Public Relations PT Dirgantara Indonesia (Persero) Dalam Mengatasi Krisis Corporate Image.

ABSTRAK

Ayu Pratiwi Sakti. 210110110563. 2014. Public Relations PT Dirgantara
Indonesia (Persero) Dalam Mengatasi Krisis Corporate Image. Pembimbing
Utama Feliza Zubair, Drs., M.Si. Pembimbing Pendamping H. Wawan Setiawan,
Drs., M. Ikom.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, yang memiliki tujuan untuk
mengetahu strategi yang dilakukan oleh PT Dirgantara Indonesia (Persero) di
dalam tahapan krisis, yakni tahap pra krisis, krisis dan pasca krisis hingga
perusahaan ini dapat dikatakan sebagai perusahaan yang berhasil menangani krisis
corporate image-nya dan mencoba melakukan pencitraan ulang.
Pengumpulan data dengan teknik wawancara kepada Tim Penanganan
Krisis PT Dirgantara Indonesia (Persero) pada masa itu. Dan melakukan
triangulasi sumber data, yang berasal dari hasil wawancara dengan dokumendokumen yang telah dikumpulkan mengenai permasalahan terkait.
Hasil penelitian menunjukan bahwastrategi penanganan krisis PT
Dirgantara Indonesia (Persero). Pertama di tahap pra krisis, PT Dirgantara
Indonesia (Persero) hanya melakukan pemasangan pemberitahuan dari tim
manajemen kepada karyawan, lalu di tahap krisis sudah membuat tim penanganan
krisis, masih tetap melakukan pemasangan pemberitahuan guna pemberitahuan
informasi dari manajemen kepada karyawan dan Serikat Pekerja, melakukan
perjanjian Tripartite, melakukan media relations seperti press conference. Tahap

pasca PT Dirgantara Indonesia (Persero) mencoba menjalankan program-program
terdahulu, menjaga hubungan baik dengan media. Kesimpulannya krisis ini terjadi
dikarenakan mereka kurang berhubungan baik dengan media dan kurang
tanggapnya mereka terhadap tindakan-tindakan karyawan sebelumnya

Kata kunci: public relations, strategi, krisis

 

 

ABSTRACT

Ayu Pratiwi Way. 210 110 110 563. 2013. Public Relations of PT
Dirgantara Indonesia (Persero) Overcoming Crisis In Corporate Image
Building. Main Supervisor Feliza Zubair, Drs., M.Sc. Assistant Supervisor H.
Setiawan, Drs., M. Ikom.
This study used a qualitative descriptive method, which has the goal
determines the strategy undertaken by PT Dirgantara Indonesia (Persero) in the
stages of the crisis, namely the pre crisis, crisis and post-crisis until the company

can be said to be a company that successfully addressing the crisis of corporate
image-her and tried to do a re-imaging.
Collecting data with interview techniques to Crisis Management Team PT
Air Indonesia (Persero) in those days. And triangulation of data sources, which is
derived from interviews with the documents that have been collected on related
issues.
The results showed that the crisis response strategies PT Dirgantara
Indonesia (Persero). The first pre-crisis phase, PT DI Indonesia (Persero) only
pairing notification to employees of the management team, and in the crisis phase
of the crisis response team has been made, it still did the installation notification
to the notification information from management to employees and unions, enter
into agreements tripartite, doing media relations such as press conferences. The
post PT DI Indonesia (Persero) tries to run past programs, maintaining good
relations with the media. The conclusion of this crisis occurred is because they
lack a good relationship with the media and their lack of a response to the actions
of previous employees

Keyword: Public Relations, Strategy, Crisis
 


Dokumen yang terkait

Strategi public relations dalam manajemen krisis (studi deskriptif kualitatif strategi manajemen krisis divisi public relations pt pln (persero) wilayah sumatera utara)

10 78 150

STRATEGI MEDIA RELATIONS PT. DIRGANTARA INDONESIA Strategi Media Relations Pt. Dirgantara Indonesia (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Media Relations Dalam Usaha Meningkatkan Citra PT. Dirgantara Indonesia Persero Pasca Krisis).

0 4 17

PENDAHULUAN Strategi Media Relations Pt. Dirgantara Indonesia (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Media Relations Dalam Usaha Meningkatkan Citra PT. Dirgantara Indonesia Persero Pasca Krisis).

0 7 38

STRATEGI MEDIA RELATIONS PT. DIRGANTARA INDONESIA Strategi Media Relations Pt. Dirgantara Indonesia (Studi Deskriptif Kualitatif Strategi Media Relations Dalam Usaha Meningkatkan Citra PT. Dirgantara Indonesia Persero Pasca Krisis).

1 5 15

(Strategi Public Relations PT. Dirgantara Indonesia Dalam Membangun Identitas Perusahaan ) Public Relations dan Identitas Perusahaan (Strategi Public Relations PT. Dirgantara Indonesia Dalam Membangun Identitas Perusahaan).

0 1 14

PENDAHULUAN Public Relations dan Identitas Perusahaan (Strategi Public Relations PT. Dirgantara Indonesia Dalam Membangun Identitas Perusahaan).

0 3 27

NASKAH PUBLIKASI Public Relations dan Identitas Perusahaan (Strategi Public Relations PT. Dirgantara Indonesia Dalam Membangun Identitas Perusahaan).

2 12 16

STRATEGI KOMUNIKASI PUBLIC RELATIONS PT DJARUM KUDUS DALAM MEMBANGUN CORPORATE IMAGE MELALUI Strategi Komunikasi Public Relations Pt Djarum Kudus Dalam Membangun Corporate Image Melalui Factory Visit.

0 1 10

Proses Public Relations Dalam Kegiatan Plant Tour di PT. Dirgantara Indonesia (Persero).

0 1 2

strategi Public Relations PT. Dirgantara Indonesia (Persero) Dalam Mengenalkan Produk Pesawat Terbang.

0 1 2