang tutorial Kamera
Lubang Jarum melalui media online?
฀ Sangat Mengetahui
฀ Tidak Mengetahui
฀ Mengetahui
฀ Tidak Mengetahui Sama
Sekali
฀ Cukup Mengetahui

5.

Apakah Anda pernah merakit Kamera Lubang Jarum?
฀ Sering Merakit

฀ Belum pernah merakit
฀ Pernah Merakit
฀ Belum pernah merakit sama sekali
฀ Cukup Mengenal cara merakit

69

6.

Menurut Anda, sulitkah untuk merakit kamera lubang jarum ?
฀ Sangat Sulit
฀ Tidak Sulit
฀ Sulit
฀ Tidak Sulit Sama Sekali
฀ Cukup Sulit

7.

Menurut Anda, sulitkah mendapatkan bahan-bahan untuk merakit sebuah
kamera lubang jarum ?

฀ Sangat Sulit
฀ Tidak Sulit
฀ Sulit
฀ Tidak Sulit Sama Sekali
฀ Cukup Sulit

8.

Menurut Anda, apakah aplikasi pembelajaran ini dapat membantu anda untuk
mengetahui prinsip dasar fotografi (proses perekamanan sebuah gambar ) ?
฀ Sangat Membantu
฀ Tidak Membantu
฀ Membantu
฀ Tidak Membantu Sama
Sekali
฀ Cukup Membantu

9.

Menurut Anda, apakah Aplikasi pembelajaran ini sudah sesuai dengan yang

anda harapkan untuk mengetahui tentang seluk beluk kamera lubang jarum
yang dimulai dari sejarah, proses pembuatan dan proses perekaman ?
฀ Sangat Sesuai
`
฀ Tidak Sesuai
฀ Sesuai
฀ Tidak Sesuai Sama Sekali
฀ Cukup Sesuai

10. Apakah aplikasi pembelajaran ini mudah dipahami?
฀ Sangat Mudah Dipahami
฀ Tidak dapat dipahami
฀ Pahami
฀ Tidak dapat dipahami
Sama Sekali
฀ Cukup Dipahami
11. Apakah audio ( voice dan backsound ) dalam aplikasi pembelajaran ini
terdengar jelas?
฀ Sangat Jelas
฀ Tidak Jelas

฀ Jelas
฀ Tidak Jelas Sama Sekali
฀ Cukup Jelas
12. Apakah keterangan yang berupa narasi ( Voice ) dapat lebih membantu
menjelaskan video yang terdapat dalam Aplikasi Pembelajaran ?
฀ Sangat Membantu
฀ Tidak Membantu
฀ Membantu
฀ Tidak Membantu Sama
Sekali
฀ Cukup Membantu

70

13. Menurut Anda, apakah User interface atau tampilan aplikasi pembelajaran
sudah menarik?
฀ Sangat Menarik
฀ Tidak Menarik
฀ Menarik
฀ Tidak Menarik Sama

Sekali
฀ Cukup Menarik
14. Menurut anda, apakah tombol navigasi yang ada mudah dipahami dalam
penggunaanya?
฀ Sangat Mudah Dipahami
฀ Tidak Mudah Dipahami
฀ Mudah Dipahami
฀ Tidak Mudah Dipahami Sama
Sekali
฀ Cukup Mudah Dipahami
15. Menurut anda apakah aplikasi ini sudah user friendly/mudah dioperasikan?
฀ Sangat Mudah dioperasikan
฀ Tidak Mudah dioperasikan
฀ Mudah dioperasikan

Tidak
Mudah
dioperasikan Sama Sekali
฀ Cukup Mudah dioperasikan
Kritik:

.............................................................................................................................
.............................................................................................................................
Saran:
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................